Film Parasite namanya semakin booming setelah mendapat penghargaan paling bergengsi sejagat perfilman dunia, Oscar. Tak ketinggalan akun-akun centang biru -sebutan untuk akun media sosial yang sudah terverifikasi- ikut meramaikan hype dari film Parasite ini.
Dengan mengambil momentum ini, banyak dari akun-akun centang biru membuat konten kreatif dengan membuat ulang poster film Parasite menjadi meme. Nama Parasite pun diplesetkan menjadi Parahsih atau Parahsie. Di tambah dengan kata-kata yang lucu sesuai dengan ciri khas akun yang membuat.
Berikut kelucuan meme poster remake film Parasite:
1. PLN
"Udah tanggal segini, masih belum bayar listrik? PARAHSIE. Ingat ya! Bayar listrik sebelum tanggal 20 setiap bulannya"
Meme yang dibuat oleh PLN ini jadi cara mereka untuk mengingatkan pelanggannya agar tidak lupa membayar listrik sebelum tanggal 20 setiap bulannya.
2. Wingstop
"Udah gajian gak mampir ke Wingstop nikmatin Payday Deal? PARAHSIH. Ingat ingat! Promo hanya sampai tanggal 29 Februari 2020"
Momen gajian dan hype film Parasite dijadikan bahan promosi oleh Wingstop Indonesia.
3. Ombudsman RI
"Hari gini nggak tau Ombudsman RI? PARAHSIH. Padahal kamu bisa laporin pelanggaran pelayanan publik ke Ombudsman RI"
Ombudsman RI tak ketinggalan untuk ikut membuat meme poster film Parasite dengan menjadikannya konten layanan masyarakat.
4. UPN Veteran Jakarta
"Udah semester akhir, masih belum nyelesain skripsi? PARAHSIH. Ayo semangat revisiannya. Sukses menunggu kalian"
Akun Twitter UPN Veteran Jakarta memanfaatkan meme poster film Parasite untuk menyemangati mahasiswa dan mahsiswinya yang sedang berjuang skripsi.
5. Telkomsel
Tag
Baca Juga
-
Di Balik Kebaya dan Upacara Seremonial: Apa yang Sebenarnya Kita Rayakan?
-
Membangun Bangsa dari Ruang Kelas: Jejak Perlawanan Ki Hadjar Dewantara
-
Jadi Million Seller, NCT Wish Jual 1 Juta Copy Album Poppop dalam Sepekan
-
4 Ide OOTD Youth Look ala Ella MEOVV, Dari Kasual hingga Formal!
-
Kritik PTN-BH ala Ki Hadjar Dewantara: Pembebasan atau Penindasan?
Artikel Terkait
-
Review Film Mickey 17, Reuni Bong Joon Ho dan Robert Pattinson yang Memikat
-
5 Tahun Usai Menangkan Oscar, Film Parasite Tayang Lagi di Bioskop IMAX
-
Cegah Anak Sekolah Jadi Perokok, Pemerintah Didesak Bikin Iklan Layanan Masyarakat Sebagai Upaya Edukasi
-
Aktor Parasite, Lee Sun-Kyun Ditemukan Tewas Bunuh Diri di dalam Mobil
-
Profil Lee Sun Kyun, Bintang Film Parasite yang Meninggal usai Terseret Dugaan Kasus Narkoba
Lifestyle
-
4 Ide OOTD Youth Look ala Ella MEOVV, Dari Kasual hingga Formal!
-
4 Rekomendasi Brand Kebaya Lokal untuk Tampil Stand Out di Hari Kartini
-
Belajar Hangeul Saja Tak Cukup! Kenali Pola Rangkaian Bahasa Korea
-
4 Inspirasi OOTD Cute Style ala Joy RED VELVET yang Wajib Kamu Tiru
-
4 Ide OOTD Trendi dan Simpel ala Jinsoul ARTMS, Stylish Tanpa Ribet!
Terkini
-
Di Balik Kebaya dan Upacara Seremonial: Apa yang Sebenarnya Kita Rayakan?
-
Membangun Bangsa dari Ruang Kelas: Jejak Perlawanan Ki Hadjar Dewantara
-
Jadi Million Seller, NCT Wish Jual 1 Juta Copy Album Poppop dalam Sepekan
-
Kritik PTN-BH ala Ki Hadjar Dewantara: Pembebasan atau Penindasan?
-
Merayakan Kartini, Merayakan Literasi Perempuan Indonesia