Apakah saat ini kamu sedang melaksanakan magang di suatu perusahaan, sudah merasa nyaman dengan lingkungan kerja magangmu, dan bercita-cita untuk bekerja di tempat itu?
Jangan khawatir! Ini dia beberapa bocoran rahasia untuk anak magang agar diangkat jadi karyawan tetap. Semoga manjur untuk kamu ya.
1. Prepare Well
Kamu harus persiapkan sebaik-baiknya sebelum mulai magang. Kepo adalah hal yang wajib kamu lakukan. Eits, tapi bukan sembarang kepo ya!
Kamu harus kepo dengan jobdesk yang kamu pilih. Kamu harus tahu tujuan apa yang harus dicapai, siapa dan bagaimana cara kerja atasan kamu, serta cari tahu budaya maupun peraturan perusahaan.
Selai itu, yang paling penting kamu harus kepo dengan diri kamu sendiri. Cari tahu apa kekurangan dan kelebihan kamu sehingga bisa mudah beradaptasi.
2. Set Expectation
Perhatikan sukses kriteria pekerja magang di perusahaan, apa saja yang dinilai, dan apa yang ingin kamu dapatkan. Ingat, memberikan impression yang baik tidak hanya dengan rekan kerja yang satu divisi, namun juga ke seluruh karyawan di perusahaan.
Berikan versi yang terbaik dari diri kamu, semangat sosialisasi dan mengembangkan relasi!
3. Aktif, Inisiatif, Komunikatif, dan Disiplin
Sebagai anak baru, tunjukkan kalau kamu antusias dengan pekerjaan. Caranya bisa banyak bertanya kepada senior tentang masalah pekerjaan. Kamu bisa banget lho ajak sharing senior.
Selain itu, kamu harus meningkatkan inisiatifmu. Apabila kerjaanmu sudah selesai, segera beritahu supervisor magang kamu dan tanyakan kembali projek pekerjaan lain yang bisa dikerjakan. Kerjakan secara maksimal, ya!
Baca Juga
-
Makin Blak-blakan, Aaliyah Massaid Akui Bucin Ke Thariq Halilintar: Kamu Juara di Hati Aku
-
Mengenal Li Ran, Princess Eropa dari Asia Pertama, Istri dari Pangeran Charles Belgia
-
Fans Fuji Kecewa Konten Eksklusif Tersebar: Jadi Percuma Bayar
-
Nyanyi 'Cundamani' di Hadapan Happy Asmara, Celetukan Niken Salindry Bikin Ngakak Satu Venue
-
ARMY Next Level! Wanita Ini Pamer Rumah Berkonsep BTS, Semua Serba Ungu
Artikel Terkait
-
3 Lowongan Kerja Barista Coffe Shop di Jakarta
-
Fresh Graduate Bisa Daftar! Lowongan EO Freelance untuk Pemula
-
5 Lowongan Kerja Creative Agency, Cocok Buat Mengembangkan Pengalaman Kerja yang Dinamis & Inovatif
-
Media Jepang Bongkar Sosok Senjata Rahasia Timnas Indonesia, Ahli Tendangan Penalti
-
4 Lowongan Kerja Remote Gaji Dolar di Perusahaan Indonesia dan Luar Negeri
Lifestyle
-
3 Skincare dari Skintific yang Dokter Detektif Approved, Ada Punyamu?
-
4 Tips Eye Makeup ala Liz IVE, Patut Dicoba!
-
Dapatkan Kulit Glowing dan Sehat Dengan 4 Rekomendasi Bodycare dari Lavojoy
-
3 Facial Foam untuk Mencerahkan Tanpa Bikin Kulit Ketarik, Harga Rp80 Ribuan
-
3 Acne Sunscreen Non Comedogenic dengan SPF 35, Aman untuk Kulit Berjerawat
Terkini
-
Berlatar Republik, Ini Sinopsis Drachin Deep Lurk yang Dibintangi Cheng Yi
-
Perankan Juru Bahasa Isyarat di Drama Terbarunya Chae Soo Bin Banjir Pujian
-
Sinopsis Drama Korea Kind Ms Sun Joo, Dibintangi Shim Yi Young dan Song Chang Eui
-
Ulasan Novel 'Rantau 1 Muara', Perjuangan dalam Menemukan Tujuan Hidup
-
Adventure Tanpa Batas, 4 Rekomendasi Playground Dewasa di Jakarta