Sejumlah idol Korea Selatan kembali terjangkit virus Covid-19. Kini, kabar itu datang dari boy grup K-Pop, ENHYPEN.
Pada Kamis (2/9/2021) siang, Belift Lab selaku agensi yang menaungi ENHYPEN mengumumkan bahwa bahwa kelima membernya, yakni, Jungwon, Heeseung, Jay, Jake, dan Sunghoon terpapar Covid-19.
Kelimanya diketahui dinyatakan positif setelah menjalani karantina mandiri usai melakukan kontak dekat dengan orang yang terindikasi positif.
Berikut pengumuman yang dibagikan agensi:
"Halo, Ini Belift Lab
Anggota ENHYPEN, yakni Jungwon, Heeseung, Jay, Jake, dan Sunghoon telah terindikasi positif Covid-19 setelah menjalankan karantina mandiri.
Menyusul adanya konfirmasi Covid-19 di lokasi syuting, seluruh member ENHYPEN melakukan karantina mandiri sejak Kamis, 26 Agustus dan diklarifikasikan oleh otoritas pemerintahan pada Jumat, 27 Agustus.
Selama karantina mandiri, Jake mulai menunjukkan gejala batuk dan demam pada Minggu, 29 Agustus. Jake pun menjalani tes PCR dan dinyatakan positif Covid-19 pada pagi hari Senin, 30 Agustus.
Kemudian keempat anggota lainnya, Jungwon, Heeseung, Jay, dan Sunghoon juga mulai menunjukkan gejala yang sama pada hari Senin, dan melakukan tes PCR yang hasilnya positif. Mengikuti intruksi dari otoritas kesehatan, mereka pun saat ini sedang menjalani perawatan di fasilitas kesehatan dan kini gejalanya sudah tidak parah.
Setelah muncul kasus positif di lokasi syuting pada Rabu, 25 Agustus, seluruh artis dan staff yang berada disana telah melakukan tes PCR yang semua hasilnya dinyatakan negatif dan langsung melakukan karantina mandiri, sehingga kemungkinan penyebaran lebih lanjut rendah.
Semua artis dan staf yang menjalani karantina mandiri juga melakukan tes sebanyak dua kali sehari dan pemantauan kesehatan dilaksanakan secara ketat, dan dengan cepat melakukan tes PCR bagi mereka yang mulai menujukkan gejala.
Kami mohon maaf karena telah menimbulkan kekhawatiran bagi semua penggemar karena tidak dapat mencegah terjadinya serangkaian penyebaran infeksi ini meskipun kami telah semaksimal mungkin untuk memastikan bahwa tindakan pencegahan telah dilakukan di lokasi. Perusahaan kami akan memberikan dukungan penuh untuk pemulihan para member. Kami juga akan kooperatif terhadap arahan pihak otoritas.
Terimakasih."
Di sisi lain 2 anggota lainnya, yakni, Sunoo dan Niki saat ini masih menjalani karantina mandiri.
Kita doakan semoga kelima member ENHYPEN cepat lekas sembuh ya!
Baca Juga
-
Bertepatan Dengan Ultah, V BTS dan Umi Siap Rilis 'wherever u r' Sabtu Ini
-
Comeback pada Tahun Baru, Choi Yena Rilis Poster Schedule 'GOOD MORNING'
-
Jennie Dirikan Agensi Sendiri, Jay Park Lontarkan Candaan Ingin Bergabung
-
Bukan Kaleng-kaleng, Lisa BLACKPINK Capai 100 Juta Followers di Instagram!
-
Gandeng 88Rising, (G)I-DLE Siap Rilis English Single Bertajuk 'I DO'
Artikel Terkait
-
Perbandingan Peringkat Liga Voli Indonesia vs Korea Selatan, Lebih Bagus Mana?
-
Masuki Babak 4 Besar, Tim Mana yang Paling Lemah di Semifinal Piala Asia U-17?
-
Piala Asia U-17 dan Potensi Terjadinya Perang Saudara di Puncak Perhelatan
-
Dijuluki The Red Hair Guy, Heeseung ENHYPEN Tampil Membara di Coachella
-
Mimpi Belle Kiss of Life Akhirnya Terwujud! Konser Perdana di Jakarta Banjir Cinta
Lifestyle
-
Anak Hukum tapi Stylish? 5 Look Simpel tapi Classy ala Ryu Hye Young
-
4 Look Girly Simpel ala Punpun Sutatta, Cocok Buat Hangout Bareng Bestie
-
4 Tampilan OOTD ala Tzuyu TWICE, Makin Nyaman dan Stylish!
-
4 Padu Padan Kasual Anti Mainstream ala J-Hope BTS, Cocok Buat Daily Style
-
Fresh dan Trendi, Ini 4 Ide Padu Padan OOTD Kasual Sporty ala Yuqi (G)I-DLE
Terkini
-
Buku Perjalanan ke Langit: Nasihat tentang Pentingnya Mengingat Kematian
-
Ulasan Novel The One and Only Ivan, Kisah Emosional Gorilla di Dalam Jeruji
-
Menemukan Bintang di Langit Jiwa: Sebuah Renungan atas Novel Lucida Sidera
-
Kenalan dengan 6 Judul Lain Garapan Mangaka Oshi no Ko, Seru Banget!
-
Desa Wisata Pulesari, Tawarkan Suasana Asri dengan Banyak Kegiatan Menarik