Bagi pencari kerja memang perlu intropeksi diri untuk mengetahui kekurangan dan kelebihan diri, ketika hendak melamar kerja. Namun, sudah melamar kebanyak perusahan, tapi tidak ada panggilan wawancara kerja, pasti mental menjadi menurun.
Bagaimanapun juga, memiliki networking para profesional sangatlah dibutuhkan, untuk mengetahui lowongan pekerjaan yang sering tersebar dikalang internal perusahaan, dibandingkan melalui internet. Maka dari itu, simak 4 trik menemukan networking yang tepat bagi pencari kerja.
1. Jangan malu untuk berbaur dengan para profesional
Mendapatkan koneksi para profesional bukan perkara yang mudah. Namun, ketika sedang mencoba berbaur, terkadang perasaan malu atau minder memang kerap terjadi.
Padahal, kalau bisa mencoba menambah relasi bisa membantumu untuk mengetahui banyak hal dari mereka, seputar lowongan kerja, kultur perusahan, dan lainnya. Ketika mendengar perjalan mereka merintis karier, bisa jadi contoh untukmu mendapatkan peluang yang sama kalau mengikuti triknya.
2. Tanamkan mindset bahwa networking adalah hal yang harus dilakukan
Terkadang banyak orang malas untuk membangun networking terutama untuk kariernya sendiri, alasannya entah malas atau bahkan minder. Padahal, networking adalah hal yang krusial dan dibutuhkan untuk berbagai hal untuk kebutuhan kariermu.
Bagaimanapun juga, memiliki relasi sangat dibutuhkan untuk mempelajari kultur dan ritme dalam dunia kerja sesuai bidangmu. Sehingga, kamu akan mengetahui banyak bocoran hal yang perlu ditingkatkan kemampuan dalam dirimu.
3. Jangan terburu-buru atau memaksa meminta rekomendasi
Setelah mendapatkan relasi sesuai dengan karier yang kamu idam-idamkan, maka jaga hubungan baik dengannya. Ketika sedang berhadapan langsung ataupun menghubunginya melalui chat, tentu harus menjaga sikap atau attitude yang baik.
Namun, jangan terburu-buru atau bahkan memaksanya meminta lowongan kerja dan rekomendasi, tentu akan mengurangi attitude dihadapannya. Bagaimanapun juga, harus bisa mengetahui kondisi dan waktu ketika ingin melakukannya.
4. Persiapkan dirimu kalau ingin bertemu secara langsung
Mungkin, kamu mendapatkan relasi dari forum atau group di sosial media, alangkah baiknya coba untuk nimbrung bareng mereka, supaya bisa mendapatkan relasi baru.
Kalau mereka mengadakan kopdar, sebaiknya persiapkan dirimu dengan matang. Sebab, ada hal yang tak terduga yang bisa membukakan pintu untuk mendapatkan pekerjaan. Maka dari itu, siapkan profile yang baik, harus diimbangi dengan kesiapan diri ketika bertemu dengan mereka.
Baca Juga
-
3 Alasan Orang Selingkuh dalam Hubungan yang Perlu Kamu Ketahui
-
5 Cara Bijak untuk Menerima Fakta Bahwa Cinta Tak Selalu Berbalas
-
5 Kelebihan dan Kekurangan Punya Pacar yang Romantis!
-
5 Hal Buruk Jika Terlalu Bersikap Baik dengan Pasangan
-
4 Kesulitan yang Suka Dialami oleh para Pegawai Kontrak, Pernah Merasakan?
Artikel Terkait
-
Masuk Kerja saat Libur Nasional Pilkada, Pekerja Wajib dapat Upah Lembur
-
6 Tips Mengatasi Anxiety di Kantor untuk Pekerja Perempuan
-
Jelang Kepulangan Mary Jane Veloso, Saudarinya yang Kerja di Arab Saudi Juga Mengaku Ingin Kembali
-
Bongkar Mitos SCBD: Realita Hidup Pekerja Kerah Putih Gaji Dua Digit
-
Bisa Bikin Karier Melesat, Ini Jenis Beasiswa yang Cocok Buat Pekerja!
Lifestyle
-
Pilihan Hemat nan Bijak! 4 Jenis Barang yang Aman Dibeli Preloved
-
4 Varian Peel Off Mask dari FAV Beauty, Ampuh Atasi Jerawat hingga Penuaan
-
Psikologi Komunikasi, Kunci Sukses dalam Berinteraksi
-
Mengenal Digital Detox, Menjauh dari Media Sosial
-
3 Serum Lokal yang Mengandung Oat, Ampuh Redakan Peradangan Akibat Jerawat
Terkini
-
Indonesia Perlu Waspadai Myanmar di AFF Cup 2024, Jadi Tim Kuda Hitam?
-
Sambut Musim Dingin, FIFTY FIFTY Rilis Single Album Bertajuk Winter Glow
-
3 Film Scarlett Johansson yang Pantang Dilewatkan, Ada Fly Me to the Moon
-
Malaysia Keringat Dingin Takut Dibantai Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
-
Usia 30-an Hwang In Yeop Masih Cocok Pakai Seragam Sekolah, Ini Rahasianya