Negara yang dulu beribukota Ankara ini memiliki tempat wisata yang menakjubkan. Salah satu wisata yang populer dari dulu dan sedang viral karena series Indonesia saat ini yakni, Cappadocia. Pemandangan balon udara juga bentang alam pegunungan yang indah membuat Cappadocia menarik minat turis lokal maupun asing untuk datang. Tak heran bila tempat wisata ini tak pernah sepi. Selain Cappadocia, ternyata Turki memiliki banyak tempat wisata menakjubkan lainnya. Berikut beberapa diantaranya,
1. Uzungol
Pecinta alam bisa menjadikan Uzungol sebagai destinasi yang akan dikunjungi. Uzungol adalah sebuah danau yang terletak di Trabzon. Jaraknya dua puluh kilometer dari daerah terdekat Caykara. Danau ini ditutupi rimbunan hutan yang lebat nan hijau. Tempat ini bisa terbilang sangat sunyi. Menginap di hotel sekitar bisa jadi pilihan yang tepat untukmu. Dengan menginap, kamu bisa mencari ketenangan, melepas penat, atau menghabiskan waktu berkualitas bersama orang spesial.
2. Palandonken
Tempat wisata kali ini khusus diperuntukkan untuk para pecinta salju dan musim dingin. Palandonken terletak di Erzurum. Gunung ini memiliki ketinggian 3125 meter. Selain olahraga mendaki di sini, turis bisa bermain ski yang tepatnya berada di daerah Baskoy. Pastikan datang ke sini saat musim dingin karena pemandangan yang disuguhkan akan lebih mengagumkan.
3. Likya Way
Likya Way adalah sebuah tempat yang bisa membuatmu mengetahui indahnya pantai Lycia kuno. Tempat ini bisa panjangnya lebih dari 500 km dan membentang dari Hisaronu hingga Geyikbayiri. Di sini pemandangan menakjubkan bisa kamu lihat sembari merenung atau bercengkrama dengan orang spesial.
4. Sazova Park
Tempat wisata kali ini berbeda dari sebelumnya. Namun, tak kalah indah dan unik. Terlihat dari luar bangunannya sangatlah megah dan mewah layaknya istana sultan. Sazova park adalah sebuah taman di Ezkisehir. Taman ini berisi tentang informasi sejarah. Terdapat manekin tokoh-tokoh islam di Turki. Banyak orang yang beranggapan taman ini mirip Nami Island yang ada di Korea Selatan. Untuk memastikannya kamu bisa bekrunjung ke sini bila berwisata ke Turki.
5. Hagya Sophia
Tempat wisata kali ini tak kalah populernya dengan Cappadocia. Hagya sophia juga destinasi yang ramai dikunjungi turis lokal maupun asing. Masjid yang dulunya adalah gereja kristen ortodoks ini berada di Istanbul. Sejarah tentang bangunan ini sangat kental. Jika kamu penasaran dengan sejarahnya, bisa langsung datang ke sini. Dijamin ada banyak pengetahuan yang bisa didapatkan.
Itu dia 5 tempat wisata indah di Turki. Semoga informasi ini bermanfaat dan menambah pengetahuan. Sampai jumpa di lain tulisan!
Baca Juga
-
3 Hal yang Buat Banyak Orang Kagum, Ramah Perlu tapi Bukan Nomor Satu!
-
5 Hal yang Sebaiknya Tidak Kamu Lakukan Setelah Bangun Tidur
-
3 Alasan Mengapa Kamu Tidak Perlu Terlalu Meratapi Kepergian Seseorang
-
Suka Fotografi? Simak 3 Cara Terkini Tuk Jadikan Hasil Fotomu Gudang Cuan!
-
3 Cara Brilian yang Bisa Buatmu Berkembang Lewat Menonton Film
Artikel Terkait
-
Hizbullah-Israel Damai, Erdogan: Kami Akan Bantu Hentikan Pembantaian di Gaza
-
Erdogan Tolak Presiden Israel Gunakan Ruang Udara Turki
-
Turki Bantah Kantor Hamas Pindah ke Wilayahnya
-
Puluhan Staf Rumah Sakit Terseret dalam Kasus Penipuan Jaminan Sosial yang Merenggut Nyawa Bayi di Turki
-
Turki Desak PBB Bekukan Keanggotaan Israel, Sebut Gaza Alami Genosida Terburuk Sepanjang Sejarah
Lifestyle
-
3 Serum yang Mengandung Tranexamic Acid, Ampuh Pudarkan Bekas Jerawat Membandel
-
3 Varian Cleansing Balm Dear Me Beauty untuk Kulit Kering hingga Berjerawat
-
Gambarkan Kepribadian Ceria dan 'Ekstrovert' Lewat Aroma Parfum yang Tepat
-
3 Serum Korea Mengandung Ekstrak Beras, Bikin Kulit Cerah dan Awet Muda
-
Pilihan Hemat nan Bijak! 4 Jenis Barang yang Aman Dibeli Preloved
Terkini
-
Kupas Identitas Kyudai Garaki di Boku no Hero Academia, si Dokter Terburuk!
-
Ulasan Novel Takbir Rindu di Istanbul, Memperjuangkan Cinta atau Cita-Cita?
-
Shin Tae-yong Pastikan Timnas Indonesia Pasang Target Tinggi di AFF 2024
-
Jadi Dokter Hewan, Ini Detail Karakter Na In Woo di Drakor Motel California
-
3 Lawan Terkuat Dihadapi Bajak Laut Rambut Merah di Final Saga One Piece