Putus cinta merupakan keadaan dimana seseorang merasa sedih dan gelisah bahkan ada yang sampai putus asa karena hubungan asmara yang harus berakhir. Putus cinta pun dapat membuat seseorang terpuruk.
Kalau sudah terpuruk maka untuk kembali ke masa normal pun akan sulit. Hal ini akan berimbas pada situasi psikologis dan juga berpengaruh pada aktivitas sehari-hari.
Sebab itu, penting tentunya untuk mengetahui bagaimana cara untuk bangkit ketika terpuruk akibat putus cinta.
Berikut 4 cara bangkit setelah putus cinta:
1. Kamu Fokus pada Tujuan
Ketika putus cinta, maka jangan biarkan dirimu terpuruk. Putus cinta bukanlah akhir dari segalanya. Putus cinta adalah awal untuk bangkit dan mencari sesuatu yang lebih penting.
Lebih baik kamu fokus pada tujuanmu saja. Tentu setiap orang mempunyai angan-angan atau cita-cita, maka fokus saja kesana. Jangan sampai putus cinta menghilangkan itu semua.
2. Masih Banyak yang Menyukaimu
Hal kedua yang perlu diketahui agar kamu tidak terpuruk akibat putus cinta adalah masih banyak yang menyukaimu. Di dunia ini begitu banyak wanita atau pria. Jadi, banyak kesempatan untuk mendapatkan sosok yang lebih baik dan sesuai dengan keinginanmu.
Jangan sampai putus cinta itu merajai hati dan menghancurkan pikiran karena masih banyak wanita atau pria lain yang siap mendampingi.
3. Lakukan Pekerjaan yang Bermanfaat
Hal ketiga agar tidak terpuruk akibat putus cinta adalah lakukan pekerjaan yang bermanfaat. Salah satunya adalah mengembangkan usaha maupun menciptakan kreativitas baru yang bernilai ekonomis. Kamu harus tahu dengan melakukan pekerjaan bermanfaat maka setiap kesulitan dan kegelisahan akan sedikitnya sirna.
4. Berdoa
Di dalam keterpurukan dalam hal apapun itu, kamu harus berdoa dan berserah pada kehendak Tuhan. Berdoa akan dapat menenangkan pikiran dan juga hati.
Kamu akan merasa hidupmu lebih berarti setelah kamu menyerahkan keluh kesah kedalam doa. Doa pun akan menyelematkanmu dikala masa-masa sulit yang dihadapi.
Dengan adanya 4 hal tersebut akan membantu kamu maupun orang lain untuk bangkit dari keterpurukan. Empat hal itu semoga akan banyak membantu dan tidak ada lagi orang-orang yang lemah dan putus asa akibat cinta.
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Key SHINee Novacaine: Saat Alkohol Tidak Bisa Menolong Pedihnya Putus Cinta
-
Sisi Psikologis di Balik Prioritas Materi dalam Hubungan Asmara Remaja
-
Lagu Apa Mungkin dari Bernadya, Potret Miris Self Blaming yang Hancurkan Hubungan Asmara
-
Belajar dari Bernadya: 'Untungnya, Hidup Harus Tetap Berjalan' setelah Putus Cinta
-
ChatGPT Makin Brutal! Disuruh Bikin Surat Putus Cinta, Isinya Malah Roasting Pedas
Lifestyle
-
4 Rekomendasi OOTD Rora BABYMONSTER yang Wajib Kamu Sontek untuk Gaya Kekinian
-
4 Gaya OOTD Simpel ala Seohyun SNSD, Tetap Fashionable untuk Hangout!
-
4 Rekomendasi Outfit Kasual ala Momo TWICE yang Cocok untuk Hari-Hari Santaimu
-
4 Rekomendasi Mix and Match OOTD Chic ala Miyeon (G)I-DLE, Bikin Penampilan Lebih Modis
-
3 Sheet Mask Mengandung Aloe Vera Ampuh Atasi Sunburn, Harga Mulai Rp5 Ribu
Terkini
-
Janji Menguap Kampanye dan Masyarakat yang Tetap Mudah Percaya
-
Kehidupan Seru hingga Penuh Haru Para Driver Ojek Online dalam Webtoon Cao!
-
Dituntut Selalu Sempurna, Rose BLACKPINK Ungkap Sulitnya Jadi Idol K-Pop
-
Ulasan Film The French Dispact: Menyelami Dunia Jurnalisme dengan Gaya Unik
-
Ulasan Buku Bertajuk Selamat Datang Bulan, Kumpulan Puisi Ringan dengan Makna Mendalam