Mengerjakan skripsi adalah hal yang tidak gampang untuk dilakukan sebab diwajibkan untuk melakukan sebuah penelitian. Namun sebagai mahasiswa tingkat akhir hal tersebut wajib diselesaikan, jika ingin mendapatkan gelar sarjana. Karena tidak gampang membuat sebagian mahasiswa menunda untuk mengerjakannya tanpa memikirkan apa hal yang akan terjadi.
Berikut ini 4 hal yang akan terjadi jika terus menunda mengerjakan skripsi.
1. Dosen Pembimbingmu Akan Merasa Geram
Saat mahasiswa melakukan penelitian dalam mengerjakan skripsi pasti memiliki dosen pembimbing. Beliau akan membantu kamu dan memberikan solusi jika dalam proses penelitian kamu mengalami kendala. Maka dari itu kamu harus bisa menjaga hubungan baik dengan beliau. Namun, jika kamu terus menunda mengerjakan skripsi, pasti dosen pembimbingmu akan merasa geram.
2. Rasa Malas Semakin Membesar
Semakin kamu menunda mengerjakan skripsi, rasa malasmu juga akan semakin membesar. Maka dari itu kamu harus bisa melawanya. Jika kamu tidak bisa melawanya, kamu akan sangat berat untuk memulai mengerjakannya. Selain itu, juga akan membuat kamu menyesal dikemudian hari.
3. Akan Terus Membayar UKT
Hal yang akan terjadi selanjutnya jika kamu menunda skripsi selanjutnya adalah kamu akan terus membayar UKT. Tentu saja hal ini akan merugikanmu, apalagi jika kamu masih dibiayai orang tuamu, akan sangat merepotkan baginya. Maka dari itu jangan malas untuk mengerjakan skripsi. Sebab bukan hanya kamu saya yang mengalami akibatnya, namun orang tuamu juga.
4. Akan Mudah Lupa Topik Skripsi
Ketika kamu menunda skripsi tentu saja kamu akan mudah lupa tentang topik skripsi. Hal ini disebabkan karena kamu malas dan tidak fokus untuk menyelesaikannya. Lebih baik kamu mengerjakannya secara perlahan daripada tidak melakukan progres sama sekali. Selain akan membuat kamu tidak mudah lupa tentang topik skripsi, jika dilakukan secara konsisten maka skripsi kamu juga akan selesai.
Itulah empat hal yang akan terjadi jika terus menunda mengerjakan skripsi. Sebelum kamu menyesal d ikemudian hari. Maka jangan pernah untuk menunda mengerjakan skripsi. Karena lulus dengan tepat waktu adalah hal yang pasti diinginkan oleh setiap mahasiswa.
Tag
Baca Juga
-
4 Cara Mengelola Keuangan dengan Baik untuk Pasutri yang Baru Menikah
-
4 Alasan Mengapa Kamu Perlu Menghindari Utang yang Bikin Tekanan Batin
-
4 Hal yang Membuktikan kalau Kamu Memiliki Kesadaran Diri yang Baik
-
4 Hikmah yang Dapat Kamu Ambil dari Sebuah Kegagalan
-
4 Hal yang Menyebabkan Kamu Suka Mengomentari Hidup Orang Lain
Artikel Terkait
-
Inspiratif! Mahasiswa Indonesia Ini Sabet Juara Stacks Harvard Hackathon di Universitas Harvard AS
-
Kuliah Singkat di Indonesia Makin Populer di Kalangan Mahasiswa AS, Ingin Belajar soal Kopi dan Kakao
-
Gak Ada Otak! Nyetir Mobil sambil 'Anu' Dikemut Cewek, Mahasiswa di Sleman Tabrak Pria Difabel hingga Tewas
-
Imabsi Gelar Kelas Karya Batrasia ke-6, Bahas Repetisi dalam Puisi
-
Menggali Makna Mahasiswa 'Abadi': Antara Idealisme dan Keterlambatan Lulus
Lifestyle
-
3 Body Scrub yang Bikin Kulit Auto Cerah dan Halus, Harga Rp20 Ribuan
-
4 Ide Daily Outfit ala Gawon MEOVV untuk Tampil Stunning Setiap Hari!
-
3 Acne Serum Mengandung BHA Ramah di Kantong Pelajar, Harga Rp25 Ribuan
-
3 Serum Brightening Murah Meriah Cocok untuk Pelajar, Harga Rp20 Ribuan
-
Terbiasa Bicara Kasar, Ini Alasan Bermain Game Memengaruhi Emosi Gamers
Terkini
-
Ditantang Arab Saudi, Timnas Indonesia Perlu Perbaiki Dua Hal Berikut
-
Key SHINee 'Golden': Warna-warni Masa Muda yang Relevan dengan Banyak Orang
-
Rekor Tak Pernah Menang, Bagaimana Peluang Indonesia Taklukkan Arab Saudi?
-
Selamat! Ailee dan Choi Si Hun Umumkan Tanggal Pernikahan
-
Review Anime Ramen Akaneko: Pelajaran Dunia Kerja dari Toko Ramen yang Dikelola Kucing