Merupakan hal yang wajar ketika dalam sebuah hubungan asmara kamu dan pasangan berbeda pendapat, bertengkar dan saling diam satu sama lain. Setelah kediaman itu, sangat sulit untuk memulai pembicaraan kembali. Semuanya terasa sulit dan berat. Meskipun hati sudah lega dan lapang untuk memaafkan, namun memulai pembicaraan tetaplah menjadi hal yang sulit.
Sayangnya, jika tidak ada yang mau memulai, maka permasalahan tidak kunjung mendapatkan solusi. Semakin dibiarkan, bisa menjadi semakin panjang dan bahkan bisa saja berhenti di tengah jalan. Lalu, bagaimana cara memulai baikan dengan pasangan setelah bertengkar? Berikut lima cara di antaranya.
1. Memanfaatkan momen diam
Ketika kamu dan pasangan sudah melewati emosi dan sedang dalam tahap diam satu sama lain, pikiranmu tetap harus terjaga dan mencoba melihat masalah dari berbagai sudut pandang.
Kamu bisa mulai melihat dengan kacamata yang jauh lebih bijaksana tentang segala sesuatu yang menyebabkan kamu dan pasangan bertengkar. Bisa saja hal yang membuat kamu dan pasangan bertengkar adalah sebuah kesalah pahaman semata.
2. Meminta maaf
Bukan hal yang rendah untuk meminta maaf kepada orang lain. Apalagi dengan pasangan sendiri. Hal tersebut harus dilakukan jika ingin berbaikan dan tetap mempertahankan hubugan.
Meskipun demikian, juga bukan merupakan hal yang mudah. Tentu saja, kita dan pasangan saling memiliki ego yang mendominasi satu sama lain.
Namun, merasa paling benar sendiri juga merupakan hal yang kurang baik untuk dibiasakan. Jadi, tidak mengapa untuk meminta maaf kepada pasangan dan menjelaskan kesalah pahaman atau menjanjikan sikap yang jauh lebih baik.
3. Mendengarkan pasangan
Sebagai manusia yang baik, usahakan untuk mau mendengar penjelasan orang lain. Meskipun kamu sudah paham bahwa si dia hanya mengarang cerita, namun tidak ada salahnya untuk mendengarkan perkataannya sampai selesai.
Sering terjadi dimana kita hanya ingin didengarkan, namun tidak mau untuk mendengarkan. Hal tersebut jika dibiasakan akan membuat kita menjadi seseorang yang egois, merasa paling benar dan tidak berkenan menerima ajakan berdiskusi dari orang lain.
4. Mencari solusi terbaik
Solusi hanya bisa didapatkan dengan kepala yang dingin. Jadi, sebisa mungkin usahakan untuk berdiskusi mengenai solusi ketika perasaan sudah sama-sama lega dan lebih baik.
Solusi yang disetujui oleh kedua belah pihak akan membuat suami menjalani hari dengan tenang, pun suami juga bisa bekerja tanpa beban pikiran.
5. Membuat perjanjian
Perjanjian dalam suatu hubungan ternyata bisa menyelesaikan persoalan menjadikan bisnis menjadi kecil. Di saat-saat genting seperti sekarang ini.
Ketika seseorang bersalah dan beneran ingin meniru temannya, maka usahakan untuk tidak makan di rumah melainkan makan bersama teman-teman.
Itu dia 5 cara cara baikan dengan pasangan setelah bertengkar. Semoga bermanfaat!
Baca Juga
-
Jarang Disadari, 4 Pengaruh Silent Treatment dalam Hubungan Rumah Tangga!
-
Yoursay dan Suara Semakin Melegenda, Selalu Menjadi Rumah untuk Penulisnya
-
4 Tips Tetap Rukun dengan Pasangan Meskipun Beda Pilihan Capres di Pemilu 2024
-
Taman Cerdas Soekarno Hatta Jebres, Multifungsi dan Favoritnya Semua Kalangan
-
Cantiknya Pantai Teluk Penyu Cilacap, Indahnya Bikin Betah
Artikel Terkait
-
Cara Cegah Diabetes Sejak Dini, Atur Takaran Gula Makanan Anak!
-
Cara Perpanjangan SIM Online: Syarat, Biaya, Pembayarannya Mudah!
-
Dilarang Gilga Sahid Akting dengan Cowok Lain, Happy Asmara Malah Semringah: Senang Banget Kalau Digituin
-
Asmara Jung Woo-sung Disorot Usai Mengaku Punya Anak dengan Moon Ga-bi
-
Kelewat Bucin ke Happy Asmara, Gilga Sahid Ogah Syuting Bareng Cewek Lain Meski Dibayar Mahal
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Two Way Cake Lokal dengan Banyak Pilihan Shade, Anti-Bingung!
-
4 Daily OOTD Simpel nan Modis ala Chae Soo-bin untuk Inspirasi Harianmu!
-
3 Peel Off Mask yang Mengandung Collagen, Bikin Wajah Glowing dan Awet Muda
-
Dari Kafe hingga Mall! 4 Outfit Hangout ala Bua Nalinthip yang Mudah Ditiru
-
4 Tisu Penghapus Makeup yang Praktis dan Travel Friendly, Dijamin Bersih!
Terkini
-
Inspiratif! Ulasan Buku Antologi Puisi 'Kita Hanya Sesingkat Kata Rindu'
-
4 Rekomendasi Lagu Romantis Jadul Milik Justin Bieber, Ada Tema Natal!
-
Review Film Totally Killer: Mencari Pembunuh Berantai Ke Masa Lalu
-
Review Film Aftermath, saat Terjadi Penyanderaan di Jembatan Boston
-
Gadget di Tangan, Keluarga di Angan: Paradoks Kemajuan Teknologi