Memiliki teman yang banyak pasti sangat menyenangkan bukan, juga bermanfaat untuk kehidupan sekarang dan masa depan. Sayangnya, seiring berjalannya waktu ada orang yang akan datang dan yang pergi. Dengan tahu ciri-ciri teman yang baik, mungkin bisa kamu jadikan acuan dalam mempertahankan hubungan pertemanan dengan orang yang tepat.
Persahabatan yang setia akan memunculkan dukungan antara satu sama lain. Kamu pun harus tahu pergi saat membutuhkan bantuan. Teman kamu pun percaya kalau kamu selalu ada untuk meringankan bebannya.
Sebenarnya, ciri-ciri teman yang baik bukan hanya untuk orang lain. Kamu pun juga harus memiliki sebagian besar dari sifat-sifat tersebut. Gunanya apa, agar nantinya kamu bisa menjadi teman yang terbaik untuk seseorang di kala sedih dan senang.
Mungkin ciri-ciri teman yang baik berikut bisa kamu jadikan acuan untuk mempertahankan hubungan pertemanan.
1. Jujur
Ya, jujur merupakan hal yang sangat penting. Bukan hanya pada pertemanan, dalam kehidupan sehari-hari pun jujur sangat penting, karena jujur dapat memberikan efek positif bagi seseorang.
Dengan kita atau teman yang jujur, dalam pertemanan pun akan terjalin hubungan yang baik.
2. Bisa diandalkan
Nah, ciri ini mungkin juga penting. Di saat kamu sedang sulit, jika teman kamu bisa diandalkan pasti dia akan selalu membantu kamu. Begitu pula sebaliknya, kamu juga harus bisa menjadi orang yang bisa diandalkan untuk teman kamu di kala sedang sulit.
3. Setia kawan
Setia kawan di sini maksudnya selalu ada di saat senang maupun susah. Seperti kata pepatah “ ringan sama dijinjing, susah sama dipikul”.
Jika teman kamu ada yang telah sukses duluan, dia pasti tidak akan lupa dengan kenangan bersamamu, di saat keadaan susah maupun senang. Begitu pun sebaliknya, kamu juga harus seperti ini, jangan pula di saat kamu sudah sukses kamu melupakan teman kamu begitu saja.
4. Saling menghormati
Teman yang saling menghormati akan melengkapi pertemanan yang baik dan harmonis. Jangan pernah saling membenci atau saling merendahkan satu sama lain, meski latar belakang keluarga yang berbeda-beda.
Nah, jika kamu memiliki teman yang baik, jangan pernah kamu sia-siakan ya. Pertahankanlah hubungan pertemanan itu, mana tau di saat kamu sedang susah atau sebaliknya, kamu bisa sama-sama saling membantu.
Dengan memiliki teman yang baik juga akan membuat kita merasa bahagia. Mungkin itu saja, semoga bermanfaat.
Tag
Baca Juga
-
Real Madrid Tertarik Datangkan Kai Havertz dari Chelsea! Akankah Terjadi?
-
6 Manfaat Buah Delima bagi Kesehatan, Salah Satunya Kesehatan Otak!
-
6 Manfaat Oatmeal, Menu Sarapan yang Lagi Tren!
-
4 Manfaat Kopi Luwak untuk Kesehatan, Lebih Sehat dari Kopi Biasa?
-
4 Ciri-Ciri Orang Jujur yang Mudah Dikenali!
Artikel Terkait
Lifestyle
-
4 Rahasia Fashion dan Hairdo Go Min Si yang Bikin Penampilan Makin Classy!
-
Nubia Neo 3 GT Raih Penghargaan MURI Smartphone AI Virtual Assistant Pertama
-
4 Padu Padan OOTD ala Soobin TXT yang Anti Gagal Bikin Gaya Makin Keren!
-
4 Padu Padan Gemes OOTD Putih ala Rei IVE, Bikin Tampilan Tak Membosankan Lagi
-
Tampil Girly Seharian dengan 6 Inspirasi Outfit Dress ala Eca Aura
Terkini
-
Janji Mundur atau Strategi Pencitraan? Membaca Ulang Pernyataan Prabowo
-
Ladang Bunga Matahari: Rekomendasi Tempat Hunting Foto Estetik di Batu!
-
SEA Games 2025: Timnas Indonesia Terhindar Duo Favorit, tapi Bisa Bertarung Melawan Malaysia
-
Menu Makanmu Selamatkan Bumi? Pola Makan Ini Pangkas Emisi Lebih Efektif dari Teknologi Mahal
-
3 Rekomendasi Film tentang Paspampres, Penuh Aksi yang Seru dan Intens!