Ada banyak kenyataan kehidupan yang belum kita pahami. Sebuah paradoks yang seakan membingungkan dan sulit untuk dicerna.
Tapi memanglah demikian, Ada 4 kenyataan tentang kehidupan yang perlu kamu tahu dan pahami.
1. Semakin kamu berusaha untuk membuat orang lain terkesan, semakin mereka tidak terkesan
Ada beberapa hal yang tidak seharusnya kita lebih-lebihkan dan terkesan memaksakan. Disaat kita berusaha untuk sesuatu agar orang lain terkesan, sebenarnya ini bukanlah hal yang tepat.
Ada yang lebih tepat yaitu usahakan apa yang kamu mampu dan tidak mengharapkan tepuk tangan dan pujian dari orang lain. Beranilah untuk berjalan sendirian meski begitu melelahkan. Terkadang pujian orang lain membuatmu tersungkur.
2. Kamu akan merasa mempunyai sedikit ilmu ketika senantiasa belajar
Belajar membuat kita membuka pintu ketidaktahuan yang telah lama kita pelihara. Ada beberapa kenyataan yang akan kamu akui ketika senantiasa belajar, salah satunya adalah kita belum cukup pintar.
Masih ada hal lain yang perlu. dicari jawabannya. Belajar tidak akan membuatmu rugi. Jadi, jangan bosan untuk belajar meski hanya dengan membaca.
3. Jika kita terlalu memikirkan kesedihan, kita akan sulit untuk menemukan kebahagiaan
Perasaan sedih memang hal wajar yang tidak jarang kita alami. Tapi, jika kita tidak berani untuk menghadapinya, kebahagiaan akan sulit untuk kita rasakan.
Apapun hal yang kamu alami, berusahalah untuk menikmatinya. Percayalah bahwa kesedihan pasti tidak bertahan untuk selamanya.
4. Kita akan sulit menghargai suatu hal yang tersedia banyak
Menghargai setiap hal itu memang seharusnya yang kita lakukan. Tapi begitulah manusia. Sulit untuk menghargai hal yang tersedia dengan melimpah. Hal ini sama dengan kehadiran seseorang dalam hidup kita. Untuk itu, siapapun yang kamu temui hargai mereka.
Jangan menyesal setelah kehilangan. Tidak semua hal bisa diulang dan penyesalan juga bukan hal yang seharusnya kita semua rasakan.
Jangan pernah bersembunyi dari kenyataan, meski itu pahit. Terima kenyataan tersebut dengan hati yang lapang dan terus melakukan hal-hal yang merubahmu menjadi lebih baik. Jadilah manusia kuat yang bersedia untuk menerima suatu kebenaran.
Baca Juga
-
Fakta Menarik dari 'Smugglers', Film Baru Korea yang Penuh Bintang Korea
-
Disney Rilis 'Haunted Mansion' Tayang Juli di Bioskop, Moviegoer Merapat!
-
Film 'Galaksi' Adaptasi Wattpad Tayang di Bioskop Agustus 2023, Sudah Siap?
-
Rumbling Lanjut, Attack on Titan Final Season Tayang Musim Gugur Mendatang!
-
Doraemon Nobita's Sky Utopia Hadir di Bioskop Indonesia Bulan Juli Ini!
Artikel Terkait
-
Hidup dalam Empati, Gaya Hidup Reflektif dari Azimah: Derita Gadis Aleppo
-
Stop Konsumsi Berlebihan! Ini 6 Makanan yang Bisa Tingkatkan Risiko Kanker Tanpa Disadari
-
Pemerintah Terbitkan Permen Sistem Pembayaran Jasa Lingkungan, Ini Kata Pengusaha
-
Pemerintah Keluarkan Aturan Sistem Pembayaran Jasa Lingkungan
-
Skandal Sampah Tangsel Memanas: Kabid DLH Menyusul Kadis Jadi Tersangka Korupsi Anggaran 2024!
Lifestyle
-
Dari Street Style ke Smart Casual, Intip 4 OOTD ala Johnny Suh NCT 127
-
Nyaman dan Catchy! Ini 4 Ide Look OOTD Buat Traveling ala Jihyo TWICE
-
Manis dan Modis! 4 Outfit Feminin ala Choi Yujin Kep1er yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Ide OOTD Youth Look ala Ella MEOVV, Dari Kasual hingga Formal!
-
4 Rekomendasi Brand Kebaya Lokal untuk Tampil Stand Out di Hari Kartini
Terkini
-
Tak Ada Pemain Utama Timnas di ASEAN All Stars, Skuat Garuda Terhindar dari Kerugian Besar!
-
Kupas Alasan Sistem Pilih Jinwoo Jadi Wadah Shadow Monarch di Solo Leveling
-
Jelang Sidang Pertama, Taeil Dikritik Usai Tertangkap Minum Bersama Teman
-
Menembus Kiamat! Mengarungi Makna Lirik Lagu "Armageddon" dari Aespa
-
Petualangan Terakhir Ivan dan Kawan-Kawan di Novel The One and Only Family