Walaupun terlihat sepele. Akan tetapi, banyak sekali hal yang akan kamu rasakan ketika kamu sudah bisa menerima diri sendiri. Sebab, bisa membuat kamu selalu merasa nyaman dalam melakukan aktivitas sehari-hari. Sehingga, membuat kamu mengabaikan apa anggapan orang lain tentang dirimu. Bukan hanya itu, dalam melakukan sesuatu, kamu juga tidak pernah merasa takut. Berikut 4 hal yang tidak akan kamu takutkan setelah menerima diri sendiri.
1. Penilaian Orang Lain
Kamu tidak akan takut dengan penilaian orang lain, walaupun terkadang orang lain dalam menilai kamu tidak selalu baik. Hal ini disebabkan karena kamu sudah bisa menerima diri sendiri. Dengan begitu, kamu akan sadar kelebihan dan kekurangan kamu. Sehingga, kamu tidak pernah merasa cemas dengan anggapan orang lain pada dirimu.
2. Tidak Disukai
Hal yang tidak akan kamu takutkan selanjutnya adalah tidak disukai. Kamu tidak terlalu memikirkan kalau orang lain tidak menyukai kamu. Sebab, kamu sudah bisa menerima diri sendiri. Bukan hanya itu, walaupun orang lain jarang ada yang menyukaimu, kamu tidak pernah merasa gelisah, sebab sebelum orang lain bersikap tidak baik padamu, kamu sudah bisa menerima diri sendiri. Sehingga, apapun penilaian orang lain padamu, tidak terlalu penting bagimu.
3. Tidak Mendapatkan Pujian
Walaupun orang lain tidak memberikan pujian padamu, kamu tidak pernah merasa takut. Hal ini disebabkan karena kamu sudah bisa menerima diri sendiri. Sehingga, kamu tidak memerlukan penghargaan dari orang lain. Kamu selalu merasa nyaman dan tidak khawatir dengan apa yang dilakukan oleh orang lain padamu.
4. Jadi Diri Sendiri
Kamu tidak pernah merasa takut untuk jadi diri sendiri. Kamu selalu melakukan apa yang menurutmu baik. Bukan hanya itu, kamu juga tidak takut dengan komentar negatif dari orang lain, sebab kamu selalu percaya dengan diri kamu bahwa yang kamu lakukan itu sudah yang terbaik untuk dirimu. Maka dari itu, teruslah bersikap seperti ini, sebab bisa membuat kamu tidak kehilangan jati diri.
Itulah empat hal yang tidak akan kamu takutkan setelah menerima diri sendiri. Maka dari itu, kamu harus selalu bisa mempertahankan sikap ini. Sebab, bisa membuat kamu lebih nyaman dan bebas dalam melakukan sesuatu yang bersifat positif.
Tag
Baca Juga
-
4 Cara Mengelola Keuangan dengan Baik untuk Pasutri yang Baru Menikah
-
4 Alasan Mengapa Kamu Perlu Menghindari Utang yang Bikin Tekanan Batin
-
4 Hal yang Membuktikan kalau Kamu Memiliki Kesadaran Diri yang Baik
-
4 Hikmah yang Dapat Kamu Ambil dari Sebuah Kegagalan
-
4 Hal yang Menyebabkan Kamu Suka Mengomentari Hidup Orang Lain
Artikel Terkait
-
Ulasan Buku Seni Mencintai Diri Sendiri, Rahasia untuk Sembuhkan Luka Batin
-
Kenali dan Hargai Diri Sendiri Lewat Buku Bertajuk Kita Juga Perlu Resah
-
Hubungan Memori Rasa Takut Tikus dan Manusia Bisa Revolusi Pengobatan Stres? Ini Hasil Penelitian Terbaru!
-
Miris! Siswa Tidur-tiduran di Kelas Tapi Tak Ditegur, Guru Curhat Takut Dilaporkan Polisi
-
Terungkap! Begini Rahasia Otak Menghilangkan dan Mengingat Trauma
Lifestyle
-
4 Tips OOTD Rok ala Zara Adhisty yang Girly Abis, Cocok Buat Hangout!
-
4 Gaya OOTD Girly ala Kim Se-jeong, Simpel untuk Disontek!
-
4 Rekomendasi Parfum Pria Miniso Terbaik, Aroma Mewah, Harga Ramah!
-
4 Inspirasi Gaya Kasual Chaeryeong ITZY yang Simpel, Cocok Jadi Daily OOTD!
-
3 Look Outfit Elegan ala Roh Yoon-seo, Mana yang Cocok Buat Dinner?
Terkini
-
Sambut Hari Anak Sedunia PBB, Doyoung NCT Donasi Rp1,1 Miliar ke UNICEF
-
3 Film Korea yang Dibintangi Song Kang Ho, Ada Sporty hingga Mendebarkan
-
Indonesia dan Lunturnya Budaya Malu, dari "Jam Karet" hingga Korupsi
-
TVXQ Resmi Merilis Album Perayaan Debut 20 Tahun di Jepang Bertajuk 'Zone'
-
3 Pemain Kunci Timnas Jepang yang Perlu Diwaspadai, Ada Eks-Inter Milan