Perubahan yang lebih baik perlu diciptakan untuk masa depan yang lebih baik pula. Banyak orang yang masih merasa tidak mementingkan perubahan ini. Mereka malah cenderung meremehkannya dan terus melakukan hal-hal yang tidak bermanfaat, sehingga hal tersebut malah menghambat mereka untuk berkembang lebih baik.
Jika kamu tidak ingin terhambat untuk berubah dan berkembang, yuk baca 5 hal yang sebaiknya kamu hindari ini! Simak sampai habis ya!
1. Membuang-buang Waktu
Hal pertama yang sebaiknya kamu hindari adalah membuang-buang waktu. Banyak orang di dunia ini yang sudah mengetahui dampak negatif dari hal ini, tapi tetap saja dilakukan setiap hari. Hal tersebut bisa saja kamu lakukan tanpa menyadarinya.
Misal kamu sedang bermain media sosial, lalu tanpa sadar kamu menghabiskan waktu selama berjam-jam untuk itu. Tentunya itu sangat tidak baik untuk jadwal harianmu dan bisa menghambatmu untuk mencapai goals harianmu.
2. Tidak Memanfaatkan Kesempatan
Tidak bisa memanfaatkan kesempatan dengan baik atau malah mengabaikannya juga bisa menghambatmu berkembang. Di mana kamu tidak bisa melihat banyak jalan yang bisa membuatmu semakin dekat dengan tujuanmu.
Tentu hal itu sangat merugikanmu. Mulai sekarang, bila kamu ingin berkembang, yuk belajar melihat dan memanfaatkan banyak kesempatan yang ada di depan matamu.
3. Tertutup dengan Hal Baru
Sebenarnya tak apa untuk menjadi seseorang yang teguh pada pendirian, tetapi tetap harus terbuka dengan hal-hal baru. Belajar memahaminya dan adaptif dengan hal baru itu selama berdampak baik. Bisa jadi karena kamu banyak mencoba, maka banyak kesempatan juga yang bisa kamu terima.
4. Anti Sosial
Maksud dari anti sosial ini adalah kamu tidak ingin dan tidak berniat untuk bersosialisasi dengan orang sekitar. Kamu lebih ingin sendiri, menutup diri dan kamu benar-benar tidak ingin membangun relasi dengan siapa pun. Sikap tersebut sangat tidak baik untuk terus kamu pertahankan.
Meskipun kamu merasa nyaman dengan menutup diri, tapi tetap saja melakukan semuanya diri itu juga merugikan. Mulai sekarang, bila kamu ingin berkembang ada baiknya, kamu membangun relasi dengan banyak orang ya? Relasi sangatlah penting di dunia yang semakin dinamis ini.
5. Terlalu Memikirkan Omongan Negatif Orang
Yang terakhir ini sangat bisa menghambatmu untuk berkembang lebih baik. Malah jadi faktor penghambat paling besar. Beberapa orang memilih menyerah di tengah perjuangannya hanya karena hujatan orang-orang sekitar.
Padahal, sebenarnya kamu memiliki kemampuan yang patut dibanggakan. Namun, kemampuanmu itu justru malah dikalahkan oleh omongan orang yang menyakitkan. Mulai sekarang, yuk saring mana omongan yang membuatmu berkembang dan mana yang menghambatmu berkembang.
Nah itu dia tadi, 5 hal yang harus kamu hindari, bila ingin berkembang. Semoga artikel ini bermanfaat ya! Sampai jumpa di artikel-artikel selanjutnya.
Baca Juga
-
6 Cara Menjaga Batasan agar Aman dari Cyberbullying, Sudah Lakukan?
-
Publikasi Kisah Perjuangan jadi Ajang Bangun Eksistensi Petani Kopi Lanjan
-
3 Hal yang Buat Banyak Orang Kagum, Ramah Perlu tapi Bukan Nomor Satu!
-
5 Hal yang Sebaiknya Tidak Kamu Lakukan Setelah Bangun Tidur
-
3 Alasan Mengapa Kamu Tidak Perlu Terlalu Meratapi Kepergian Seseorang
Artikel Terkait
-
6 Tanda Pasangan Hanya Memanfaatkanmu Saja, Dia Parasit!
-
Kelewat Anti Sosial, Pengantin Pria Sampai Pasang Iklan Cari Joki untuk Gantikan di Pelaminan
-
6 Anggapan Salah tentang Kegagalan, Bikin Kamu Sulit Berkembang
-
4 Alasan yang Membuat Pria Lebih Pandai Menjaga Rahasia, Apa Saja?
-
Pemerintah Sedang Siapkan Skema Perubahan Subsidi BBM dan LPG, Dari Metode Subsidi Terbuka Menjadi Subsidi Tertutup
Lifestyle
-
4 Ide Outfit Simpel ala Ranty Maria, Nyaman dan Tetap Modis
-
4 Sepatu Trail Running untuk Medan Licin dan Berbatu, Stabil dan Anti-Slip!
-
Kacang Rebus Terakhir di Pasar Malam
-
4 Serum Actosome Retinol Atasi Tekstur Kulit dan Garis Halus Tanpa Iritasi
-
4 Rice Cooker Digital Multifungsi dengan Fitur Lengkap untuk Sehari-hari
Terkini
-
Fresh Graduate Jangan Minder! Pelajaran di Balik Fenomena Open To Work Prilly Latuconsina
-
Misi Damai di Luar, Kegelisahan di Dalam: Menggugat Legitiminasi Diplomasi
-
Hadapi Sengketa Pajak Rp230 Miliar, Cha Eun Woo Gandeng Firma Hukum Kondang
-
Transformasi AI dalam Ekonomi Kreatif Indonesia: Peluang Emas atau Ancaman?
-
Debut Unit Baru, Jeno dan Jaemin NCT Siap Merilis Mini Album 'Both Sides'