Saat kegagalan dialami oleh seseorang, baik gagal masuk universitas terbaik, gagal mendapatkan kerja, atau gagal dalam hubungan percintaan tentunya akan mengalami kesedihan. Namun, sebagai manusia sejati, kamu harus bangkit dan berusaha lagi.
Bila kegagalan ini menimpah kamu, maka jangan menutup mata dan kabur dari kenyataan. Coba terima kenyataan itu walaupun pahit untuk dirasakan dan jangan menutup diri karena keterpurukan akibat kegagalan yang kamu alami.
Supaya kamu tidak mengalami kegagalan yang sama lagi, berikut ini beberapa langka yang bisa coba kamu lakukan untuk mengatasi kegagalan tersebut, agar berwujud kemenangan. Yuk, simak baik-baik!
1. Lakukan evaluasi pada diri kamu
Kamu dengan keseriusanmu ingin mengatasi kegagalan yang dialami, pastinya harus melakukan evaluasi dan identifikasi sebelum memulai. Identifikasi dulu kesalahan yang kamu berbuat, kekurangan yang mengakibatkan kegagalan dan ketidakmaksimalan dalam menjalani agenda tersebut.
Bila hal tersebut sudah kamu lakukan, maka selanjutnya renungi faktor-faktor yang menyebabkan kegagalan atau tidak diterimanya kamu di kampus favorit atau tempat kerja.
2. Buat langkah yang matang
Berikutnya, silahkan bikin langkah yang terstruktur dan efektif dalam menjalankan agendamu sehingga tidak mengalami kegagalan lagi. Dan tutupi serta maksimalkan langkah yang akan kamu lakukan.
Sementara temanmu yang lain bersantai dengan dirinya sendiri, kamu harus benar-benar matang dalam memaksimalkan usahamu untuk mencapai target.
3. Eksekusi dengan total
Bila langkah pertama dan kedua sudah kamu lakukan, maka yang terakhir silahkan eksekusi semua itu dengan totalitas. Jangan banyak alasan dalam menundah-nudah kegiatanmu.
Tantang dirimu dalam melakukan agenda tersebut pada batas maksimal yang bisa dilakukan. Misal, jika yang lain belajar 4 jam maka kamu bisa belajar 6 jam.
Kalau tiga langkah ini sudah kamu lakukan dan masih mengalami kegagalan, maka kamu bisa siapkan opsi kedua. Berarti, memang ada jalan lain yang lebih bagus untuk kamu dapatkan karena kehendak Tuhan itu lebih indah daripada keinginan makhluk ciptaannya.
Semangat mencapai tujuan kamu , jangan menyerah. Ingat bungah tidak hanya setangkai dan jika kegagalan itu datang lagi. Syukuri dan cari opsi yang lain!
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Tips Ampuh Menjaga Perdamaian saat Pilkada Meski Beda Pilihan
-
Mungil Bukan Halangan! Rahasia Jadi Lady Rider Andal dan Percaya Diri saat Naik Motor
-
Frozen Food Makin Diminati, Ini Tips Memilih Sosis Berkualitas agar Aman dan Lezat
-
Simpan Mobil di Luar Garasi? Cek 8 Tips Perawatan Ini agar Tetap Mulus
-
4 Tips Eye Makeup ala Liz IVE, Patut Dicoba!
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Serum Lokal yang Mengandung Mugwort, Ampuh Hempaskan Jerawat
-
3 Produk Eksfoliasi dari Cleora Beauty untuk Kulit Sensitif hingga Jerawat
-
5 Ide Mix and Match Denim ala Mim Rattanawadee untuk Tampilan yang Trendi
-
3 Red Peeling Serum yang Bikin Wajah Mulus dan Cerah, Harga Rp50 Ribuan
-
4 Varian Sunscreen dari NPURE, Ada Bentuk Spray hingga Powder
Terkini
-
Teka-teki Eliano Reijnders Dicoret STY dari Skuad, Ini Kata Erick Thohir
-
Pilihan Hidup Sendiri: Ketika Anak Muda Memutuskan Tidak Menikah, Salahkah?
-
Kesbangpol dan PD IPARI Karanganyar Gelar Pembinaan Kerukunan Umat Beragama untuk Meningkatkan Toleransi dan Harmoni
-
3 Rekomendasi Film Kolaborasi Memukau Ryan Gosling dan Emma Stone
-
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Garuda Belum Pernah Menang?