Memiliki pekerjaan tentu saja hal yang cukup bahagia untuk dirasakan. Sebab, dengan memiliki pekerjaan bisa membuat kamu mencukupi kebutuhan sehari-hari dan bisa membeli barang sesuai apa yang kamu inginkan. Sehingga, hal ini tentu saja akan membuat kamu berpikir untuk menjadikan pekerjaan tersebut jangka panjang. Akan tetapi, ada pekerjaan yang tidak baik untuk dijadikan jangka panjang, jika pekerjaan tersebut bisa membuat kamu merasa dirugikan. Berikut 4 tanda pekerjaan kamu tidak baik untuk dijadikan jangka panjang.
1. Tanpa Batas Waktu
Ketika pekerjaan kamu tidak memiliki batas waktu, maka jangan jadikan pekerjaan ini untuk jangka panjang. Sebab, hal ini tentu saja tidak profesional dalam dunia kerja. Bukan hanya itu, dengan pekerjaan tanpa batas waktu juga akan membuat kesehatanmu tidak baik, entah itu kesehatan fisik maupun pikiran.
2. Tidak Sepadan
Gaji yang kamu terima tidak sepadan dengan pekerjaan yang kamu lakukan, Hal ini tentu saja pekerjaan yang tidak baik untuk dijadikan jangka panjang. Sebab selain bisa membuat kamu merasa dirugikan, juga tidak adil dalam dunia pekerjaan. Apalagi, jika rekan kerjamu yang mendapatkan gaji lebih pantas dari kamu. Tentu hal ini juga berpotensi akan menimbulkan kecemburuan sosial.
3. Risiko Kecelakaan Kerja Tinggi
Walaupun sebesar apapun gaji yang kamu terima, namun jika pekerjaan tersebut memiliki risiko kecelakaan yang cukup tinggi. Kamu harus berpikir dua kali menjadikan pekerjaan tersebut untuk jangka panjang. Sebab, banyak sekali kerugian yang akan kamu rasakan, salah satunya bisa kehilangan nyawa. Oleh karena itu, carilah pekerjaan yang bisa memberikan keselamatan dan kenyamanan dalam bekerja, walaupun gajinya tidak terlalu banyak. Asalkan, bisa membuat hidup kamu merasa cukup.
4. Tidak Pernah Dihargai
Ketika kamu sudah melakukan pekerjaan dengan sebaik mungkin, namun atasan tidak pernah menghargai hasil pekerjaanmu. Maka, jangan jadikan pekerjaan tersebut untuk jangka panjang. Sebab, atasan sudah memperlakukanmu dengan tidak baik. Bukan hanya itu, hal tersebut tentu saja juga bisa membuat fisik dan bati kamu merasa lelah. Sebab, sebaik apapun pekerjaan yang sudah kamu lakukan, atasan tidak menghargai sama sekali. Bahkan, masih saja sering menyalahkanmu.
Itulah empat tanda pekerjaan kamu tidak baik untuk dijadikan jangka panjang. Oleh karena itu, carilah pekerjaan yang tidak membuat kamu merasa dirugikan untuk dijadikan jangka panjang.
Tag
Baca Juga
-
4 Cara Mengelola Keuangan dengan Baik untuk Pasutri yang Baru Menikah
-
4 Alasan Mengapa Kamu Perlu Menghindari Utang yang Bikin Tekanan Batin
-
4 Hal yang Membuktikan kalau Kamu Memiliki Kesadaran Diri yang Baik
-
4 Hikmah yang Dapat Kamu Ambil dari Sebuah Kegagalan
-
4 Hal yang Menyebabkan Kamu Suka Mengomentari Hidup Orang Lain
Artikel Terkait
-
Apa Pekerjaan Asli Yudha Arfandi? Eks Tamara Tyasmara Ngakunya Pengusaha Batu Bara, Eh Ternyata ...
-
Ulasan Novel Waktu Aku Dilayoff: Kisah saat Menghadapi Kehilangan Pekerjaan
-
Pekerjaan Vanessa Nabila, Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi
-
Isu Video 12 Menit Viral, Segini Penghasilan YouTube ONIC Lydia
-
Apa Pekerjaan Lex Wu? Tak Gentar meski Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf usai Paksa Anak SMA Menggonggong
Lifestyle
-
4 Varian Sunscreen dari NPURE, Ada Bentuk Spray hingga Powder
-
3 Facial Foam untuk Redakan Jerawat Tanpa Bikin Iritasi, Harga Rp120 Ribuan
-
Perjalanan Aroma, Mengenal Lebih Dekat 3 Brand Parfum Asal Prancis
-
4 Translucent Powder Terbaik untuk Makeup Flawless, Bebas Minyak Seharian!
-
Wajib Beli! Ini 3 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Banyak Pilihan Shade
Terkini
-
Ramai Lagunya di TikTok, The Jansen Band Punk Energik Digemari Anak Muda
-
Jelang Akhir Musim, Enea Bastianini Optimis Rebut Juara 3 dari Marc Marquez
-
Anak Muda dan Traveling: Melarikan Diri atau Mencari Jati Diri?
-
Warung Tengkleng Comel: Menikmati Kuliner Khas Solo di Tengah Kota Jambi
-
Ulasan Lagu Piwales Tresno NDX AKA: Saat Janji Manis Berujung Cidro