Anak kos perlu menghargai sesama penghuni lainnya agar tidak mengganggu dan menimbulkan perselisihan satu sama lain, salah satunya dengan menjaga ketenangan bersama. Menjaga ketenangan bisa dilakukan dengan cara tidak membuat gaduh, tidak suka usil dengan penghuni kos lainnya, atau tindakan lainnya.
Dengan begitu, setiap penghuni akan merasa nyaman tinggal di kos tersebut. Berikut ada 5 alasan harus menjaga ketenangan di kos yang berdampak ke penghuni kamar lainnya. Simak selengkapnya!
1. Kos menjadi tempat istirahat di perantauan
Kos merupakan salah satu tempat tinggal yang dipilih seseorang ketika berada di perantauan, salah satunya berguna untuk istirahat seperti tidur atau sekedar bersantai.
Oleh karena itu, setiap penghuni kos butuh ketenangan agar bisa istirahat dengan baik sebelum melanjutkan aktivitasnya. Adanya situasi yang tenang saat beristirahat juga berdampak pada psikis seseorang menjadi lebih bahagia atau tidak mudah resah.
2. Melakukan aktivitas lain yang butuh konsentrasi
Kos juga bisa digunakan sebagai tempat untuk berkonsentrasi bagi penghuninya di dalam kamar seperti ada yang belajar, bekerja, dan mengerjakan tugas. Dampak positif dari situasi yang tenang, penghuni kos bisa melakukan aktivitasnya dengan baik sehingga menghasilkan kinerja maksimal.
3. Agar tidak merugikan penghuni lainnya
Menjaga ketenangan di kos salah satunya agar tidak merugikan penghuni lainnya seperti mereka menjadi merasa terganggu, merasa terusik, merasa tidak nyaman, dan lain sebagainya.
4. Menciptakan kedamaian di dalam kos
Apabila setiap penghuni kos bisa menjaga ketenangan, bisa dipastikan kos tersebut akan menjadi damai dan lingkungan sosial menjadi lebih positif. Hal ini dikarenakan tingginya sikap toleransi dan saling menghargai antar sesama penghuni kos tersebut. Kalau sudah begini, siapa yang tidak betah tinggal di kos?
5. Tidak menimbulkan perselisihan dan sakit hati
Menjaga ketenangan juga bisa menghindari diri dari perselisihan dengan penghuni kos lainnya. Perselisihan yang terjadi hanya akan menambah kegaduhan, cek cok, dan tentunya akan menyakiti hati orang lain.
Nah, itu dia 5 alasan harus menjaga ketenangan di kos yang bisa berdampak ke penghuni kamar lainnya. Semoga bermanfaat!
Baca Juga
-
Jangan Lakukan 5 Hal Ini saat Menolak Memberi Pinjaman Uang ke Teman
-
Jangan Lakukan 5 Hal ini Saat Menginap di Rumah Orang Lain
-
5 Etika saat Menghubungi Orang Lain, Jangan Asal Telepon!
-
5 Dampak Negatif akibat Sering Mencontek, Bisa Merugikan Diri Sendiri!
-
Anak Kos Perlu Lakukan 5 Hal Ini agar Tidak Bikin Orang Rumah Khawatir
Artikel Terkait
-
Xiaomi Bikin Kejutan Lagi, Redmi A4 5G: Spesifikasi Dewa, Harga Anak Kos!
-
Meraih Ketenangan Hidup dalam Buku Agar Hati Selalu Tenang
-
Review Buku 'Stillness is the Key': Panduan Praktis Menemukan Ketenangan di Tengah Kesibukan
-
Angelina Sondakh Ceramah Soal Ketenangan, Ada yang Menuding Ajarkan Ajaran Yesus
-
Berbagai Kebiasaan Baik dalam Kehidupan Sosial
Lifestyle
-
3 Produk The Originote Ukuran Jumbo, Ada Micellar Water dan Sunscreen Spray
-
Viral Earbuds Berdarah, Ini Batas Aman Volume untuk Mendengarkan Musik
-
4 Gaya Fashion Youthful ala Kim Hye-jun yang Ideal untuk Acara Mid-Forma
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Buah Nanas, Ampuh Cerahkan Kulit Kusam
-
4 Rekomendasi OOTD Kasual Ryu Hye Young, Bikin Tampil Lebih Trendy Saat Hangout
Terkini
-
Usai Kualifikasi Piala Dunia, STY Langsung Dihadapkan Misi Juara AFF Cup?
-
Intip Keseruan Idola SM Entertainment di Teaser Program The Game Caterers 2
-
Ulasan Novel Dari Arjuna untuk Bunda, Kisah Luka Seorang Anak
-
Erick Thohir Evaluasi Kinerja STY, Singgung Pemain Naturalisasi di Timnas
-
Regenerasi Terhambat: Dinasti Politik di Balik Layar Demokrasi