Tentu saja julid adalah sikap yang kurang baik. Akan tetapi, bisa saja dalam menjalani kehidupan sehari-hari kamu lupa bahwa apa yang kamu lakukan itu menunjukkan sikap julid. Maka dari itu, agar tidak menjadi kebiasaan sehari-hari. Maka, sebisa mungkin kamu harus membuang sikap ini. Sebab, sikap seperti ini akan sangat merugikan orang lain. Berikut 4 ciri-ciri yang menunjukkan kalau kamu orang yang julid.
1. Suka Melihat Orang Lain Terkena Masalah
Ketiak orang lain terkena masalah, kamu selalu senang melihatnya. Tindakan yang kamu lakukan ini tentu menunjukkan kalau kamu orang yang julid. Sebab, kamu selalu merasa senang jika ada orang lain sedang mengalami kesusahan. Bukan hanya itu, kamu juga enggan membantunya.
2. Selalu Menilai Orang Negatif
Sebaik apapun orang lain melakukan sesuatu, kamu selalu menilai dengan negatif. Sikap yang kamu lakukan ini juga menunjukkan kalau kamu orang yang julid. Sebab, dalam menilai orang lain kamu terkesan seperti membencinya. Dengan menganggap semua yang dilakukan orang lain itu tidak baik dan selalu salah di hadapan kamu.
3. Hobi Bergosip
Kamu sangat hobi bergosip, dengan selalu membicarakan keburukan orang lain. Bahkan, walaupun orang tersebut sudah selalu melakukan yang terbaik. Namun, kamu mencari-cari celah kesalahannya. Sikap yang kamu lakukan ini sudah pasti tidak baik. Sebab, kamu suka menjelekan orang lain dibelakangnya. Maka dari itu, kamu wajib membuang hobi yang tidak baik ini. Sebab, hobi tersebut sangat merugikan orang lain.
4. Selalu Ingin Tahu
Kamu selalu ingin tahu urusan orang lain. Padahal, sikap ini tentu kurang baik. Sebab selain terlalu lancang, juga dinilai kurang sopan. Apalagi, jika rasa ingin tahu kamu tersebut hanya untuk bahan gosip saja, tidak untuk membantunya. Maka dari itu, dari pada kamu selalu memelihara sikap seperti ini, lebih baik mulai sekarang kamu harus menghilangkannya dan mulai fokus pada diri sendiri.
Itulah empat ciri-ciri yang menunjukkan kalau kamu termasuk julid. Maka dari itu, jika kamu sudah mengetahui, kamu harus segera meninggalkan hal tersebut.
Tag
Baca Juga
-
4 Cara Mengelola Keuangan dengan Baik untuk Pasutri yang Baru Menikah
-
4 Alasan Mengapa Kamu Perlu Menghindari Utang yang Bikin Tekanan Batin
-
4 Hal yang Membuktikan kalau Kamu Memiliki Kesadaran Diri yang Baik
-
4 Hikmah yang Dapat Kamu Ambil dari Sebuah Kegagalan
-
4 Hal yang Menyebabkan Kamu Suka Mengomentari Hidup Orang Lain
Artikel Terkait
-
China Jual Makanan yang Terbuat dari Kotoran Gajah, Harganya Rp 9,1 Juta
-
Resmi Cerai dan Terbukti Selingkuhi Baim Wong, Paula Verhoeven Disebut Istri Nusyuz, Apa Itu?
-
Bolehkah Membayar Hutang Puasa Orang Tua yang Sudah Meninggal? Ini Penjelasan Lengkapnya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
20 Kewajiban Orang Tua kepada Anak dalam Islam Sesuai Al-Quran dan Hadis, Apa Saja?
Lifestyle
-
5 Tips Membaca Buku ala Raim Laode agar Lebih Mudah Paham
-
Tertarik Belajar Bahasa Korea? Cek Dulu Langkah Awal Ini
-
4 Inspirasi Outfit Chic ala Sandara Park 2NE1 yang Wajib Kamu Coba!
-
4 Inspirasi Outfit Chic ala Sandara Park 2NE1 yang Wajib Kamu Coba!
-
4 Inspirasi Outfit Chic ala Sandara Park 2NE1 yang Wajib Kamu Coba!
Terkini
-
Hanya Satu Pemain yang Masuk Tim ASEAN All Stars, Pendukung Timnas Indonesia Siap Kecewa
-
Tantang Diri Sendiri, Kai EXO Usung Banyak Genre di Album Baru Wait on Me
-
Park Bo Young Ambil Peran Ganda dalam Drama Baru, Visualnya Bikin Pangling
-
Resmi Bersaing, Jumbo dan Pabrik Gula Kini Selisih 500 Ribu Penonton
-
Review Novel 'Totto-chan': Bukan Sekolah Biasa, Tapi Rumah Kedua Anak-anak