Karakter atau sifat perempuan yang baik bisa menjadi daya tarik utama selain fisik bagi kaum laki-laki. Karena karakter yang baik sangat berpengaruh untuk jalannya hubungan pacaran atau pun pernikahan. Selain, menjadi dasar kepribadian perempuan, karakter atau sifat erat kaitannya dengan pesona dari perempuan itu sendiri.
Oleh karena itu, kamu harus mengetahui dan mulai memperbaiki karakter-karakter yang dinilai tidak menarik perhatian kaum pria. Karena dengan mengetahui kelima karakter ini, diharapkan kamu bisa merubah dan memperbaiki diri agar menjadi pribadi yang lebih baik lagi dari sebelumnya.
Berikut 5 karakter perempuan yang tidak menarik bagi pria. Simak baik-baik artikel ini, ya!
1. Terlalu percaya diri
Laki-laki memang menyukai perempuan yang memiliki kepercayaan diri terhadap kemampuan dan pesona yang dimiliki. Namun, jika kepercayaan diri tersebut terlalu tinggi, hal itu justru akan membuat pria semakin ilfeel dan tidak menarik lagi di mata kaum lelaki. Oleh karena itu, percaya dirilah dengan porsi yang pas ya, girls!
2. Terlalu manja
Lelaki memang terkadang merindukan sifat manja atau ketergantungan dari seorang perempuan. Karena dengan sifat tersebut seorang pria merasa dibutuhkan oleh perempuan. Namun, sifat manja dan ketergantungan yang berlebihan malah akan membuat pria merasa tidak nyaman dan tidak bebas dalam menjalani kehidupan.
3. Senang membicarakan keburukan orang lain
Lelaki akan sangat ilfeel sekali dengan perempuan yang hobi membicarakan keburukan orang lain, termasuk mantan perempuan itu sendiri. Karena menurut pria, itu merupakan sifat tak terpuji perempuan yang bisa berdampak pada hubungan.
4. Memakai make up secara berlebihan
Fisik memang menjadi daya tarik utama seorang perempuan bagi bagi laki-laki yang memandangnya. Oleh karena itu, banyak perempuan yang berusaha tampil maksimal dengan menggunakan make up. Namun mengenakan make-up yang berlebihan justru akan menambah ilfeel laki-laki yang memandangmu.
5. Suka menghambur-hamburkan uang
Suka menghambur-hamburkan uang merupakan karakter orang yang tidak memiliki attitude atau sikap yang baik. Karena perempuan tersebut hanya menjalani hidup dengan berfoya-foya tanpa memikirkan akibatnya.
Itulah tadi 5 karakter perempuan yang dinilai tidak menarik bagi kaum pria. Semoga artikel ini bisa bermanfaat, ya!
Baca Juga
-
3 Rekomendasi Channel Youtube yang Bisa Bikin Kamu Lolos Interview Kerja
-
3 Rekomendasi Moisturizer yang Cocok untuk Perbaiki Kulit yang Kering
-
3 Rekomendasi Brand Skincare Lokal dengan Harga di Bawah 150 Ribu, Mau Coba?
-
3 Rekomendasi Film yang Bisa Bikin Kamu Merasa Patah Hati Berhari-hari
-
3 Alasan Kamu Tak Perlu Merasa Rendah Diri Ketika Dinilai Buruk Orang Lain
Artikel Terkait
-
Banjir Cameo, 4 Karakter Hospital Playlist Ini Ramaikan Resident Playbook
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Apakah Hari Kartini Menjadi Tameng Emansipasi oleh Kaum Wanita?
-
11 Nama Free Fire Venom Keren dan Estetik, Bikin Karakter Kamu Makin Sangar!
-
Rayakan Hari Kartini: 4 Perempuan Tangguh Menjawab Tantangan Era Digital
Lifestyle
-
4 Tampilan OOTD ala Tzuyu TWICE, Makin Nyaman dan Stylish!
-
4 Padu Padan Kasual Anti Mainstream ala J-Hope BTS, Cocok Buat Daily Style
-
Fresh dan Trendi, Ini 4 Ide Padu Padan OOTD Kasual Sporty ala Yuqi (G)I-DLE
-
Dari Chic sampai Edgy, Intip 4 Daily Outfit Seonghwa ATEEZ Buat Ide Gayamu!
-
Simpel dan Elegan! Begini 4 Gaya Harian Soft Classy ala Kim Ji-yoon
Terkini
-
Ulasan A Wind in the Door: Perjalanan Mikroskopis Memasuki Sel-Sel Tubuh
-
Tapaki Partai Puncak, Romantisme Pendukung Uzbekistan dan Indonesia Terus Berlanjut
-
Review Film Muslihat: Ada Setan di Panti Asuhan
-
Belajar Pendidikan dan Pembangunan Jati Diri Masyarakat dari Taman Siswa
-
5 Rekomendasi Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada Pengepungan di Bukit Duri