Pekerjaan yang ditunda sementara memang membuat kita menjadi lebih tenang dan bersantai ria. Tapi di waktu yang sangat genting, hal itu akan menjadi kepanikan untuk diri sendiri. Nah jika kamu terus menunda-nunda, 4 dampak buruk di bawah ini akan kamu alami.
1. Semakin malas melakukannya
Kenyamanan yang kita terima dari penundaan tugas, hal ini membuat kita semakin ketagihan. Alhasil, menunda tugas menjadi siklus yang sekali kita lakukan.
Semakin malas untuk mengerjakannya dan kehilangan semangat untuk melakukannya. Nah, jika tugasmu adalah kewajiban, maka kerjakanlah secepat yang kamu bisa saat waktumu memang tersedia. Jangan terlalu memanjakan diri sendiri dan tegaslah dalam suatu waktu.
2. Masalah semakin membesar
Sementara memang tidak ada masalah. Namun, jika itu menjadi boomerang, kamu akan mempunyai masalah. Dan jika kamu terus menundanya, maka masalah itu akan terus bertambah. Tugas yang semakin menumpuk, sedangkan tugas sebelumnya belum selesai dikerjakan.
Tentunya kamu menjadi lebih banyak beban pikiran dan harus kerja berat jika tugas-tugas mu sudah hampir mencapai batas waktu yang telah ditentukan.
3. Selalu menganggap hal yang tidak baik menjadi wajar
Sebagai contoh saat kita mempunyai pekerjaan rumah dan tidak dikerjakan segera. Cucian menumpuk, lantai kotor, dan barang-barang yang berserakan dimana-mana. Karena kita menunda untuk melakukan tugas kita, dengan kondisi seperti itu maka kita nyaman-nyaman saja. Padahal kebersihan rumah adalah hal penting dan harus tetap rapi.
4. Banyak momen terlewat
Waktu yang kita lakukan untuk mengerjakan tugas, tentu setelahnya ada banyak waktu yang tersisa. Jika kita menunda-nunda tugas tersebut, apabila tugasnya sudah harus cepat-cepat diselesaikan sedangkan kita mempunyai momen bersama orang lain, maka mau tidak mau kita tidak jadi melakukan momen tersebut. Pastinya rasanya mengecewakan. Untuk itu, jangan menunda-nunda tugasmu.
Penundaan berpengaruh buruk terhadap diri sendiri dan bahkan orang lain. Menunda-nunda membuat hidup kita terhambat. Padahal, kita juga melakukan hal lain yang lebih bermanfaat dan mengembangkan diri.
Lawan rasa malasmu dan kerjakan tugasmu sesuai keputusan bukan perasaan. Jika mengandalkan perasaan, seringkali kita bergantung mood yang tidak menentu.
Baca Juga
-
Fakta Menarik dari 'Smugglers', Film Baru Korea yang Penuh Bintang Korea
-
Disney Rilis 'Haunted Mansion' Tayang Juli di Bioskop, Moviegoer Merapat!
-
Film 'Galaksi' Adaptasi Wattpad Tayang di Bioskop Agustus 2023, Sudah Siap?
-
Rumbling Lanjut, Attack on Titan Final Season Tayang Musim Gugur Mendatang!
-
Doraemon Nobita's Sky Utopia Hadir di Bioskop Indonesia Bulan Juli Ini!
Artikel Terkait
-
Honda ADV160 Terindikasi Cacat, Recall Dilakukan?
-
Masalah Pecco Bagnaia Belum Usai, Davide Tardozzi: Hadapi Saja!
-
Zonasi Sampah Regional, Terobosan Ahmad Luthfi Atasi Keterbatasan TPA di Jawa Tengah
-
Heboh! Honor Tak Dibayar, Panpel Klub Liga 4 Ini Jual Kursi Stadion
-
9 Tanda Kerusakan Ginjal, Termasuk Sering Buang Air Kecil
Lifestyle
-
Biar Makin Fresh di Weekend, Sontek 4 Outfit Lucu ala Kim Hye Yoon!
-
Anti Ribet, Ini 4 Ide Outfit Harian Cozy ala Siyoon Billlie yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Gaya Kasual Kekinian ala Choi Jungeun izna yang Menarik untuk Disontek
-
Anak Hukum tapi Stylish? 5 Look Simpel tapi Classy ala Ryu Hye Young
-
4 Look Girly Simpel ala Punpun Sutatta, Cocok Buat Hangout Bareng Bestie
Terkini
-
Baru Tayang Raih Rating Tinggi, 5 Alasan The Haunted Palace Wajib Ditonton!
-
Review Film Warfare: Tunjukkan Perang dan Kekacauan dengan Utuh serta Jujur
-
Hidup dalam Empati, Gaya Hidup Reflektif dari Azimah: Derita Gadis Aleppo
-
Lingling Jadi Idol K-Pop Malaysia Pertama, Siap Debut Akhir Mei 2025
-
Selamat! Mark NCT Raih Trofi Ketiga Lagu 1999 di Program 'Music Core'