Tekad untuk menjadi seseorang yang jauh lebih baik memang hanya bisa dimiliki atas kesadaran dan kemauan diri sendiri. Memperbaiki diri tidak bisa dengan paksaan orang lain. Kamu harus melakukannya dengan tulus dan diniati dari dasar hati.
Bukan hal yang mudah, namun keputusan tersebut merupakan keputusan yang tepat. Jangan pernah mendengar apa pun yang orang katakan jika itu terlalu berat. Yang paling penting, kamu harus menguatkan niat.
Beberapa hal di bawah ini merupakan langkah yang bisa kamu lakukan untuk memulai diri menjadi lebih baik.
Kamu harus lebih berlapang dada untuk menerima kesalahan. Tidak semata-mata menerima, kamu juga harus berusaha untuk belajar dari kesalahan tersebut.
Belajar dari kesalahan akan membuatmu lebih memperhitungkan beberapa tindakan. Selain itu, kamu juga akan lebih memiliki sikap yang bijaksana ketika mengambil sebuah keputusan.
2. Berkenan menerima saran
Kamu juga harus menjadi seseorang yang berkenan menerima kritik dan saran. Asalkan hal tersebut untuk dan demi kebaikan, maka kamu harus berterima kasih kepada orang yang menyampaikannya.
Dengan memberanikan diri dan melapangkan hati untuk menerima saran, kamu akan mendapatkan pengembangan diri dan terbantu untuk menjadi seseorang yang jauh lebih baik.
3. Berhati-hati
Menjadi pribadi yang lebih baik juga mengharuskanmu untuk lebih berhati-hati. Entah itu dalam bersikap, mengambil keputusan, berucap, dan dalam setiap tindakan.
Ketika kamu melakukan dan mengatakan segala sesuatu dengan penuh kehati-hatian maka kamu akan bisa lebih menjaga dan meminimalisir risiko yang mungkin saja akan terjadi ke depannya.
4. Koreksi diri
Jangan pernah lengah untuk mengoreksi diri. Karena dengan hal itu kamu bisa menjalani beberapa fase dalam hidupmu dengan lebih baik. Dengan mengoreksi diri, kamu akan menemukan kesalahan yang bisa kamu perbaiki, sehingga ke depannya kamu akan paham di mana letak yang bisa kamu perbaiki.
Jangan pernah merasa puas dalam mengoreksi diri karena manusia adalah tempatnya salah, akan selalu ada kesalahan baik yang sengaja maupun tidak. Dengan mengoreksi diri apapun kesalahannya, bisa lebih mudah untuk ditemukan.
5. Susun rencana
Kamu harus mulai menyusun rencana, baik itu dalam jangka pendek maupun jangka panjang. Dengan adanya rencana dalam kehidupanmu, kamu akan memiliki hidup, motivasi, dan aktivitas yang lebih tertata.
Hal tersebut sangat bermanfaat agar hidupmu tidak berantakan. Bahkan menjadikanmu lebih mudah dalam menggapai beberapa hal.
Itu dia 5 cara memulai diri menjadi manusia yang lebih baik. Yuk mulai dari sekarang!
Tag
Baca Juga
-
Jarang Disadari, 4 Pengaruh Silent Treatment dalam Hubungan Rumah Tangga!
-
Yoursay dan Suara Semakin Melegenda, Selalu Menjadi Rumah untuk Penulisnya
-
4 Tips Tetap Rukun dengan Pasangan Meskipun Beda Pilihan Capres di Pemilu 2024
-
Taman Cerdas Soekarno Hatta Jebres, Multifungsi dan Favoritnya Semua Kalangan
-
Cantiknya Pantai Teluk Penyu Cilacap, Indahnya Bikin Betah
Artikel Terkait
-
Belajar Menjadi Versi Terbaik Diri Sendiri dari Buku Esok Lebih Baik
-
Sosok Isa Zega, Namanya Di-spill Nikita Mirzani di Polda Jatim
-
Buntut Laporan Istri Juragan99, Nikita Mirzani Diperiksa Penyidik Polda Jatim
-
Ada Mantan Teman Sekelas, IU Tuntut 180 Orang Terkait Pencemaran Nama Baik
-
Pesan Presiden Prabowo di Depan Pejabat Pemerintah: 'Harimau Mati Meninggalkan Belang
Lifestyle
-
4 Rekomendasi OOTD Rora BABYMONSTER yang Wajib Kamu Sontek untuk Gaya Kekinian
-
4 Gaya OOTD Simpel ala Seohyun SNSD, Tetap Fashionable untuk Hangout!
-
4 Rekomendasi Outfit Kasual ala Momo TWICE yang Cocok untuk Hari-Hari Santaimu
-
4 Rekomendasi Mix and Match OOTD Chic ala Miyeon (G)I-DLE, Bikin Penampilan Lebih Modis
-
3 Sheet Mask Mengandung Aloe Vera Ampuh Atasi Sunburn, Harga Mulai Rp5 Ribu
Terkini
-
Janji Menguap Kampanye dan Masyarakat yang Tetap Mudah Percaya
-
Kehidupan Seru hingga Penuh Haru Para Driver Ojek Online dalam Webtoon Cao!
-
Dituntut Selalu Sempurna, Rose BLACKPINK Ungkap Sulitnya Jadi Idol K-Pop
-
Ulasan Film The French Dispact: Menyelami Dunia Jurnalisme dengan Gaya Unik
-
Ulasan Buku Bertajuk Selamat Datang Bulan, Kumpulan Puisi Ringan dengan Makna Mendalam