Trust Issue adalah kondisi di mana kamu sulit untuk percaya dengan orang lain. Hal itu terjadi karena beberapa faktor seperti memiliki pengalaman buruk di masa lalu atau trauma, pernah dijahati orang lain atau pun pola asuh orang tua kalian.
Karena hal itu kamu susah untuk percaya lagi dengan orang lain. Hal itu memang tidak terlalu berbahaya bagi orang yang memang dasarnya inteovert, tetapi jika dibiarkan, kamu tidak bisa berkembang karena tidak memiliki teman atau relasi.
Bagaimana pun seseorang yang memiliki trust issue butuh penanganan baik itu dari orang terdekat atau pun profesional. Karena jika diteruskan, akan membahayakan dirimu sendiri. Untuk itu, kamu perlu mengetahui tanda orang yang memiliki trust issue. Berikut 4 tanda sebenarnya kamu memiliki trust issue. Simak baik-baik artikel ini, ya!
1. Sering curiga / negatif thinking
Karena kamu tidak lagi memiliki kepercayaan terhadap orang lain, kamu menjadi sering negatif thinking atau sering curiga. Padahal, kamu belum juga menganalisa itu hal benar atau tidak. Bisa jadi, apa yang orang lain katakan bisa bermanfaat untukmu.
2. Menjadi lebih menutup diri
Karena tidak bisa mempercayai dan menerima orang lain, kamu bisa menjadi lebih menutup diri dan jadi pribadi yang introvert. Padahal kamu juga butuh mereka untuk bercerita tentang keluh kesahmu.
3. Kesulitan dalam hubungan baik itu dalam keluarga, pertemanan, atau pun berpasangan
Karena kamu sering menutup diri dan negatif thinking terhadap orang lain, kamu bisa mengalami kesulitan dalam hubungan baik itu pertemanan keluarga atau pun pacaran. Karena kamu semakin tidak percaya terhadap siapa pun. Atau bahkan kamu akan lebih memilih mengasingkan diri dari kehidupan bersosial. Hal itu mengerikan, bukan?
4. Merasa kesepian
Setelah kamu mengalami 4 poin diatas, jiwa kamu sendiri akan merasakan kesepian. Meskipun kamu enggan mengatakannya kepada siapapun, kamu tetap merasa tak punya siapa-siapa lagi.
Merasa kesepian adalah puncak saat kamu benar-benar memiliki trust issue. Hal itu sangat buruk untuk kehidupanmu. Karena dalam hidup kamu harus tetap bisa bersosial dengan siapapun, dan dengan karakter orang seperti apapun.
Itulah empat tanda sebenarnya kamu memiliki trust issue. Jika kamu memiliki 4 tanda tersebut, segera perbaiki!
Tag
Baca Juga
-
3 Rekomendasi Channel Youtube yang Bisa Bikin Kamu Lolos Interview Kerja
-
3 Rekomendasi Moisturizer yang Cocok untuk Perbaiki Kulit yang Kering
-
3 Rekomendasi Brand Skincare Lokal dengan Harga di Bawah 150 Ribu, Mau Coba?
-
3 Rekomendasi Film yang Bisa Bikin Kamu Merasa Patah Hati Berhari-hari
-
3 Alasan Kamu Tak Perlu Merasa Rendah Diri Ketika Dinilai Buruk Orang Lain
Artikel Terkait
-
Belajar Percaya Diri Melalui Buku The Power of Confidence Karya Palupi
-
KPK Sebut Pimpinan Baru Punya PR Tunggakan Perkara hingga Terobosan Hukum
-
Buntut 'Jalan-Jalan ke Bali', Pengamat Sarankan Pj Bupati Ganti Kadinsos Jika Tak Ingin Kepercayaan Masyarakat Hilang
-
Aroma Menenangkan dan Efek Relaksasi, Bantu Gen Z Jadi Lebih Percaya Diri
-
Ngaku Ingin Perbaiki Citra KPK, Capim Michael Rolandi: Belakangan Banyak Berita Minor
Lifestyle
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
Terkini
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua