Banyak sekali perasaan yang akan kamu rasakan ketika hubungan asmara kamu sudah berakhir. Akan tetapi, terkadang mantan justru dengan mudah melupakan kamu. Padahal, banyak sekali kenangan yang sudah dilewati. Untuk itu, agar kamu tidak penasaran. Maka, kamu harus mengetahui penyebab di bawah ini.
Berikut ini 4 hal yang menandakan kalau mantan sudah benar-benar melupakan kamu.
1. Tidak Pernah Menghubungi
Ketika mantan tidak pernah menghubungi kamu sama sekali. Hal ini tentu saja menandakan kalau mantan sudah benar-benar melupakan kamu. Sebab, dia sudah berusaha untuk tidak mengingat kamu lagi. Hal ini mungkin saja disebabkan karena dia sudah ada yang lain. Sehingga, dia akan melupakan kamu dengan begitu saja.
2. Lebih Bahagia
Tidak bisa dipungkiri, ketika mantan lebih bahagia, berarti hal tersebut juga menandakan kalau mantan sudah benar-benar melupakan kamu. Sebab, dalam menjalani hidup, dia lebih bahagia daripada ketika masih bersama kamu. Hal ini tentu saja banyak yang sekali yang menjadi faktornya, salah satunya sudah menemukan seseorang yang lebih tepat untuk mengisi hatinya.
3. Membuang Kenangan
Ketika kamu masih menjalin hubungan asmara bersama mantan. Tentu saja banyak sekali kenangan yang kalian miliki. Sebab, pasti saja ada moment yang menurut kalian sangat membahagiakan. Akan tetapi, ketika mantan berusaha membuang kenangan tersebut. Tentu saja hal tersebut menandakan kalau mantan sudah benar-benar melupakan kamu. Sebab, dengan membuang kenangan, bisa membuat dia melupakan semua tentang dirimu.
4. Memiliki Pasangan Baru
Setelah putus menjalin hubungan asmara dengan kamu. Mantan langsung memiliki pasangan baru. Hal ini tentu saja akan membuat kamu kaget. Sebab, kamu akan berpikir bahwa mantan dengan mudah membuka hati lagi untuk orang lain. Hal ini tentu saja menandakan kalau mantan sudah benar-benar melupakan kamu. Sebab, dia sudah membuka hati untuk orang baru dalam hidupnya.
Itulah empat hal yang menandakan kalau mantan sudah benar-benar melupakan kamu. Untuk itu, agar kamu tidak semakin sedih. Kamu juga bisa mencari pasangan baru lagi, yang penting ketika menjalin hubungan asmara. Kamu harus tulus dari hati.
Baca Juga
-
4 Cara Mengelola Keuangan dengan Baik untuk Pasutri yang Baru Menikah
-
4 Alasan Mengapa Kamu Perlu Menghindari Utang yang Bikin Tekanan Batin
-
4 Hal yang Membuktikan kalau Kamu Memiliki Kesadaran Diri yang Baik
-
4 Hikmah yang Dapat Kamu Ambil dari Sebuah Kegagalan
-
4 Hal yang Menyebabkan Kamu Suka Mengomentari Hidup Orang Lain
Artikel Terkait
-
Sosok Desiree Tarigan, Mantan Istri Hotma Sitompul Pemilik Toko Kue Mamitoko
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Tips Mengatasi Rasa Canggung Ketemu Mantan
-
Ketika Isu Ijazah Palsu Jokowi Makin Menggema
-
Nathalie Holscher Kerja Apa sebelum Dinikahi Sule? Kini Jadi DJ, Sekali Manggung Disawer Rp150 Juta
Lifestyle
-
4 Ide OOTD Trendi dan Simpel ala Jinsoul ARTMS, Stylish Tanpa Ribet!
-
Ada Presentasi di Kelas? Ini 5 Tips Jitu dari Angga Fuja Widiana
-
Biar Makin Fresh di Weekend, Sontek 4 Outfit Lucu ala Kim Hye Yoon!
-
Anti Ribet, Ini 4 Ide Outfit Harian Cozy ala Siyoon Billlie yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Gaya Kasual Kekinian ala Choi Jungeun izna yang Menarik untuk Disontek
Terkini
-
Final AFC U-17: Uzbekistan Miliki 2 Modal Besar untuk Permalukan Arab Saudi
-
Final AFC U-17: Uzbekistan Lebih Siap untuk Menjadi Juara Dibandingkan Tim Tuan Rumah!
-
Media Asing Sebut Timnas Indonesia U-17 akan Tambah Pemain Diaspora Baru, Benarkah?
-
Ulasan Novel Monster Minister: Romansa di Kementerian yang Tak Berujung
-
Ulasan Novel The Confidante Plot: Diantara Manipulasi dan Ketulusan