Kehidupan bertetangga memang penuh lika-liku. Kita harus selalu menjalin hubungan baik dengan tetangga kita. Namun di sisi lain, tidak selalu kita bertemu dengan tetangga yang baik dan pengertian. Jika tidak beruntung, maka kita bisa bertetangga dengan orang yang menyebalkan dan sering membuat kita emosi.
Salah satu sifat tetangga yang sering membuat kita sebal adalah suka berisik. Masih bisa kita anggap wajar jika berisik karena ada kepentingan misalnya bekerja atau sedang renovasi rumah. Namun ada pula tetangga yang selalu berisik tanpa ada alasan yang penting. Misalnya memutar musik keras-keras, atau bergurau dengan suara yang keras pula. Kebiasaan seperti ini tentu bisa membuat kita seba tetangganya menjadi terganggu.
Untuk itu, berikut ini adalah 4 tips yang bisa kita lakukan untuk menghadapi
1. Tegur secara Langsung
Cara pertama yang bisa kita lakukan untuk menghadapi tetangga yang berisik adalah dengan berbicara atau menegur secara langsung. Dengan begitu tetangga kita akan sadar bahwa mereka sudah berisik dan mengganggu tetangga lainnya.
Meski begitu, kita harus berbicara secara baik-baik. Sampaikan ketidaknyamanan kita dengan sopan. Jangan dengan marah-marah. Jika tetangga kita masih pengertian maka dia akan mengerti dan mengurangi kebiasaan berisiknya.
2. Balas Lebih Berisik
Jika sudah ditegur secara langsung masih tidak bisa berubah, mungkin tetangga kita belum mengerti atau merasakan bagaimana rasanya terganggu oleh kebisingan tetangga. Oleh sebab itu, kita bisa mencoba untuk membuat lebih berisik. Hal ini diharapkan mampu membuat tetangga kita menjadi sadar akan tindakannya. Namun, kita jangan terus-terusan membuat berisik karena akan membuat tetangga lainnya juga terganggu.
3. Minta Tolong Orang Lain
Jika kita tidak bisa membuat tetangga kita berhenti berisik, maka coba minta tolong orang lain untuk menjadi mediator. Misalnya ketua RT atau tokoh yang berpengaruh di lingkungan tersebut. Mungkin akan ada perbedaan jika orang lain yang menegur.
4. Pasang Peredam Suara
Jika berbagai cara dan upaya sudah kita lakukan namun tetangga kita tetap berisik. Maka mungkin kita memang tidak bisa merubahnya. Akibatnya kita yang harus menyesuaikan diri. Salah satu cara yang bisa kita lakukan adalah dengan memasang peredam suara di rumah kita agar tidak terganggu dengan berisiknya tetangga.
Demikian 4 tips yang bisa kita lakukan untuk menghadapi tetangga yang berisik.
Baca Juga
-
Bapak Presiden, Buzzer adalah Musuh Besar Pendidikan Kita
-
Juara eAsian Cup, Berikut ini Profil 3 Pemain Timnas eFootball Indonesia
-
Cetak Sejarah, Indonesia Sukses Jadi Juara AFC eAsian Cup Qatar!
-
4 Tips Menghadapi Tahun Politik bagi Generasi Muda, Jangan Asal Ngikut!
-
Profil Evan Soumilena, Pemain Black Steel Papua yang Juga Seorang Polisi
Artikel Terkait
-
Menguak Sisi Gelap Masyarakat Elitis dalam Novel Ferris Wheel at Night
-
Belajar Menghargai Hidup Sendiri Bersama Buku Rumput Tetangga Memang Hijau
-
Belajar dari Arafah, Publik Minta Sang Komika Belajar Adab Bertetangga
-
Belajar dari Kasus Arafah Rianti, Ini Adab Bertetangga dalam Islam yang Wajib Diketahui
-
5 Potret Akrab Ayu Ting Ting dan Tetangga, Adabnya Kini Dibandingkan dengan Arafah Rianti
Lifestyle
-
4 Gaya OOTD Simpel ala Seohyun SNSD, Tetap Fashionable untuk Hangout!
-
4 Rekomendasi Outfit Kasual ala Momo TWICE yang Cocok untuk Hari-Hari Santaimu
-
4 Rekomendasi Mix and Match OOTD Chic ala Miyeon (G)I-DLE, Bikin Penampilan Lebih Modis
-
3 Sheet Mask Mengandung Aloe Vera Ampuh Atasi Sunburn, Harga Mulai Rp5 Ribu
-
Kulit Anti Belang! Ini 3 Jaket Anti UV Terbaik untuk Olahraga dan Motoran
Terkini
-
3 Pemain Debutan yang Dipanggil STY ke Timnas untuk AFF Cup, Siapa Saja?
-
Semangat Menggapai Cita-Cita dalam Buku Mimpi yang Harus Aku Kejar
-
Yoursay Talk Unlocking New Opportunity: Tips dan Trik Lolos Beasiswa di Luar Negeri!
-
Jonatan Christie Tampil Antiklimaks, Gelar Tunggal Putra pun Melayang
-
Hari Pertama Pakai Yamaha, Miguel Oliveira Bilang Motor M1 Sangat Ramah