Menginjak era 5.0 atau zaman digital yang serba cepat dan berbasis teknologi, tentu menjadikan tantangan baru bagi anak muda.
Menurut World Economic Forum, beberapa pekerjaan akan hilang karena digantikan oleh mesin dan beberapa pekerjaan juga akan lahir sehingga kita tidak perlu takut untuk hal itu.
Dikutip penulis dari Instagram@luarkelas, berikut ini 8 pekerjaan yang paling menjanjikan untuk anakmuda terutama generasi Z :
1. Digital Marketing
Pekerjaan yang berbasis digital marketing ini jenisnya seperti copywriting, SEO, Social media savy, story telling, dll.
2. Data Scientist
Pekerjaan berbasis sata scientist ini memerlukan skill statitiska, pemrograman database, analisis data, dll.
3. Graphic Designer
Pekerjaan Graphic Designer ini memerlukan skill creative thingking, design thingking, good visualization, dll.
4. Content Creator
Pekerjaan yang satu ini memang sedang trend. Seorang content creator membutuhkan skill public speaking, videografi, editing, riset, dll.
5. Copywriter
Bekerja sebagai seorang copywriter ini tidak memerlukan lulusan tertentu tetapi membutuhkan skill menulis yang baik dan mempunyai kreatifitas tinggi.
6. Social Media Staff
Seorang social media staff ini cocok untuk kamu yang suka berimajinasi dan mengeksplor ide-ide baru.
7. Content Planner
Content planner ini cocok dikerjakan oleh kamu yang suka menulis dan mempunyai kreatifitas tinggi.
8. Social Media Admin
Pekerjaan ini cocok untuk kamu yang suka bersosialisasi karena nantinya akan menghadapi customer di media sosial yang kamu handle.
Dari 8 jenis pekerjaan tersebut kita bisa mengamati bahwa pekerjaan yang menjanjikan di masa lalu belum tentu masih gemilang di masa kini. Tren pekerjaan berubah seiring dengan perkembangan zaman. Sekarang zaman lebih kreatif dan inovatif lagi mengikuti era 5.0.
Bahkan, yang sering kita amati di berbagai sosial media, menjadi seorang content creator adalah pekerjaan yang paling menguntungkan di tahun ini.
Kalau jadi lebih tahu kesempatan memperoleh pekerjaan dengan pendapatan yang menjanjikan sangat terbuka luas, maka 8 jenis pekerjaan diatas bisa menjadi referensi anak muda saat ini untuk menghadapi era 5.0 agar tidak tertinggal.
Jangan takut gagal untuk mempelajari hal baru, cari ilmunya dan raih impianmu.
Video yang mungkin Anda suka
Baca Juga
-
4 Fakta tentang Laki-Laki, Wanita Wajib Tahu Ini!
-
5 Rahasia Wanita yang Jarang Diketahui Pria, No 4 dan 5 Sering Dilakukan
-
5 Kebiasaan Ini Bisa Menyelesaikan 80 Persen Masalahmu Lho, Cek Apa Saja!
-
Clara Shinta Berstatus Janda? Ini Penyebab Perceraian dengan Mantan Suami
-
4 Alasan Mengapa Kamu Tidak Pernah Kaya, Cek Apa Penyebabnya!
Artikel Terkait
-
Pekerjaan Romeo Ayah Nathan Tjoe-A-On, Parasnya Bikin Netizen Salfok
-
Viral Earbuds Berdarah, Ini Batas Aman Volume untuk Mendengarkan Musik
-
Ulasan Komik Three Mas Getir, Tingkah Random Mahasiswa yang Bikin Ngakak
-
Tiko Anak Ibu Eny Tolak Pekerjaan Bergaji Besar, Alasannya Bikin Salut: Mental Orang Kaya
-
Komdigi Tutup 104.819 Situs Judi Online dalam 2 Minggu Terakhir
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Oil Serum Lokal Ampuh Meredakan Jerawat, Tertarik Mencoba?
-
3 Cleanser Lokal Mengandung Chamomile, Cocok untuk Pemilik Kulit Sensitif
-
3 Produk The Originote Ukuran Jumbo, Ada Micellar Water dan Sunscreen Spray
-
Viral Earbuds Berdarah, Ini Batas Aman Volume untuk Mendengarkan Musik
-
4 Gaya Fashion Youthful ala Kim Hye-jun yang Ideal untuk Acara Mid-Forma
Terkini
-
Makna Perjuangan yang Tak Kenal Lelah di Lagu Baru Jin BTS 'Running Wild', Sudah Dengarkan?
-
Ulasan Buku 'Seni Berbicara Kepada Siapa Saja, Kapan Saja, di Mana Saja', Bagikan Tips Jago Berkomunikasi
-
Puncak FFI 2024: Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Sapu Bersih 7 Piala Citra
-
Polemik Bansos dan Kepentingan Politik: Ketika Bantuan Jadi Alat Kampanye
-
Ditanya soal Peluang Bela Timnas Indonesia, Ini Kata Miliano Jonathans