Semua manusia memang punya ragam karakter yang unik. Berbagi hidup dengan orang lain adalah salah satu cara untuk mengisi hidup dengan lebih berwarna dan sempurna. Sayangnya, dua manusia yang baru mengenal dan bertemu, tidak akan sama. Apalagi mereka, anak kembar yang dilahirkan oleh satu rahim saja pasti ada bedanya.
Ketika kamu menjalani urusan percintaan dengan orang lain dan menjadikannya sebagai manusia yang spesial dalam hidup menyuguhkan risiko bagimu untuk menerima kekurangan dan hal-hal lain yang tak sama kebiasaannya denganmu.
Cukup sulit pada awalnya. Dan itu memang kenyataannya. Namun, lambat laun bisa juga dijalani dengan begitu adanya. Saling menerima. Lantas, bagaimana cara agar kamu bisa menerima sisi yang tak sama dari pasangan dengan kamu?
1. Memahami karakternya
Perlahan, kamu harus mulai memahami bagaimana karakter pasangan yang menurutmu berbeda dengan yang kamu suka. Saling menerima itu nggakpapa, kok. Berbeda itu hal yang cukup seru kalau diterima dengan cara yang bijaksana.
Karakter-karakter pasangan, harus ada dalam ingatan. Sekalipun tidak kamu suka, tapi kamu harus mencoba mengenal mereka. Yang menurutmu buruk, tidak selamanya buruk. Karena dari suatu keburukan, pasti akan ada sisi baik meskipun sekecil biji kacang polong.
Menerima kebiasaan pasangan dan tidak menuntut dia untuk menjadi seperti yang kamu suka dan menyukai apa yang kamu suka adalah bentuk cinta natural yang sederhana. Bisakah kamu melakukannya?
2. Mencoba menetralkan diri
Suka kepada sesuatu secara berlebihan itu bukan hal yang baik. Jangan terlalu fanatik. Ketika kamu suka dengan sesuatu, lantas kamu memaksa sekitarmu untuk berpendapat sama, itu artinya kamu begitu egois dengan mereka.
Ketika kamu mencoba menetralkan diri bahwa semua hal punya sisi baik dan buruk, maka kamu akan lebih mudah untuk menerima pemahaman pasangan yang tak sama dengan kamu.
Menetralkan diri akan membuat kamu bisa melihat sisi lain dari hal yang tak kamu ingin. Mencobanya berarti kamu telah berusaha untuk menerima pasangan dengan apa adanya. Bagaimanapun itu merupakan suatu hal indah yang harus kamu terima.
3. Komunikasikan
Ketika kamu tidak merasa suka dengan suatu hal dari pasangan, tidak mengapa untuk mengkomunikasikannya. Asalkan dengan cara yang baik dan membuat kamu merasa lega.
Yang penting, kamu tidak berusaha untuk mengubah sisi dari pasangan. Kamu hanya menjelaskan kepadanya bahwa kamu lebih tertarik dengan hal yang lainnya.
Jangan sampai membuat pasangan merasa tersinggung. Kamu hanya perlu mengenakkan beberapa hal yang memang berbeda dari kalian. Tapi diusahakan hal tersebut bisa membuat kamu dan pasangan lebih saling menyelaraskan diri dan membuat hubungan asmara lebih berwarna dan bahagia.
Itu dia beberapa hal yang bisa kamu lakukan untuk menerima sisi lain pasangan yang tak kamu suka. Semoga bermanfaat!
Video yang Mungkin Anda Suka.
Tag
Baca Juga
-
Bapak Presiden, Buzzer adalah Musuh Besar Pendidikan Kita
-
Juara eAsian Cup, Berikut ini Profil 3 Pemain Timnas eFootball Indonesia
-
Cetak Sejarah, Indonesia Sukses Jadi Juara AFC eAsian Cup Qatar!
-
4 Tips Menghadapi Tahun Politik bagi Generasi Muda, Jangan Asal Ngikut!
-
Profil Evan Soumilena, Pemain Black Steel Papua yang Juga Seorang Polisi
Artikel Terkait
-
Isi Saldo OVO Gak Pake Ribet? Begini Caranya Top Up via Mandiri dan BCA
-
Ini Cara Tarik Tunai Saldo DANA di Alfamart Gratis Biaya Admin!
-
Seni Menyampaikan Kehangatan yang Sering Diabaikan Lewat Budaya Titip Salam
-
Tips Sukses Manajement waktu Antara Kuliah dan Kerja ala Maudy Ayunda
-
Tanpa PC! Ini Cara Pindahkan Data WhatsApp ke Sesama HP Android
Lifestyle
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
Terkini
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Motor M1 Masih Bermasalah, Yamaha Minta Maaf ke Alex Rins
-
Berjaya sebagai Pembalap, Berapa Total Kekayaan Marc Marquez?
-
Sinopsis Film I Want To Talk, Film Terbaru Abhishek Bachchan dan Ahilya Bamroo
-
Jelang Piala AFF 2024, Erick Thohir Bicara soal Peluang Maarten Paes Tampil Berama Timnas Indonesia