Suami istri adalah sepasang sepatu yang saling melengkapi. Banyak pasangan suami istri yang berpisah karena mereka memilih jalan yang berbeda. Pada kenyataannya apabila sepatu itu berjalan sendiri-sendiri maka tidak akan seimbang. Alhasil mereka harus berpisah, melanjutkan langkah sendiri-sendiri daripada terus bersama namun tidak menemukan kebahagiaan.
Untuk mengantisipasi hal demikian dalam artikel ini kami akan membahas mengenai 5 hal yang harus dilakukan suami istri supaya hubungannya langgeng dan jauh dari perpisahan. Semua itu harus diusahakan oleh kedua belah pihak. Apabila hanya sepihak yang berusaha susah payah maka hasilnya tidak akan seimbang. Sepasang sepatu itu harus berjalan berdampingan untuk menggapai sakinah dalam keluarganya.
Berikut 5 hal yang harus dilakukan supaya hubungan suami istri langgeng:
1. Saling Percaya
Hal pertama yang harus kamu dan pasangan lakukan adalah saling percaya. Tumbuhkan rasa ini sebagai pondasi bahwa kalian bisa melewati segala rintangan dengan saling percaya. Apabila kalian saling percaya, maka akan mengurangi konflik yang ada.
2. Pengertian
Kedua, cobalah untuk belajar menjadi seorang yang pengertian. Kamu dan pasangan sudah memutuskan untuk bersama berarti ia adalah orang yang kamu pilih untuk menemanimu. Pengertian bisa dimulai dari hal kecil, seperti tidak selalu menyalahkannya terhadap beberapa masalah yang kalian hadapi.
3. Saling Berbagi
Selanjutnya kamu dan pasangan harus saling berbagi dalam berbagai hal. Ketika memutuskan untuk menikah kamu dan pasangan berarti sudah konsekuen dengan segala hal. Berbagi suka, duka dan tawa, bahkan dalam beberapa kesempatan kamu harus mau berbagi materi yang kamu miliki untuk orang terkasihmu tersebut.
4. Tidak Egois
Hilangkan sifat egois apabila kamu ingin hubunganmu langgeng. Kamu dan ia punya ego masing-masing, namun kalian harus ingat untuk mempertahankan sebuah rumah tangga. Kamu dan ia tak boleh egois.
5. Menjaga Komunikasi
Komunikasi adalah salah satu faktor terpenting dalam sebuah hubungan, maka dari itu jalinlah komunikasi yang sehat antara kamu dan pasangan. Hal ini dilakukan supaya kamu dan pasangan langgeng.
Itu merupakan 5 hal yang harus kamu lakukan untuk menjaga keutuhan rumah tangga. Setiap rumah tangga pasti memiliki kisah yang berbeda, jadi masih banyak hal lain yang menjadi penentu.
Video yang mungkin Anda lewatkan.
Baca Juga
-
Diet Pisang: Cara Menurunkan Berat Badan Menyenangkan Ala Sumiko Watanabe
-
Wisata Alam Posong: Rekomendasi Liburan Keluarga yang Ciamik
-
4 Ide Kegiatan Idul Adha di Sekolah, No 4 Implementasi Kurikulum Merdeka
-
Konsumsi 5 Makanan Ini, Bisa Turunkan Kolesterol Saat Idul Adha
-
Sisca Kohl Hamil! Mom, Yuk Simak Tanda Kehamilan pada Minggu Pertama
Artikel Terkait
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Ibrahim Risyad Kerja Apa? Suami Salshabilla Adriani Dikritik Pelit dan Seenaknya pada Istri
-
Ibrahim Risyad Ogah Jadi Babu Salshabilla Adriani, Reaksi Yusuf Mahardika Jadi Sorotan
-
Raket vs iPhone, Beda Kelas Hadiah Salshabilla Adriani dan Ibrahim Risyad Jadi Sorotan
Lifestyle
-
4 HP dengan Kualitas Kamera Terbaik Setara Flagship 2026, Harga Mulai Rp 3 Jutaan
-
4 Inspirasi Daily OOTD ala Hwasa untuk Penampilan Mature dan Stylish!
-
Elegan Banget, 4 Inspirasi Outfit Formal ala Bai Jing Ting
-
5 Outfit Street Style ala I.N Stray Kids, Cocok buat Daily Look!
-
Aktif Seharian? Ini 5 Sunscreen SPF 50 Pria Pelindung dari Sinar UV
Terkini
-
4 Drama dan Film Korea yang Dibintangi Kang Hyung Suk, Layak Ditonton!
-
John Herdman Puji Proyek Naturalisasi Timnas Indonesia, Kode akan Dilanjut?
-
Bittersweet! Manga Populer The Dangers in My Heart Akan Tamat di Volume 14
-
Ada Jung Woo-sung, Seleb Korea Hadiri Pemakaman Aktor Senior Ahn Sung-ki
-
Dean James Masuk Radar Ajax, Persaingan Bek Kiri Skuat Garuda Bakal Kian Berdarah-Darah!