Semua orang pasti senang dengan pribadi yang baik hati. Sayangnya, sering kali sifat baik hati ini disepelekan. Atau malah kebaikan hati dianggap sebuah kelemahan.
Lalu, bagaimana cara mengetahui apakah kamu sudah menjadi pribadi yang baik hati? Berikut akan diulas beberapa tandanya. Silakan dicek, jangan-jangan selama ini tanpa sadar sebenarnya kamu termasuk pribadi yang baik hati?
BACA JUGA: 4 Tanda Bahwa Kamu Sudah Terlalu Baik dengan Orang Lain, Tak Bagus!
1. Tidak pelit
Salah satu karakter paling kentara dari orang yang baik hati, adalah tidak pelit. Ketika mendapat rezeki gak takut untuk berbagi. Rezeki ini pun bukan dalam bentuk uang saja, termasuk ilmu.
Orang yang baik hati gak akan segan berbagi ilmu dengan yang lain. Ketika melihat orang yang diajari berhasil, hatinya senang, bukan malah merasa tersaingi.
BACA JUGA: Menantu yang beruntung, Ini 5 Tanda Kamu Punya Mertua Baik Hati
2. Gak tinggal diam ketika melihat ada yang kesulitan
Ciri selanjutnya yang dari orang yang baik hati, yaitu gak tinggal diam atau cuek ketika melihat lingkungannya sedang kesulitan. Sekalipun gak punya daya untuk membantu, akan mencari cara agar bisa menolong.
Sebagai contoh, ketika mendapati ada teman yang sedang kesulitan membayar uang kuliah, kamu tak segan untuk membantu temanmu.
3. Berusaha berprasangka baik
Ciri lain dari orang yang baik hati bisa terlihat dari kebiasaannya berprasangka baik. Ketika ada situasi yang tidak sesuai harapannya gak langsung marah. Tapi berusaha mencari tahu dulu apa penyebabnya.
Ini berbeda sekali dengan tipe orang yang selalu berprasangka buruk. Misalnya, ketika ada yang telat langsung dimarahi. Padahal, kalau mau mendengarkan sedikit saja, akan tahu bahwa alasan telatnya gak disengaja. Misalnya, karena motor mogok di tengah jalan sementara mau menghubungi ponsel sedang kehabisan baterai.
BACA JUGA: 5 Tanda Kamu Punya Kesehatan Mental Baik, Tidak Iri Hati pada Orang Lain
4. Bersikap sopan ke siapa pun
Untuk mengecek kebaikan hati seseorang apakah palsu atau beneran bisa diperhatikan dari caranya memperlakukan orang lain. Kalau sikap sopannya merata ke siapa pun, artinya memang kebaikan hatinya tulus. Bila sikap sopannya hanya ke orang tertentu saja, sementara ke orang lain sangat kasar, bisa jadi pertanda bahwa kebaikan hatinya gak tulus.
Itu tadi beberapa tanda orang yang baik hati. Gimana, apakah kamu termasuk?
Baca Juga
-
Kangen 'Dear Hyeri'? Ini 4 Drama yang Juga Dibintangi Shin Hye Sun
-
Kunci Kompaknya BTS, Jin Sebut RM Sebagai Pemimpin yang Dapat Diandalkan
-
Kolaborasi Jisoo BLACKPINK dan Stray Kids di Proyek Baru, Penasaran?
-
Song Hye Kyo Bintangi Film Thriller Bareng Aktor Sweet Home, Ini Detailnya!
-
Ikonik! Lagu APT Rose BLACKPINK dan Bruno Mars Berhasil Melejit Posisi 2 di Chart Inggris
Artikel Terkait
-
Gereja Kingmi: Program Transmigrasi Ancam Kehidupan Orang Asli Papua
-
Pencari Kerja di Intan Jaya Minta Lowongan CPNS Porsinya Diperbanyak untuk Masyarakat Lokal
-
Drama Laut Andaman: Mengungkap Sindikat Perdagangan Manusia Rohingya di Aceh
-
Soroti Kekerasan Terhadap Guru, Wapres Gibran: Jangan Ada Lagi Kriminalisasi!
-
Teks Doa Ziarah Kubur Orang Tua Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Artinya
Lifestyle
-
3 Facial Foam untuk Redakan Jerawat Tanpa Bikin Iritasi, Harga Rp120 Ribuan
-
Perjalanan Aroma, Mengenal Lebih Dekat 3 Brand Parfum Asal Prancis
-
4 Translucent Powder Terbaik untuk Makeup Flawless, Bebas Minyak Seharian!
-
Wajib Beli! Ini 3 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Banyak Pilihan Shade
-
4 Inspirasi Gaya Praktis ala Jung Gun-joo, OOTD Ideal Buat Para Cowok!
Terkini
-
Reaksi Bijak Erick Thohir usai Timnas Indonesia Kalah Telak atas Jepang
-
Fenomena Lampu Kuning: Ritual Keberanian atau Kebodohan?
-
Ada Have a Crush on You, Ini 4 Drama China Marriage Life yang Populer di iQIYI
-
Review Novel Four Seasons in Japan, Mencari Tujuan Hidup dalam Empat Musim Jepang
-
Review Novel The Lantern of Lost Memories, Kisah Studio Ajaib bagi Jiwa yang Pergi