Ada banyak event konser yang akan kembali diadakan di Indonesia. Mulai dari artis lokal hingga internasional akan kembali menghibur para penggemar Indonesia. Setelah konser BLACKPINK di Jakarta pada Maret lalu, kali ini band internasional Coldplay akan mengguncang tanah air dengan penampilannya pada November mendatang. Tentu saja ini adalah momen yang paling ditunggu-tunggu oleh para penggemar.
War tiket konser Coldplay memang telah dilakukan sejak 17 Mei lalu. Sejumlah warganet mengeluhkan bahwa mereka kalah dalam war tiket tersebut. Nah, untuk kamu yang ingin memang war tiket konser, ini ada beberapa tips yang bisa kamu coba.
1. Melengkapi Data Diri
Sebelum war tiket, kamu harus membuat akun dan melengkapi data diri kamu jauh-jauh hari di website penyedia tiket konser. Pastikan bahwa data dalam akunmu sudah lengkap dan benar. Jadi saat war tiket dimulai, kamu tidak perlu ribet membuat akun dan kemungkinan bisa menang.
2. Pastikan Jaringan Stabil
Hal utama yang perlu kamu perhatikan menjelang war tiket adalah memastikan bahwa kondisi internet kamu stabil. Pilih lokasi dimana kamu bisa mendapatkan sinyal yang kuat. Kamu bisa menggunakan laptop atau handphone atau menggunakan ke dua-duanya agar bisa mendapatkan tiket konser. Koneksi internet yang lambat dapat membuat kamu kalah saat war tiket konser.
3. Fokus pada Wesite Penyedia Tiket
Sebelum war tiket dimulai, pastikan bahwa kamu hanya fokus pada website penyedia tiket konser tersebut. Jangan membuka website lain atau melakukan hal yang dapat mengalihkan perhatianmu. Hindari gangguan yang dapat mengalihkan fokus kamu dan hindari keramaian. Hindari membuka banyak tab browser karena dapat membuat internet semakin lambat.
4. Jangan Panik
Saat sedang war tiket mungkin kamu akan merasa panik dan takut kalah. Namun, rasa panik akan membuat kamu tidak tenang dan bisa berakibat melakukan hal yang bisa membuat kalah saat war tiket. Panik saat war tiket memang wajar, tapi hindari panik berlebihan untuk menghindari salah mengambil tindakan.
Nah, itu dia beberapa tips dan trik menang war tiket yang bisa kamu coba. Semoga bermanfaat.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
5 Ide Casual Outfit Terinspirasi dari Hwang Minhyun, Bisa Jadi Referensi!
-
7 Inspirasi OOTD Simpel ala Jung Hae In, Bisa Buat Beragam Look!
-
7 Inspirasi Gaya Sporty ala Cha Eun Woo ASTRO, Tampil Modis dan Fashionable
-
Tampil Anggun dan Elegan dengan 5 Ide Feminim Outfit ala Kim Yoo Jung
-
Biar Gak Mati Gaya, Intip 7 Ide Styling Celana Jeans ala I.N Stray Kids
Artikel Terkait
-
Dimeriahkan 14 Musisi Ternama dan 21 Ribu Peserta Lari, Pertamina Eco RunFest 2024 Digelar 24 November Mendatang
-
Riders Rock N Roll Ala The Changcuters Jelang Konser Perayaan 20 Tahun
-
Jika Menang Pilkada Jakarta, RK Janji Bikin Konser Sekelas Taylor Swift Demi Raup Cuan: Seperti di Singapura
-
The Changcuters Siap Gelar Konser 20 Tahun Berkarya: Biang Keroknya Si Qibil
-
The Changcuters Gelar Konser Besar Perdana, Rayakan 20 Tahun Berkarya!
Lifestyle
-
4 Rekomendasi Liquid Blush Warna Mauve, Tampil Cantik dan Natural!
-
Sontek 4 Look OOTD Modern ala Sophia KATSEYE, Biar Gaya Hangout Makin Kece!
-
Serum dan Pelembab, 3 Produk Mengandung Buah Kiwi untuk Kecilkan Pori-Pori
-
4 Ide Outfit Kasual ala Dayeon Kep1er, Stylish Setiap Hari Tanpa Ribet!
-
Youthful Vibes! 4 OOTD Chic Ala Minnie (G)I-DLE yang Bisa Jadi Inspirasi
Terkini
-
Sinopsis Citadel: Honey Bunny, Series Terbaru Varun Dhawan di Prime Video
-
4 Rekomendasi Film yang Dibintangi Dakota Fanning, Terbaru Ada The Watchers
-
Sukses! Mahasiswa Amikom Yogyakarta Adakan Sosialisasi Pelatihan Desain Grafis
-
EXO 'Monster': Pemberontakan dari Psikis Babak Belur yang Diselamatkan Cinta
-
Tayang 22 November, Ini 4 Pemain Utama Drama Korea When The Phone Rings