Menjalin suatu hubungan asmara merupakan sebuah kebahagiaan, tapi hal tersebut tidak lepas dari tantangan dan masalah yang ada dalam hubungan. Wajar saja jika ada rasa takut yang timbul dan tidak semua orang sudah bebas dari rasa takut saat menjalin sebuah hubungan.
Setiap orang pasti pernah merasakan ketakutan dalam hubungan, termasuk beberapa zodiak ini. Dilansir Yourtango, berikut zodiak-zodiak yang memiliki ketakutan dalam suatu hubungan yang mereka jalani:
1. Aries
Ketakutan yang dimiliki Aries dalam menjalani hubungan adalah ketahuan telah melakukan sesuatu yang salah dan dimarahi karena hal itu. Zodiak ini memiliki ego yang tinggi dan tidak suka ketahuan melakukan suatu hal.
Sekuat apa pun mereka menyembunyikan perasaannya, Aries tetap akan gugup dan takut jika ketahuan. Hal ini akan menimbulkan konflik yang sangat besar dan mereka akan menghabiskan waktu yang sangat lama untuk bangkit dari rasa takut.
2. Taurus
Ketakutan yang dimiliki Taurus dalam menjalani hubungan adalah menjadi seseorang yang rapuh. Walaupun Taurus sangat ingin mencintai pasangannya, tapi zodiak ini takut menjadi rapuh dan lemah karena cinta.
Terkadang mereka berhati-hati ketika jatuh cinta, karena ini akan membuat mereka menjadi sangat rapuh. Zodiak ini mendapat trauma dari masa lalunya sehingga hal tersebut tumbuh menjadi ketakutan akan hubungan di masa depan.
3. Gemini
Ketakutan yang dimiliki Gemini dalam menjalani hubungan adalah mengambil keputusan besar.
Ketika mereka berada dalam suatu hubungan dan harus membuat keputusan besar seperti menikah atau memutuskan hubungan, Gemini akan menunda keputusan itu selama mungkin dan berharap hal itu akan hilang begitu saja.
Zodiak ini lebih suka mengikuti rencana dan keputusan orang lain daripada memberikan keputusan sendiri.
4. Cancer
Ketakutan yang dimiliki Gemini dalam menjalani hubungan adalah kurangnya rasa aman dalam hubungan. Cancer sering overthinking dalam suatu hubungan, sehingga hal tersebut menarik situasi yang tidak aman ke dalam diri mereka sendiri.
Mereka secara tidak sadar menciptakan situasi yang penuh tekanan untuk mereka lalui karena pikirannya sendiri. Ketika zodiak ini merasa bahagia ketika dicintai dan diperhatikan oleh pasangannya dan mereka khawatir jika hal tersebut hanya akan menyakitinya di masa depan.
Rasa takut dalam menjalin hubungan adalah hal yang wajar selama tidak berlebihan. Untuk mengatasi rasa takut itu adalah mencari tahu akar masalah pemicu rasa takut dan latih diri untuk perlahan menerima semua emosi dan perasaan yang ada.
Baca Juga
-
5 Tanda Seseorang Memiliki Green Flag dalam Dirinya, Kamu Termasuk?
-
5 Teh yang Mampu Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Wajib Dicoba!
-
6 Jenis Bumbu Dapur yang Aman dan Nyaman untuk Penderita Asam Lambung
-
Ingin Memasang Smart Door Lock? Ketahui Dulu Kelebihan dan Kekurangannya!
-
Ingin Membuat Taman Sayur Kecil di Rumah? Ini 6 Cara Mudah bagi Pemula
Artikel Terkait
-
Ramalan Zodiak Hari Ini Jumat 18 April 2025, Gemini Butuh Me Time!
-
Badai PHK Mengintai: 1,2 Juta Pekerja RI di Ujung Tanduk Perang Tarif AS-China!
-
Ramalan Zodiak Besok Kamis 17 April 2025, Aries Harap-Harap Cemas?
-
Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
-
Lisa Mariana Ngaku Cuma Hubungan Intim dengan Ridwan Kamil, Tapi Bukan Berarti Masih Perawan
Lifestyle
-
Anti Ribet, Ini 4 Ide Outfit Harian Cozy ala Siyoon Billlie yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Gaya Kasual Kekinian ala Choi Jungeun izna yang Menarik untuk Disontek
-
Anak Hukum tapi Stylish? 5 Look Simpel tapi Classy ala Ryu Hye Young
-
4 Look Girly Simpel ala Punpun Sutatta, Cocok Buat Hangout Bareng Bestie
-
4 Tampilan OOTD ala Tzuyu TWICE, Makin Nyaman dan Stylish!
Terkini
-
Kontrak Berakhir, Jinho PENTAGON Putuskan Hengkang dari CUBE Entertainment
-
Peran Transformatif Ki Hadjar Dewantara dalam Pendidikan dan Nasionalisme
-
3 Karakter Kuat akan Dikalahkan Bonney dengan Mudah di Duel Anime One Piece
-
Ki Hadjar Dewantara: Pilar Pendidikan dan Politik Bangsa melalui Tamansiswa
-
Ulasan Novel The One and Only Bob, Kisah Berani Bob sang Anjing Kecil