Nail art atau seni hias kuku sebenarnya bukan hal yang baru. Sejak lama orang telah mengenal kegiatan kuku hias dan kutek. Namun belakangan ini, nail art nge-hits lagi karena ada influencer yang memopulerkannya lagi.
Sepintas, kuku hias ini emang enggak terlalu jadi sorotan, enggak kayak make up atau hair do, tapi buat sebagian orang, menghias kuku, lebih-lebih pas ada acara, itu jadi kepuasan tersendiri.
Kalau kamu mau coba, berikut ini ada beberapa tips biar nail art kamu jadi makin keren, dilansir oleh laman poshbeautyblog.
1. Pakai Alat yang Bagus
Pertama, kalau mau bikin nail art sendiri pastikan alat yang kamu pakai itu punya kualitas yang bagus. Alat yang berkualitas pastinya bikin hasil kuku hias kamu juga makin cantik, kamu bisa cari tahu berbagai jenis brush yang dipakai buat bikin nail art, lalu beli sesuai kebutuhan.
2. Bikin Sketsa
Kalau baru sekali bikin kuku hias, mending bikin sketsanya lebih dulu. Cari inspirasi desain kuku hias di internet, terus buat sketnyanya di kuku kamu, baru habis itu di gambar pakai pewarna.
3. Pakai Top Coat
Top coat ini biasanya dipakai pas selesai gambar kuku, fungsinya biar nail art kamu tampak lebih glowing dan awet alias enggak gampang ngelupas.
BACA JUGA: 3 Hal yang Harus Diperhatikan oleh Pemilik Kedai Kopi agar Makin Laris
4. Bersihkan Kulit Sekitar Kuku
Jangan lupa, kalau udah selesai gambar kukunya, bersihkan sisa-sisa kutek yang ada di kulit di sekitar kuku. Percuma kamu gambar kuku bagus, tapi masih ada bekas kutek di kulit, hasil nail art-nya bakal kelihatan berantakan.
5. Nonton Tutorial
Penting banget buat pemula nonton tutorial bikin nail art, pasalnya, menghias kuku apalagi yang profesional perlu memperhatikan beberapa hal, seperti pemilihan alat dan bahan, pemilihan warna, kenyamanan customer, dan lain-lain.
6. Latihan
Practice makes perfect, sering-sering latihan kalau mau bikin kuku hias yang bagus. Kalau perlu ikut kursus atau workshop nail art biar bisa sekalian buka bisnis.
Itu tadi beberapa tips supaya nail art kamu makin keren. Selamat mencoba!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Berhak Pakai Nomor 1, Jorge Martin Pilih Ganti atau Tidak?
-
Motor GP25 Dapat Respons Baik dari Diggia, Terlihat Lima Tahun Lebih Maju
-
Ducati Sudah Coba Komunikasi Radio di Tes MotoGP Barcelona, Begini Hasilnya
-
Pindah ke Yamaha, Pramac Ingin Pertahankan Mentalitas Seperti di Ducati
-
Respons Pecco Bagnaia Usai Tes Barcelona, Terpantau Rukun dengan Marquez
Artikel Terkait
-
Tips Cerdas Mencuci Pakaian dengan Mesin Cuci: Hemat Waktu, Hasil Bersih Sempurna
-
Cara Julie Estelle Pilih Busana Musim Hujan Biar Tetap Stylish, Baju Wajib Lengan Panjang?
-
Cara Membuat Polling WhatsApp, Mudahkan Pengambilan Keputusan dalam Grup
-
Jangan Berteduh di Bawah Pohon Saat Hujan! Ini Bahayanya
-
Link Download Sertifikat SKD CPNS 2024 Resmi dari BKN!
Lifestyle
-
3 Produk The Originote Ukuran Jumbo, Ada Micellar Water dan Sunscreen Spray
-
Viral Earbuds Berdarah, Ini Batas Aman Volume untuk Mendengarkan Musik
-
4 Gaya Fashion Youthful ala Kim Hye-jun yang Ideal untuk Acara Mid-Forma
-
3 Rekomendasi Serum yang Mengandung Buah Nanas, Ampuh Cerahkan Kulit Kusam
-
4 Rekomendasi OOTD Kasual Ryu Hye Young, Bikin Tampil Lebih Trendy Saat Hangout
Terkini
-
G-Dragon Ekspresikan Ikatan Kuat dengan Fans di Lagu Baru 'Home Sweet Home'
-
Raih Piala di MAMA Awards 2024, Pidato RIIZE Bikin Nangis Penggemar
-
Tren Childfree di Indonesia Melonjak, Sejauh Mana Negara Hadir?
-
Gagal Ikuti Tim Putra, Timnas Futsal Putri Raih Juara ke-3 di Ajang AFF Cup
-
Berani Menceritakan Kembali Hasil Bacaan dalam Buku Festival Buku Favorit