Kulit yang mengalami breakout dan muncul jerawat serta kemerahan tentu membuat kurang percaya diri. Makeup yang digunakan pun juga harus lebih ekstra untuk mengcover jerawat dan redness tersebut. Breakout pada wajah bisa muncul kapan saja, bisa karena faktor hormonal, akibat debu, kotoran, maupun polusi. Selain itu, buat kamu yang sering gonti-ganti mencoba skincare baru, juga bisa menyebabkan breakout pada wajah apabila produk tersebut tidak cocok.
Buat kamu yang saat ini sedang mengalami breakout dan mencari produk skincare untuk mengatasi permasalahanmu tersebut, kamu bisa cek 3 rekomendasi serum untuk mengatasi breakout mu dengan cepat berikut ini.
1. NPure Cica Biome
Rekomendasi pertama untuk atasi breakout pada wajahmu adalah NPure cica biome. Serum ini dilengkapi dengan teknologi terbaru yaitu Dendriclear TM dan diformulasikan dengan menggunakan teknologi Acne Biome Technology yang diklaim ampuh dan efektif untuk meredakan breakout, jerawat seta memperbaiki tekstur kulit hanya dalam waktu 28 hari sejak pemakaian pertama, dengan catatan pengunaan secara rutin.
Juga diperkaya dengan 8 anti-acne plant extracts yang memberikan efek soothing, calming, membantu menenangkan redness, dan juga menyamarkan noda hitam akibat jerawat. Dengan pH balance yang seimbang dengan pH kulit, paraben free, dan alcohol free, serum ini bumil dan busui friendly. Bahkan bisa digunakan mulai usia 14 tahun.
Harga : Rp 130.000
2. Joylab Acne Hero Serum
Serum untuk breakout dalam daftar rekomendasi ini selanjutnya adalah Joylab acne hero serum. Difromulasikan dengan 1% zinc PCA untuk merawat kulit berjerawat dan melawan jerawat yang sedang kemerahan, salicylic acid untuk membantu meremajakan kulit dengan eksfoliasi secara lembut, tea trea oil dan green tea extract untuk menyejukan serta merawat kulit agar tetap halus, lembut dan tidak kering. Juga diperkaya dengan ascorbic acid dan licorice sebagai antioksidan yang akan membantu mencerahkan kulit wajah secara merata. Dengan penggunaan yang teratur, breakout pada wajahmu akan teratasi.
Harga : Rp 85.000
3. Base Relief Hydration and Barrier Calming Serum
Buat kamu yang sering mencoba berbagai macam skincare dan ternyata tidak cocok, sepertinya Base relief hydration and barrier calming serum ini wajib ada di dalam laci lemari skincare mu. Pasalnya serum ini diklaim sebagai "penyelamat" kulit wajah dari breakout.
Serum yang menggabungkan superplant dan bioteknologi ini selain untuk mengatasi breakout, juga membantu untuk memperbaiki dan memperkuat skin barrier yang rusak, serta menenangkan kulit sensitif. Dengan hero ingredients, ceramide raspberry, prickly pear, dan ashwagandha, Base serum akan membantu melembabkan dan memberikan hidrasi yang tahan lama.
Harga : Rp 128.000
Itulah 3 rekomendasi serum untuk membantu mengatasi breakout pada wajah. Mana nih yang jadi andalanmu?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
3 Varian Serum dari Hanasui, Lawan Jerawat hingga Kecilkan Pori-Pori
-
Probiotic Series Hanasui, Hempas Sel Kulit Mati dan Perkuat Skin Barrier
-
Tahan Air dan Anti Whitecast, 3 Sunscreen Biore Nyaman Digunakan Seharian
-
Auto Glowing! Ini Brightening Serum Series dari Hanasui, Harga Rp30 Ribuan
-
3 Skincare dari Scarlett Mengandung Ceramide, Ampuh Perkuat Skin Barrier
Artikel Terkait
-
5 Rekomendasi HP 5G Rp 5 Jutaan, Terbaik November 2024
-
4 Rekomendasi HP Samsung Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
Lifestyle
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
Terkini
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
-
Ulasan Novel Binding 13, Kisah Cinta yang Perlahan Terungkap