Di antara banyaknya produk skincare, sunscreen berbentuk stick ini cukup laris di pasaran.
Hal ini karena biasanya saat digunakan memiliki warna transparan, bertekstur seperti balm yang padat tanpa whitecast, dan anti-ribet saat harus re-apply kapan pun di mana pun saja.
Nah kini ada beberapa brand skincare lokal yang menghadirkan sunscreen stick dengan Sun Protection Factor tinggi yakni SPF 50 untuk memberikan perlindungan kulit wajahmu secara ekstra dari paparan sinar UV selama beraktivitas.
Penasaran dengan produknya ada apa saja? Berikut tiga rekomendasinya.
1. Wardah UV Shield Light Matte Sun Stick SPF 50 PA++++
Pilihan pertama sunscreen lokal berbentuk stick yang mengandung SPF 50 datang dari Wardah UV Shield Light Matte Sun Stick SPF 50 PA++++.
Diformulasikan dengan kandungan Vitamin E, Sebum Absorber, SkinBoost DNA™ yang dapat menjaga kelembapan kulit, mengontrol produksi minyak berlebih, sehingga hasil akhirnya terlihat matte dan smooth membuat makeup lebih menyatu hingga tahan lama selama 8 jam, sekaligus melindungi kulit dari sinar UV maupun bluelight.
Harga sunscreen stick ini dijual Rp99 ribu untuk ukuran 22 gr.
2. Somethinc Glowing Up Sunscreen Stick SPF 50++ PA++++
Berikutnya ada Somethinc Glowing Up Sunscreen Stick SPF 50++ PA++++. Sunscreen berbentuk stick ini dapat memberikan tampilan kulit wajah terlihat healthy glow yang tidak membuat kulit jadi kusam ataupun berminyak.
Dilengkapi juga kandungan Rice Bran Oil untuk menutrisi serta menenangkan kulit, dan UV filter untuk yang mampu menangkal radiasi sinar UVA & UVB.
Kamu bisa membeli sunscreen berbentuk stick ini dengan harga sebesar Rp137 ribu untuk ukuran 15 gr.
3. Rose All Day Don't Forget Sunscreen Stick SPF 50 PA++++
Terakhir, buat kamu yang mencari sunscreen lokal berbentuk stick yang mengandung SPF 50, maka Rose All Day Don't Forget Sunscreen Stick SPF 50 PA++++ patut dicoba.
Selain itu sunscreen stick ini diklaim tidak menyumbat pori-pori, tidak bikin kulit berminyak, maupun menimbulkan whitecast, namun tetap ringan, sekaligus memberikan hasil akhir soft matte yang dapat menyamarkan pori-pori dan membuat kulit wajah terasa halus.
Dilengkapi juga dua kandungan utamanya Chamomile extract yang dapat mengurangi kemerahan dan Resveratol mencegah munculnya kerutan halus sekaligus meningkatkan elastisitas kulit.
Harga sunscreen stick ini dijual Rp139 ribu untuk ukuran 11 gr.
Itulah tiga sunscreen lokal berbentuk stick yang mengandung SPF 50. Mana ne yang jadi favoritmu?
Baca Juga
-
Ada Park Ju Hyun, Drama Korea Hunter with a Scalpel Umumkan Jajaran Pemain
-
Tayang Hari Ini, 3 Alasan Kamu Wajib Menonton Drama Korea Netflix Dear Hongrang
-
4 Alasan Drama Korea Second Shot at Love Layak Masuk Daftar Tontonan Kamu!
-
4 Karakter Penting Pemeran Drama Korea Nine Puzzles, Dibintangi Kim Da Mi
-
6 Poster Karakter Pemeran Utama Drama Good Boy yang Dibintangi Kim So Hyun!
Artikel Terkait
-
3 Serum yang Mengandung Panthenol, Ampuh Pulihkan Skin Barrier yang Rusak
-
Micellar Water atau Cleansing Balm, Mana yang Lebih Bersih?
-
3 Rekomendasi Skincare dengan Kemasan Travel Kit, Cocok untuk Liburan
-
Rahasia Kulit Glowing! 5 Sunscreen Tone-Up Multifungsi untuk Hari Sibuk
-
4 Sunscreen Somethinc untuk Semua Jenis Kulit, Ada Bentuk Stick dan Spray
Lifestyle
-
Kejebak Diskon? Yuk, Kenali Bedanya Impulsive Buying dan Unplanned Buying!
-
Youthful! Ini 4 Ide OOTD ala Hana FIFTY FIFTY yang Pasti Cocok Buatmu
-
5 Gaya Outfit Kasual ala Morgan Oey yang Boyfriendable Abis, Wajib Coba!
-
4 Mix and Match Dua Warna ala Mimi OH MY GIRL, Bikin OOTD Makin Stylish!
-
4 Rahasia Fashion dan Hairdo Go Min Si yang Bikin Penampilan Makin Classy!
Terkini
-
Menari di Antara Batas! Kebebasan Berekspresi di Sekolah vs Kampus
-
Antara Ronggeng dan Revolusi: Potret Sosial dalam Novel Dukuh Paruk
-
Ulasan Buku B.J. Habibie: The Power of Ideas
-
Latar Ijen: Resto Bergaya Mewah dan Nyaman di Kota Malang
-
Review Film There's Still Tomorrow: Drama Emansipasi yang Bikin Getir