Laga bigmatch akan mempertemukan Leicester City vs Arsenal dalam ajang Carabao Cup, Kamis 24 September 2020, pertandingan yang seru akan tersaji pekan ini di King Power Stadium.
Bahkan pertandingan ini sangat ditunggu-tunggu para pencinta sepakbola Liga Inggris namun malah lebih dulu dipertemukan di ajang Carabao Cup, karena kedua tim ini tengah dalam performa apik dan berhasil menduduki puncak klasemen sementara Premier League hasil bola tersebut tentu tidak lepas kerja sama team yang solid.
Sejauh ini Jamie Vardy cs tengah onfire hal itu terbukti kala mereka menang melawan West Bromwich dan Burnley hasil serupa juga dialami Meriam London kala melawan Fulham dan West Ham, untuk itu pertandingan ini pasti akan sangat sengit dan seru.
Susunan Para Pemain:
Leicester City: Schmeichel, Fuchs, Soyuncu, Morgan, Justin, Maddison, Ndidi, Choudhury, Castagne, Iheanacho, Vardy.
Arsenal: Leno, Kolasinac, Luiz, Saliba, Saka, Ceballos, Elneny, Maitland-Niles, Aubameyang, Nketiah, Pepe.
Head to Head
08/07/2020 Arsenal 1-1 Leicester.
10/11/2019 Leicester 2-0 Arsenal.
28/04/2019 Leicester 3-0 Arsenal.
23/10/2018 Arsenal 3-1 Leicester.
10/05/2018 Leicester 3-1 Arsenal.
Dari sejarah pertemuan rekor Aubameyang dkk selalu kurang bagus, dimana mereka selalu menelan kekalahan kala bertemu The Foxes.
Artikel Terkait
-
Jadwal Lengkap Putaran Ketiga Piala Liga Inggris, MU Main Nanti Malam
-
Resmi Gabung Arsenal, Kiper Ini Pernah Dijebol Pemain Indonesia
-
Arsenal Resmi Rekrut Kiper Alex Runarsson dari Dijon
-
Hasil Lengkap Liga Inggris Pekan Kedua, Leicester Mantap di Puncak Klasemen
-
Bantai Burnley 4-2, Leicester City Puncaki Klasemen Liga Inggris
News
-
Educatopia Expo 2026 Hadir di Mojokerto, Jadi Ruang Eksplorasi Pendidikan dan Minat Generasi Muda
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai, Tak Ada Masalah Gono-Gini?
-
Pemulihan Infrastruktur Sukses, Senyum Aceh Balik Kembali
-
Asa Menuju Pulih Pasca Bencana Sumatra
-
7 Tanda Kamu Nggak Dihargai di Tempat Kerja, Mungkin Sudah Saatnya Resign!
Terkini
-
4 Drama dan Film Korea yang Dibintangi Kang Hyung Suk, Layak Ditonton!
-
4 HP dengan Kualitas Kamera Terbaik Setara Flagship 2026, Harga Mulai Rp 3 Jutaan
-
4 Inspirasi Daily OOTD ala Hwasa untuk Penampilan Mature dan Stylish!
-
John Herdman Puji Proyek Naturalisasi Timnas Indonesia, Kode akan Dilanjut?
-
Elegan Banget, 4 Inspirasi Outfit Formal ala Bai Jing Ting