Mungkin kamu pernah melihat, ada orang yang cerdas, tapi hidupnya belum sukses. Sementara, ada orang yang sekolah pun tak sampai tamat, tapi punya perusahaan yang cabangnya di mana-mana.
Nah, di bawah ini beberapa hal yang bisa menghambat kesuksesan seseorang, padahal orangnya cerdas. Yuk, kita simak alasannya apa saja!
1. Kebiasaan menunda-nunda
Salah satu hal yang membuat kamu sulit untuk berkembang, adalah kebiasaanmu menunda-nunda pekerjaan. Tugas yang harusnya sudah selesai dari kapan tahu, tapi baru dikerjakan, dan akhirnya mengerjakan pun dengan terburu-buru.
2. Menghukum diri terlalu keras
Setiap orang pasti pernah salah atau gagal. Namun, kebiasaanmu yang selalu menghukum diri terlalu keras, sampai menyalahkan dan memaki-maki diri sendiri, akhirnya lambat laun akan meruntuhkan kepercayaan diri, dan membuatmu takut untuk melangkah atau mencoba hal-hal baru.
3. Terlalu keras kepala
Sifat keras kepala memang bisa berdampak positif bagi kemajuan hidup seseorang. Namun kalau sudah berlebihan, membuatmu jadi egois dan tak mau menerima saran dari orang lain.
Kamu kukuh dengan caramu yang pasti berhasil, padahal belum tentu juga. Orang-orang pun jadi malas membantumu karena sifat keras kepalamu yang over itu.
4. Mudah menyerah saat gagal
Setiap jalan menuju sesuatu yang berharga, pasti penuh dengan rintangan. Itulah kenapa orang sukses itu jumlahnya lebih sedikit dibanding orang yang belum sukses. Sebab untuk bisa sukses, harus terus bangkit meski ditimpa kegagalan bertubi-tubi.
Sayangnya, hal itu belum kamu miliki. Selama ini, kalau menghadapi satu dua kegagalan, sudah menyerah dan beralasan kalau itu bukan bidangmu.
5. Tak mau bertanggung jawab
Hal lain yang bisa jadi penghambat suksesmu, adalah sifatmu yang tak mau bertanggung jawab. Ketika salah atau gagal, selalu menyalahkan orang lain. Sifat ini harus dibuang jauh-jauh, lho!
Hindari sikap-sikap di atas, jika kamu ingin segera mencapai suksesmu!
Baca Juga
-
Dokumenter 'Madaniya': Cara Mohamed Subahi Suarakan Revolusi tanpa Senjata
-
Blossom in Darkness: Drama China Romantis Horor yang Dibintangi Li Hongyi dan Sun Zhenni
-
Kabar Gembira! Aktor Song Joong-ki Umumkan Kelahiran Putri Keduanya di Roma
-
16 Tahun Vakum, Oasis Umumkan Konser Perdana di Korea
-
Segera Tayang, Ini Daftar Pemain dan Sinopsis Drama China The Land of Warriors
Artikel Terkait
-
Tips Sukses Manajement waktu Antara Kuliah dan Kerja ala Maudy Ayunda
-
Review Buku 'Gapapa Kok, Gak Semua Harus Terwujud Hari Ini': Reminder saat Gagal
-
Ulasan Novel Luka Cita: Menemukan Harapan di Balik Kegagalan
-
Review Cisini Stories: Jalan Panjang Menuju Cinta dan Sukses dalam Dunia Simulasi Cewek
-
Dari Hobi Jadi Profesi: Kisah Sukses Bella Salim Raih Peluang dan Ubah Nasib Keluarga Melalui Shopee Live
News
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Kampanyekan Gapapa Pakai Bekas, Bersaling Silang Ramaikan Pasar Wiguna
-
Sri Mulyani Naikkan PPN Menjadi 12%, Pengusaha Kritisi Kebijakan
Terkini
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
-
Ulasan Novel Binding 13, Kisah Cinta yang Perlahan Terungkap
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?
-
Sinopsis Film Death Whisperer 2, Aksi Nadech Kugimiya Memburu Roh Jahat