Bersantai di kafe tentu menjadi sebuah aktivitas yang mengasyikkan. Ketika berada di Yogyakarta, kamu tak akan kesulitan untuk menjumpai kafe yang nyaman. Salah satu yang patut kamu ketahui adalah The Hype Kulture.
Kamu dapat menemukan The Hype Kulture di Jalan Wahid Hasyim No. 26, Dabag, Condongcatur, Kapanewon Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Dari perempatan Outlet Biru Selokan Mataram, kamu cukup mengarahkan kendaraan ke utara sekitar 100 meter. The Hype Kulture berada di sisi barat jalan.
Memasuki The Hype Kulture, suasana di sini terasa semi industrial dengan pencahayaan temaram. Mereka memang banyak menggunakan perpaduan warna abu-abu dan hitam. Beberapa mural menghiasi dinding semen ekspos lantai bawah.
Pilihan makanan dan minuman di kafe yang terdiri dari dua lantai ini begitu beragam. Harganya masih terjangkau berkisar Rp 15.000 sampai Rp 25.000.
Kamu bisa datang ke The Hype Kulture setiap hari. Jam operasional mereka mulai pukul 09.00-23.00 WIB. Jadi bagaimana, sudah menentukan kapan akan pergi ke sini?
Baca Juga
-
Wanita Harus Tahu, 4 Penyebab Badan Lemas saat Menstruasi
-
Hindari dari Sekarang, Ini 4 Kebiasaan Penyebab Sahabat Pergi Menjauh
-
Mudah Tergiur? Ini 4 Tips Ampuh Tahan Godaan Makan Junk Food
-
4 Kesalahan Mencuci Wajah, Bisa Bikin Jerawatan
-
Belajar Memasak, Ini 4 Kesalahan Penyebab Donat Tidak Mengembang
Artikel Terkait
-
Nongkrong Tetap Hemat di Kopi Nako dengan Diskon BRI hingga Rp 100 Ribu!
-
Rekomendasi Kafe di Bogor agar Lebih Mindfulness, Estetik di Kolong Rumah Jadul Manado
-
Perlawanan Balik usai Bebas, Jessica Wongso Ajukan PK Lagi: Rekaman CCTV Kafe Olivier Dijadikan Novum
-
Asyik Nongkrong Sambil Ngevape, Warganet Beberkan Perubahan Kaesang Usai Gagal Nyagub: Gak Pakai Peci Lagi
-
Societe Surabaya: Menyatukan Cita Rasa Timur dan Barat dalam Balutan Kafe Modern yang Hangat
Ulasan
-
Duka di Balik Komedi, Ulasan Novel Capslok: Capster Anjlok
-
Ulasan Novel Persona: Kisah Remaja dalam Menghadapi Ekspektasi Sosial
-
Ulasan Buku High Value Woman: Menjadi Perempuan Berprinsip dan Percaya Diri
-
Perspektif Penyakit dan Perawatan dalam Buku "How to Tell When We Will Die"
-
Ulasan Film Forbidden Dream, Kisah Sejarah Dua Pemimpi Hebat Era Joseon
Terkini
-
3 Produk Wardah Crystal Secret Mengandung Arbutin Ampuh Samarkan Noda Hitam
-
Winger Jepang Kritik Pedas Kualitas Rumput GBK: Lapangan Tidak Rata
-
Bertabur Bintang, Film Wife & Dog Resmi Umumkan Jajaran Pemain
-
Nicholas Saputra Siap Bintangi Film 'Tukar Takdir', Adaptasi Buku Laris!
-
Prediksi Timnas Indonesia akan Main Defensif, Jepang Siap Tunjukan Dominasi