Member Apink berpartisipasi dalam pemotretan terbaru untuk sebuah majalah UNIFORM Magazine, Apink menjadi girl grup Korea pertama yang muncul di majalah digital di Tiongkok. Dalam pemotretan tersebut, para member memamerkan karakter berani dan percaya diri mereka. Grup ini berbicara tentang perjalanan 11 tahun mereka dan lebih banyak lagi dalam wawancara mereka untuk majalah tersebut.
Melansir dari kanal YouTube resminya, Apink, pada (04/06/2022) semua member berbicara tentang lagu Anniversary ke-11 mereka yang bertajuk "I Want You to Be Happy" yang ditulis oleh semua member. Mereka mengungkapkan pandangan mereka tentang bagaimana motivasi mereka untuk menulis lirik lagu tersebut.
Chorong mengatakan bahwa dia menulis bagian chorus dari lagu tersebut. Lebih lanjut dia menyebutkan bahwa dia mencurahkan emosi yang dia rasakan selama promosi album dan lagu barunya bertajuk "Dilemma" dalam menulis lagu ini.
Bomi mengatakan bahwa cinta yang dia terima selama 11 tahun terakhir membantunya menulis lirik lagu.
Eunji berkata, "Meskipun Panda (sebutan penggemar Apink) telah bersama kita selama ini, mereka pasti memiliki beberapa masalah juga, tapi saya pikir mereka selalu seperti keajaiban dan keberadaan yang keren bagi saya. Jadi saya mengambil cerita dari keajaiban sepanjang waktu dan menulisnya ke dalam lirik". Lebih lanjut dia berkata, "Pada hari-hari yang telah berlalu, kami telah menunjukkan sisi terang kami sementara sisi gelapnya tersembunyi dengan baik. Bagian itu adalah rahasia kami tetapi juga pertumbuhan kami".
Namjoo mengatakan bahwa lagu tersebut berisi perasaan Apink yang sebenarnya. Dia menulis lirik, “Kamu & aku menghadapi hari-hari baru setiap hari. Hanya ada akhir tanpa akhir yang tersisa. Aku akan berjanji padamu, aku tidak akan membiarkanmu pergi selamanya.”
Hayoung mengatakan bahwa dia menulis lirik sambil memikirkan Apink, yang juga memiliki bagian sedih namun hanya mereka yang tahu. Pada akhirnya, semua anggota mengatakan bahwa "Mereka dapat mencapai sejauh ini hanya karena Panda dan mereka akan membayarnya dengan penampilan yang luar biasa di masa depan"
Itulah ungkapan Apink ketika menjalani aktivitas pemotretan untuk sebuah majalah di Tiongkok, UNIFORM Magazine.
Baca Juga
-
3 Tips Jitu Menerapkan Pikiran Positif, Jauhi Toxic Mindset!
-
Mengenal Istilah Endometriosis: Penyakit pada Sistem Reproduksi Wanita
-
3 Ide Outfit Feminim ala Aktris Thailand Love Pattranite, Stylish Banget!
-
Pikirkan 6 Hal Ini saat Mantan Mengajak Balikan, Jangan Buru-Buru Terima!
-
3 Alasan Mengapa Harus Mendukung Hobi si Buah Hati, Support Selagi Positif!
Artikel Terkait
-
Jejak Digital Diduga Saksi Bisu Pertemuan Lisa Mariana dan RK di Kamar Hotel
-
Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
-
7 Fakta Menarik Chongqing Tiongkok: Disebut sebagai Kota Paling Futuristik di Dunia
-
Lisa Mariana Sesumbar Mau Operasi Mahal, Ekspresi Dokter Mewakili: Uang dari Mana?
-
Serang Ridwan Kamil Gunakan Akal Sehat, Lisa Mariana Malah Buka Aib Sendiri
Entertainment
-
Selamat! Mark NCT Raih Trofi Pertama Lagu 1999 di Program 'Show Champion'
-
Ulasan Lagu UNIS 'Swicy': Rasa Manis Pedas dalam Harmoni yang Memikat
-
5 Drama China Tayang April 2025, Ada The Demon Hunter's Romance
-
Tayang Bulan Juni, Lee Je Hoon dan Yoo Hae Jin Adu Strategi di Film Big Deal
-
5 Anime Slice of Life Bertema Penemuan Jati Diri Terbaik, Sudah Tonton?
Terkini
-
Dilengserkan dari Kursi Pelatih, Nasib Jesus Casas Mirip Shin Tae-yong
-
Ulasan Novel Giselle: Tragedi Menyeramkan di Balik Panggung Ballet
-
Menelisik Jejak Ki Hadjar Dewantara di Era Kontroversial Bidang Pendidikan
-
Romantisme Fans Indonesia dan Uzbekistan: Dulu Menjatuhkan, Kini Saling Menguatkan
-
3 Inspirasi Outfit Dokter Muda ala Choo Young Woo, Smart dan Professional!