Salah satu artis kenamaan Indonesia, Billy Syahputra kini tengah menjadi perbincangan di berbagai platform. Namanya trending usai dilaporkan Robby Shine atas kasus penghinaan terhadap istrinya, Nastasya Shine. Tudingan penghinaan terhadap Nastasya Shine sendiri merupakan buntut dari percekcokan antara Billy Syahputra dan Robby Shine di salah satu acara televisi tanah air.
Nama Billy Syahputra sendiri bukan merupakan nama yang asing, ia merupakan adik kandung dari komedian terkenal yaitu Olga Syahputra. Saat mendiang Olga Syahputra masih hidup, Billy Syahputra sering kali ikut Olga ke berbagai syuting acara. Bahkan, ia pernah ikut serta berperan dalam film bersama Olga yang berjudul Olga & Billy Lost in Singapore pada tahun 2014. Usai Olga Syahputra wafat, Billy Syahputra menjadi tulang punggung bagi keluarganya dan terjun sepenuhnya ke dunia entertainment Indonesia.
Nama Billy Syahputra mulai populer sejak keiikutsertaannya dalam sebuah acara komedi bertajuk Yuk Kita Smile (YKS) dan menjadi host di acara musik populer, Dahsyat Indonesia. Semenjak namanya mulai dikenal publik, ia sering membintangi berbagai judul FTV, menjadi model iklan, ikut dalam berbagai acara komedi Indonesia.
Tak hanya terjun di dunia entertainment dan komedian, Billy juga sempat menjajaki dunia tarik suara. Lagu pertama yang pernah ia nyanyikan berjudul Kepo bersama dengan Tarra Budiman dan Chand Kelvin pada tahun 2015, kemudian lagu Pantun Cinta 100 Persen bersama dengan Posan Tobing pada tahun 2016.
Tersandung kasus penghinaan terhadap istri Robby Shine, ini bukan pertama kalinya Billy Syahputra menjadi perbincangan publik akibat kontroversinya. Jauh sebelum ini, Billy Syahputra pernah tersandung kasus orang ketiga dalam rumah tangga Hilda dan Chris Hatta.
Mengenal sosok Billy Syahputra, berikut merupakan biodata singkatnya:
- Nama Lengkap: Jhoni Rhoma Billy Iskandar
- Nama Panggung: Billy Syahputra
- Nama Panggilan: Billy
- Tempat Lahir: Jakarta, Indonesia
- Tanggal Lahir: 16 Januari 1991
- Profesi: Aktor, presenter, komedian
- Orang Tua: Nur Rachman dan Nurhida
- Saudara: alm. Olga Syahputra, Reny Nurmah, Rena Oktapia
- Instagram: @bilsky16
Itulah tadi profil singkat dari Billy Syahputra, artis yang dituding menghina istri Robby Shine.
Tag
Baca Juga
-
Rekap Kejuaraan Kelas Atas BWF, Indonesia Nol Gelar Juara!
-
Indonesia Open 2025: Semifinal, Fajar/Rian Bersiap Lawan Juara All England!
-
Indonesia Open 2025: Match Sengit, Jafar/Felisha Terhenti di Babak Kedua
-
Indonesia Open 2025: Laga Pembuka, Adnan/Indah Amankan Tiket Perempat Final
-
Indonesia Open 2025: Jadi Andalan, Dejan/Fadia Terhenti di Babak Awal
Artikel Terkait
-
Ditunjuk Sebagai Pelatih PS Barito Putera, Ini Profil Rodney Goncalves
-
Jadi Lawan Main Choi Siwon, Intip 9 Pesona Lee Da Hee di Drama Love is for Suckers
-
Berita Pilihan: Pinkan Mambo Berdoa Pernikahannya Cuma Zina, Nenek Raffi Ahmad Terbaring Lemah
-
Ditanya Alasan Gugat Cerai Dedi Mulyadi, Bupati Purwakarta Anne Ratna Hanya Minta Doa Terbaik
-
Billy Syahputra Dipolisikan, Gara-Gara Hina 'Bagus Istri' di Acara TV
Entertainment
-
Cliquers, Bersiap! Ungu Guncang Yogyakarta Lewat Konser 'Waktu yang Dinanti'
-
Vidi Aldiano Menang Gugatan Nuansa Bening, Tuntutan Rp28,4 Miliar Gugur!
-
Rok Sekolah Ditegur Guru, Zaskia Adya Mecca Ungkap Rasanya Punya Anak Remaja
-
5 Karakter di Drama Loves Ambition, Dibintangi Zhao Lusi dan William Chan
-
Pangku Raih Penghargaan Film Cerita Panjang Terbaik di Piala Citra FFI 2025
Terkini
-
Bukan soal Pajak! Purbaya Tegaskan Thrifting Tetap Ilegal di Indonesia
-
Bukan Cuma Kekeringan, Banjir Ekstrem Ternyata Sama Mematikannya untuk Padi
-
Disenggol soal Galungan saat Kenang Momen Umrah, Begini Respons Mahalini
-
Judicial Review: Strategi Politik Menghindari Tanggung Jawab Legislasi
-
Bukan Gorengan, Ini 10 Ide 'Snack' Sehat yang Gampang Dibuat dan Gak Bikin Nyesel