Gita Savitri atau yang lebih dikenal dengan Gitasav merupakan seorang YouTuber sekaligus influencer yang belakangan ini menjadi sorotan netizen dikarenakan opini-opininya.
Gitasav kembali menjadi trending topik di Twitter pada Minggu (27/11). Sebelumnya, influencer tersebut pernah menjadi trending topik di Twitter terkait opininya mengenai aksi tutup mulut Timnas Jerman. Kali ini netizen mempermasalahkan balasan komentar netizen yang mengingatkan Gita terkait penggunaan hijab di salah satu postingannya di Instagram.
BACA JUGA: Makna Aksi Tutup Mulut Timnas Jerman Sebelum Kalah Dibungkam Jepang di Piala Dunia 2022
“Mba ini tu gausah diingetin, gausah dihujat gaes, dia kan si yang paling bener, diemin aja mending,” komentar salah satu netizen pada kolom komentar postingan Gitasav.
Tak lama kemudian Gitav membalas komentar tersebut dengan mengetikan
“Gw udah bacot-bacot, point yang lo bisa dapet adalah “Gita emang merasa paling benar” ya sis? Dulu lo stunting kali ya makannya agak lamban,” balas Gitasav pada salah satu komentar netizen pada kolom komentar postingan Instagramnnya.
Netizen dibuat geram dengan penggunaan kata stunting yang dinilai tidak etis dan dirasa merendahkan sosok ibu yang memiliki anak stunting. Beberapa netizen juga mengaitkannya dengan keputusan influencer tersebut untuk tidak memiliki anak (childfree).
“Sakit ati bacanya, dipikir stunting becandaan kali ya?,” tulis salah satu pengguna Twitter pada kolom komentar menfess base yang men-teweet screenshoot-an komentar Gitasav di Instagram.
Permasalah stunting sendiri di Indonesia tergolong kronis. Dikutip dari lamanp2ptm.kemkes.go.id, stunting adalah masalah kurang gizi kronis yang disebabkan oleh kurangnya asupan gizi dalam waktu yang cukup lama, sehingga mengakibatkan gangguan pertumbuhan pada anak yakni tinggi badan anak lebih rendah atau pendek (kerdil) dari standar usianya.
Diketahui setelah kasus tersebut, Gita Savitri membatasi komentar pada kolom komentar postingan Instagram pribadinya.
Di opini lainnya yang membuat netizen geram adalah video YouTube-nya yang berjudul “Trending di Twitter karena kritisi Qatar I Beropini eps.89.”
Pada akhir video Gitasav mengatakan bahwa dia adalah seorang feminist yang akan terus memperjuangkan kesetaraan tidak hanya untuk perempuan tapi minoritas lain, yaitu transgender dan komunitas LGBTQ. Lantas, pernyataan berani Gitasav ini kembali membuat netizen mengkritiknya.
Video yang Mungkin Anda Suka.
Baca Juga
-
6 Tanda Pasangan Kamu Obsessive Love, Bukan Healthy Love
-
Rahasia Awet Muda, Coba 6 Rekomendasi Retinol Ini bagi Pemula
-
10 Rekomendasi Aplikasi Berteman Orang Luar Negeri, Yuk Cobain!
-
Bikin Glowing! 7 Moisturizer Terbaik untuk Memperbaiki Skin Barrier
-
7 Rekomendasi Film di Disney Plus yang Cocok Ditonton Bersama Keluarga
Artikel Terkait
-
Putin Perangi "Ideologi Barat", Larang Propaganda Childfree, Adopsi, dan LGBT
-
"Lapor Mas Wapres" Trending! Foto Menteri Abdul Mu'ti Berdiri di MRT Sambil Main HP Ikut Disorot
-
Gita Gutawa Trending di X Usai Lama Tak Muncul, Dibilang Nepo Baby Bertalenta
-
Trending di YouTube, Publik Bongkar Rahasia Pidato Tanpa Teks Gibran Rakabuming: Ada Contekan?
-
Pilpres AS Kamala Harris KO, Sempat Dukung Komunitas LGBT di Amerika Serikat
Entertainment
-
3 Film Korea Bertema Sejarah yang Hadirkan Beragam Kisah Menggugah
-
Ada Pop Ballad, Irene Red Velvet Usung Beragam Genre di Album Like A Flower
-
Kenang Mendiang Aktor Song Jae Rim, Aktris Kim So Eun Tulis Pesan Menyentuh
-
ILLIT Rasakan Debaran Jantung yang Kencang di MV Lagu Terbaru 'Tick-Tack'
-
Sinopsis When the Phone Rings, Drama Terbaru Yoo Yeon Seok di Netflix
Terkini
-
Sehat ala Cinta Laura, 5 Tips Mudah yang Bisa Kamu Tiru!
-
Ulasan Novel Persona: Kisah Remaja dalam Menghadapi Ekspektasi Sosial
-
Gantengnya Yanan, Villain di Drama Fangs of Fortune Bikin Susah Dibenci
-
Imbas Ancaman Putus Kontrak, ADOR Janji Atasi Masalah dengan NewJeans
-
Bikin Makeup Flawless dan Terlindungi! 3 Produk Primer yang Mengandung SPF