TXT tampil memesona di pemotretan terbaru majalah Esquire Korea edisi Februari dan melakukan wawancara individu yang mengungkapkan banyak hal, termasuk goal mereka saat ini.
Mengutip dari laman Soompi, Selasa, (24/01), setelah melakukan pemotretan, kelima anggota TXT duduk dan melakukan wawancara individu, di mana mereka berbicara tentang banyak hal, termasuk goal yang ingin mereka capai saat ini.
Leader grup, Soobin dengan malu-malu dan rendah hati berbagi, “Ini adalah tujuan yang terlalu besar, tapi menurutku Daesang (Hadiah Utama). Sejujurnya, bahkan tahun lalu, jika aku mendapat pertanyaan ini, aku akan menjawab dengan sesuatu seperti 'kebahagiaan' atau 'kesehatan'. Tapi akhir-akhir ini, anggota kami bekerja sangat keras. Mulai tahun lalu, ambisi mereka mulai tumbuh, jadi sekarang kami dipenuhi dengan motivasi seperti, 'Hei, apapun yang terjadi, ayo sekarang menjadi penyanyi Daesang' dan 'Ayo benar-benar menjadi grup yang bisa mengikuti BTS.'"
BACA JUGA: Hari Ini, Polisi Bongkar Kuburan Siti TKW Korban Serial Killer Aki Wowon Cs di Garut
Soobin melanjutkan, "Aku merasa sangat bangga dan seiring dengan itu, ada suasana di mana kami akhirnya bekerja lebih keras lagi. Itu sebabnya aku pikir berpikir seperti itu dan berkata 'Oke, mari kita menangkan Daesang bersama. Dengan begitu kita bisa menjadi lebih bahagia dan sehat."
Selain berbicara tentang goal mereka, TXT juga berbicara terkait comeback mereka yang akan segera datang dengan 'The Name Chapter: TEMPTATION'. Anggota termuda, Huening Kai menuturkan, “Untuk album ini, klip konsep, teaser, dan trailer semuanya memiliki suasana dongeng yang kuat secara keseluruhan. Narasi yang muncul di trailer adalah peri Wendy dari 'Peter Pan.' Jika kita berbicara tentang pertumbuhan dan rasa sakit seorang anak laki-laki di seri terakhir, saya pikir Anda dapat melihat ini sebagai cerita tentang seorang anak laki-laki yang tidak ingin menjadi dewasa.”
Di sisi lain, boy group beranggotakan Soobin, Yeonjun, Taehyun, Beomgyu, dan Huening Kai ini tenngah bersiap menyambut comeback terbaru mereka dengan mini album ke-5 'The Name Chapter: TEMPTATION' yang dijadwalkan rilis pada 27 Januari pukul 14.00 KST.
Album ini secara keseluruhan memuat sebanyak total 5 buah lagu yang masing-masing berjudul, "Devil by the Window", "Happy Fools", "Tinnitus", "Leaving Neverland", dan lagu utama "Sugar Rush Ride."
Sementara itu, pemotretan dan wawancara lengkap TXT akan ditampilkan dalam edisi bulan Februari majalah Esquire Korea!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Bertepatan Dengan Ultah, V BTS dan Umi Siap Rilis 'wherever u r' Sabtu Ini
-
Comeback pada Tahun Baru, Choi Yena Rilis Poster Schedule 'GOOD MORNING'
-
Jennie Dirikan Agensi Sendiri, Jay Park Lontarkan Candaan Ingin Bergabung
-
Bukan Kaleng-kaleng, Lisa BLACKPINK Capai 100 Juta Followers di Instagram!
-
Gandeng 88Rising, (G)I-DLE Siap Rilis English Single Bertajuk 'I DO'
Artikel Terkait
-
Esensi Manis Lagu SEVENTEEN 'Good to Me': Saat Cinta di Atas Segalanya
-
Bukan Sekedar Warna, Treasure Ungkap Romansa Tak Biasa dalam Lagu Yellow
-
8 Bulan Vakum, KATSEYE Siap Comeback dengan Single Baru Bertajuk Gnarly
-
Onew 'Mad', Gejolak Cinta Pandangan Pertama hingga Takut Kehilangan si Dia
-
Lisa Mariana Aji Mumpung Pasang Tarif Rp150 Juta ke Pablo Benua, Publik: Serasa Artis Papan Atas
Entertainment
-
Tayang Mei, Drama Korea Second Shot at Love Bagikan Bagan Karakter Desa Bocheon
-
D.O. EXO Ungkap Kesungguhan Cinta Lewat Lagu Forever, OST Resident Playbook
-
4 Alasan Wajib Nonton Drama Korea Karma, Yakin Skip?
-
Melesat Cepat, Jumbo Debut 3 Besar Film Indonesia Terlaris Sepanjang Masa
-
Drama Korea The Haunted Palace Raih Rating Tinggi Minggu Ini, Sudah Nonton?
Terkini
-
Ingin Maju? 3 Hal Ini Harus Dibenahi dari Pesepakbolaan Putri di Indonesia
-
Esensi Manis Lagu SEVENTEEN 'Good to Me': Saat Cinta di Atas Segalanya
-
Perjuangan Ibu demi Susu Anak dalam Buku Perempuan yang Berhenti Membaca
-
Anti-Boring! 4 Kombinasi Beanie ala Bona WJSN untuk Tampilan Kasual
-
Review Novel Out of My Dreams, Hadirkan Suara Difabel di Tengah Cerita Petualangan