Beberapa waktu lalu Dian Sastrowardoyo hadir sebagai bintang tamu di kanal YouTube Vindes milik Vincent Rompies dan Desta Mahendra. Kehadiran artis cantik ini mencuri atensi publik dengan sejumlah pembahasan yang menarik untuk disimak.
Namun, ada hal lain yang membuat Dian Sastro jadi perbincangan saat hadir di Vindes yakni mengenai penampakan layar ponselnya. Bocornya penampakan layar ponselnya Dian Sastro terjadi ketika dia memperlihatkan video dari Srikandi Vokasi kepada Vincent dan Desta.
BACA JUGA: Happy Asmara Bakal Balas 'Sayang' Chat Sang Mantan Kekasih, Kode Keras Buat Denny Caknan?
Kamera yang menyorot dari dekat membuat penampakan layar bintang film AADC ini tampak jelas. Akun Twitter @sahid___ membagikan foto penampakan layar Dian Sastro yang kemudian viral.
Pemilik akun Twitter itu dibikin salfok dengan layar ponsel Dian Sastro yang terlihat berminyak.
"Dian Sastro hpnya berminyak juga ya," cuitnya.
BACA JUGA: Gilang Dirga dan Rina Nose Tiru Gaya Pejabat, Warganet: Bu Risma Naik Auto Dimarahin
Cuitan tersebut menarik perhatian warganet untuk memberikan komentar. Ada warganet yang memaklumi hal itu karena Dian Sastro juga manusia biasa meski dia artis.
"Ya iyalah Dian Sastro juga manusia biasa. dia bukan porselen atau stainless steel yang gak ngeluarin kelenjar minyak," komentar warganet.
"Namanya manusia, pasti menghasilkan minyak juga," ujar yang lain sependapat.
Beberapa warganet lain menebar bercandaan tentang asal minyak tersebut. Bahkan ada yang bergurau kalau minyaknya berasal dari Ibnu Sutowo, mantan Dirut Pertamina (kakek dari suami Dian Sastro).
"Warisan minyak sampai nempel di hpnya," candaan warganet.
"Kakek mertua sutowo yang mewarisi minyakk sampai 7 tanjakan," celetuk yang lain.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
4 Alasan Buried Hearts Patut Ditonton, Drama yang Dibintangi Park Hyung Sik
-
Sukatani dan Bayar Bayar Bayar: Kebebasan Berkarya yang Dipertanyakan
-
Jo Byeong Gyu Bertemu Cinta Pertama dalam Teaser Drama "History of Losers"
-
ASTRO Rayakan 9 Tahun Debut Lewat Single Spesial 'Twilight'
-
Apa Itu Jabang Mayit dalam Film Jabang Mayit?
Artikel Terkait
-
Ramai Dituduh Goda Suami Jessica Iskandar, Gisella Anastasia Angkat Bicara
-
HP Lipat Tertipis di Dunia, Berapa Harga Oppo Find N5?
-
Rekomendasi Power Bank ROBOT dengan Kapasitas Besar dan Harga Terjangkau
-
Anker Hadirkan Berbagai Pilihan Powerbank Canggih dengan Diskon Besar di Pasar Online
-
HP Lipat Motorola Razr 60 Lolos Sertifikasi, Bawa Fast Charging 33 W
Entertainment
-
4 Alasan Buried Hearts Patut Ditonton, Drama yang Dibintangi Park Hyung Sik
-
Jo Byeong Gyu Bertemu Cinta Pertama dalam Teaser Drama "History of Losers"
-
ASTRO Rayakan 9 Tahun Debut Lewat Single Spesial 'Twilight'
-
Apa Itu Jabang Mayit dalam Film Jabang Mayit?
-
G-Dragon Gaet Karina aespa di Teaser MV Lagu 'Too Bad' Feat. Anderson .Paak
Terkini
-
Sukatani dan Bayar Bayar Bayar: Kebebasan Berkarya yang Dipertanyakan
-
3 Serum dengan Kandungan Soybean, Rahasia Kulit Kenyal dan Bebas Kusam!
-
Kim Ji Hoon Bergabung dengan Lee Jung Jae dan Lim Ji Yeon dalam Drama Baru
-
4 Ide OOTD Hangout ala Yoon Sang-jeong, Simpel Nan Fashionable!
-
Review Anime Akuyaku Reijou Tensei Oji-san: Komedi Reinkarnasi yang Segar