YouTuber sekaligus selebgram Reza Arap kembali menjadi sorotan karena penyataannya yang cukup kontroversial.
Hal itu berawal dari pernyataan Reza Arap yang berbicara mengenai pembenci alias haters di kehidupannya ketika hadir dalam salah satu podcast.
Dalam pembicaraan itu, Reza ditanya soal ketakutannya terhadap haters. Reza secara yakin menjawab dirinya justru kasihan dengan para haters.
"Gue malah kasihan sama mereka tuh," jawab Reza Arap dikutip dari akun @lambegosiip di Instagram, Jumat (24/02/2023).
"Hah, kenapa, kenapa?," sahut host podcast tersebut penasaran.
Namun siapa sangka, jawaban Reza Arap perihal haters kali ini cukup sarkas terdengar. Reza Arap mengasihani para haters karena menilai bahwa mereka hanya bisa berbicara dengan HP Rp700 ribuan.
"Miskin, ngebacotnya pake Android harga 700 ribu gitu, kasihan," terangnya dengan mimik wajah datar.
Video itu seketika viral dan menuai beragam tanggapan di kolom komentar. Kebanyakan warganet tampaknya geram dan menghujatnya.
"Si ganteng, lu dulu juga miskin," komentar @rahm***.
"Jawabannya sangat jauh dari bijak. Kamu hanya meludah ke langit mas bro, tar jatuhnya ke kami juga. Pentingnya ilmu komunikasi dan bertata bahasa," imbuh @samm***.
"Nggak ada netizen loe juga nggak akan masuk TV," tulis @syam***.
"Dia lupa dia bisa beli iPhone juga karena hasil ngebacot di YouTube kan? Dan yang nonton YouTube kan para netizen," timpal @loui***.
Baca Juga
-
Makna Perjuangan yang Tak Kenal Lelah di Lagu Baru Jin BTS 'Running Wild', Sudah Dengarkan?
-
Ulasan Buku 'Seni Berbicara Kepada Siapa Saja, Kapan Saja, di Mana Saja', Bagikan Tips Jago Berkomunikasi
-
Puncak FFI 2024: Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Sapu Bersih 7 Piala Citra
-
Polemik Bansos dan Kepentingan Politik: Ketika Bantuan Jadi Alat Kampanye
-
Ditanya soal Peluang Bela Timnas Indonesia, Ini Kata Miliano Jonathans
Artikel Terkait
-
Realme Note 60x Lolos Sertifikasi, HP Murah Anyar Berdesain Tipis
-
Daftar Lengkap HP Mati Xiaomi, Redmi, Poco Makin Banyak, Buruan Cek Pembaruannya!
-
Harga Nubia Z70 Ultra Mulai Rp 10 Juta, Usung RAM 24 GB dan Kamera Bawah Layar
-
Pengujian HyperOS 2.0 Beta Diperluas, Ini 11 HP Xiaomi yang Beruntung
-
Perbandingan Spesifikasi Samsung Galaxy A16 5G vs realme 13 5G, Duel HP 5G Rp 3 Jutaan
Entertainment
-
Makna Perjuangan yang Tak Kenal Lelah di Lagu Baru Jin BTS 'Running Wild', Sudah Dengarkan?
-
Puncak FFI 2024: Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Sapu Bersih 7 Piala Citra
-
Selamat! NCT Dream Raih Trofi ke-2 Lagu 'When I'm With You' di Music Bank
-
Disney Umumkan 5 Drama Korea yang Tayang di Tahun 2025, Ada Knock Off!
-
Intip Keseruan Idola SM Entertainment di Teaser Program The Game Caterers 2
Terkini
-
Ulasan Buku 'Seni Berbicara Kepada Siapa Saja, Kapan Saja, di Mana Saja', Bagikan Tips Jago Berkomunikasi
-
Polemik Bansos dan Kepentingan Politik: Ketika Bantuan Jadi Alat Kampanye
-
Ditanya soal Peluang Bela Timnas Indonesia, Ini Kata Miliano Jonathans
-
3 Rekomendasi Oil Serum Lokal Ampuh Meredakan Jerawat, Tertarik Mencoba?
-
Mama yang Berubah Jadi Peri di Mummy Fairy and Me 4: Keajaiban Putri Duyung