Gaya berpakaian Gen Halilintar memang sering disorot oleh para netizen lantaran dianggap terlalu berlebihan dan tidak 'nyambung'. Mereka memang seringkali tampil dengan memakaikan style yang unik, dengan berbagai aksesoris serta paduan berbagai model.
Mulai dari topi, celana, rompi berlapis, hingga anting untuk hijab, style mereka yang jarang dikenakan oleh orang lain ini tentu saja mendapat respon yang beragam dari para netizen.
Baru-baru ini, ada seorang wanita yang meniru gaya berpakaian Gen Halilintar dan mengunggahnya di akun TikTok. Video singkat ini pun diunggah ulang oleh akun instagram @lambegosiip pada Jumat (03/03/2023) lalu.
Seorang wanita meniru style berpakaian Gen Halilintar
Dalam video tersebut, wanita yang mengikuti style atau gaya berpakaian Gen Halilitar terlihat memakai kemeja berwarna hitam ungu dengan motif ramai, dipadukan dengan kaus panjang tosca dk bagian dalam. Ia juga mengenakan topi dan kacamata hitam serta sneakers hitam putih.
BACA JUGA: Berjanji Tak Mabuk Lagi, Han So Hee Tarik Kembali Ucapannya Karena Hal Ini
Aksi wanita yang satu ini pun mendapat respon yang beragam dari netizen dan warganet. Ada yang mengucapkan selamat karena karena terpilih menjadi kandidat calon mantu, hingga ada yang mengatakan bahwa setiap orang berhak menentukan gaya fashion masing-masing.
"Style mereka mirip halmeoni di drama Korea yang mau cari minari di ladang," komentar seorang netizen dengan nama akun @marc*** yang salah fokus dan mengaitkan style Gen Halilintar dengan adegan drama Korea yang diingatnya.
"Kalo di kampungku ini kostum mau ke sawah sama mau nebang tebu, berarti orang orang di kampungku modis modis dari dulu ya," ujar netizen dengan nama akun @skyn*** ikut mengomentari gaya berpakaian Gen Halilintar dan membandingkannya.
"Harusnya sederhana aja, simple, pasti lebih cantik dan anggun, banyak kok artis artis branded tapi tetap anggun menutupi aurat," ujar salah seorang warganet dengan nama akun @starl*** memberikan saran dan pendapatnya.
"Gak ngefans mereka but jangan gitu guys, semua orang bebas berpakaian apalagi mereka bajunya udah tertutup walau bagaimanapun di situ ada orang yang lebih tua loh," ujar pemilik akun @zqwee*** menuliskan pendapatnya.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Ikuti Perjalanan Hampa Kehilangan Kenangan di Novel 'Polisi Kenangan'
-
3 Novel Legendaris Karya Penulis Indonesia, Ada Gadis Kretek hingga Lupus
-
Geram! Ayu Ting Ting Semprot Netizen yang Hujat Bilqis Nyanyi Lagu Korea
-
Haji Faisal Akui Sempat Syok dengan Konten Atta Halilintar yang Disebut Netizen Sentil Fuji
-
Outfit Bandara Seowon UNIS Jadi Sorotan, K-netz Perdebatkan Usia Debut
Artikel Terkait
-
Joyful Vibes! Ini 4 Ide Gaya OOTD Mai IZNA yang Bakal Bikin Kamu Makin Pede
-
Gaya Makin Kekinian dan Stylish, Intip 4 Gaya OOTD Lee Min-jae Ini!
-
Tampil Minimalis dengan 4 Inspirasi Gaya OOTD Maskulin ala Shin Seung-ho
-
4 Daily Look ala Ryeoun yang Simpel tapi Stylish, Siap Jadi Ide OOTD Kamu!
-
Innalillahi... Titiek Puspa Meninggal: Ucapan Duka Banjiri Media Sosial
Entertainment
-
5 Drama Korea dengan Peran Sebagai Artis, Ada Celebrity dan Shooting Stars!
-
5 Karakter Anime One Piece yang Beresiko Mati Sebelum Egghead Arc Berakhir
-
Film Drop: Kencan Pertama yang Jadi Teror Mematikan
-
4 Rekomendasi Film tentang Krisis Ekonomi yang Seru, Wajib Nonton!
-
Daftar Film Indonesia Tayang 17 April, Ada Karya Terbaru Joko Anwar!
Terkini
-
Review My Neighbor Totoro: Perihal Makhluk Ajaib, Harapan, dan Alam
-
Ulasan Novel Three Days to Remember: Tentang Hati yang Mau Menerima Kembali
-
Perbaiki Skin Barrier dengan 4 Ampoule PDRN yang Sedang Hits di Korea
-
Menyelami Filosofi Ki Hadjar Dewantara di Era Pendidikan Deep Learning
-
Effortless dan Chic! Ini 4 Style Monokrom Pakai T-shirt ala Ling Ling Kwong