Kasus dari aktor Yoo Ah In telah masuk ke dalam babak baru. Pasalnya pemeran utama dari drama Chicago Typewriter tersebut sudah dijadwalkan akan jalani pemeriksaan terkait dugaan penyalahgunaan narkoba pada Jumat (24/3/2022). Pemeriksaan itu dilakukan setelah Yoo Ah In dinyatakan positif menggunakan propofol, ganja, kokain, dan ketamine.
Seperti yang telah diberitakan Korea Times pada Senin (20/3), Yoo Ah In dijadwalkan menghadap polisi akhir pekan ini untuk diinterogasi atas tuduhan penggunaan obat-obatan terlarang. Divisi Investigasi Kejahatan Narkotika Badan Kepolisian Metropolitan Seoul telah memanggil Yoo Ah In sebagai tersangka karena melanggar Undang-Undang Pengendalian Narkotika, khususnya untuk narkotika, pada 24 Maret pukul 10.00 waktu setempat. Bulan lalu, Layanan Forensik Nasional mengungkapkan reaksi positif untuk empat jenis narkotika, termasuk ganja, propofol, kokain, dan ketamin, di rambut dan urin Yoo Ah In.
Menghadapi panggilan polisi dan penyelidikan atas dugaan penggunaan narkoba. Aktor yang bernama asli Uhm Hong Sik itu dikabarkan telah menyewa seorang pengacara yang merupakan mantan jaksa dari firma hukum ternama di Korea Selatan, Kim & Chang.
BACA JUGA: CEK FAKTA: Tangis Putri Anne saat Tahu Amanda Manopo Hamil Anak Arya Saloka, Benarkah?
Melansir dari Allkpop pada Kamis (23/3/2023), menyebutkan mengenai latar belakang dari pengacara Yoo Ah In yang sebelumnya pernah bekerja sebagai jaksa selama 11 tahun sejak 2006, dan pada Desember 2017. Sang pengacara kemudian bergabung dengan Firma Hukum Kim & Chang, tetapi saat ini dia bekerja di firma hukum yang berbeda. Firma hukum ini juga termasuk mantan kepala jaksa dan seorang pengacara yang merupakan kepala departemen narkoba dan kejahatan terorganisir.
Sebelumnya, polisi juga telah menggeledah dan menyita klinik medis dan rumah sakit di Gangnam dan Yongsan-gu di Seoul, di mana Yoo Ah In diduga telah diberi resep propofol dan obat lain, serta tempat tinggalnya. Mereka juga memanggil manajer dan kenalan Yoo Ah In sebagai saksi untuk diinterogasi pada tanggal 13 dan 14 bulan ini.
Sebagai informasi tambahan, Yoo Ah-in adalah aktor asal Korea Selatan. Dirinya dikenal sengan aktingnya di beberapa film dan drama sebut saja 'Antique', 'Chil-woo the Mighty', 'He Who Can't Marry' dan masih banyak lagi.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Tag
Baca Juga
-
Ulasan Drama Korea Tempest: Kisah Kang Do Woon dan Jun Ji Hyun Melawan Teror Politik
-
3 Drama Korea yang Dibintangi oleh Jung Jae Kwang, Layak untuk Ditonton!
-
Korea Selatan Resmi Berlakukan UU Goo Hara, Batasi Hak Waris Orang Tua Penelantar Anak
-
Song Mino WINNER Didakwa atas Dugaan Pelanggaran Wajib Militer
-
Gong Myoung Alami Gangguan Pendengaran Mendadak, Syuting Sementara Ditunda
Artikel Terkait
-
CEK FAKTA: Datangi Pengadilan Agama, Irish Bella Ajukan Gugatan Cerai Terhadap Ammar Zoni
-
Soal Penggerebekan Narkoba di Pendopo Indramayu, lucky Hakim : Ngeri Banget Kalau Saya Jawab
-
Pejabat di Kota Santri Terjerat Narkoba, Ormas Islam Meradang: Seperti Petir di Siang Bolong!
-
Malunya Ayah Ammar Zoni Usai Anaknya Tertangkap Narkoba
-
Ammar Zoni Terjerat Kasus Narkoba 2 Kali, Ibunda Irish Bella 'Sentil' Anaknya Pantas Dapat yang Lebih Baik?
Entertainment
-
So Ji Sub Jadi Ayah dengan Masa Lalu Kelam di Drama Manager Kim
-
Sukses Besar, Zootopia 2 Salip Frozen 2 Jadi Film Animasi Disney Terlaris
-
Andre Taulany Buka-bukaan soal Harapan Baru di 2026: Kawin Lagi!
-
Nama Anak Steffi Zamora Jadi Sorotan, Netizen Kaitkan dengan Laura Anna?
-
Sinopsis Film The Housemaid, ART Terjebak dalam Rahasia Keluarga Kaya
Terkini
-
Daily Style Goals! 4 Padu Padan OOTD Semi Kasual ala Jay ENHYPEN
-
Infinix Note Edge Siap Rilis di Indonesia, Desain Tipis Pakai Chipset Baru
-
Hantu Penunggu Bel Sekolah
-
Anabul Sering Garuk? Ini 5 Sampo Kucing Ampuh Basmi Kutu dan Jamur
-
5 Heels Pendek yang Tetap Elegan dan Nyaman Dipakai Kondangan, Bebas Pegal!