Buat kamu para pencinta drama Korea, kalian pada ngeh gak sih kalau beberapa aktris pemeran tokoh anak SMA, sebenarnya punya usia yang tak lagi remaja?
Mungkin sebagian dari kalian gak ngeh, sebab terkecoh oleh penampilan imut mereka. Lantas siapa saja sih aktris Korea yang tampil imut sebagai anak SMA di usianya yang tak lagi remaja? Berikut informasinya!
1. Kim Tae Ri
Aktris cantik Kim Tae Ri yang berperan sebagai Na Hee Doo dalam drama Twenty Five Twenty One ini, sukses pancarkan aura remaja di usia yang sudah menginjak kepala tiga.
Saat melakoni perannya itu, ia tampil imut dengan rambut panjang berponi, lengkap dengan seragam sekolah yang begitu cocok dikenakannya. Gimana syok gak kalian? Kok bisa sih Kim Tae Ri tampil seimut itu?
2. So Joo Yeon
Selanjutnya, ada So Joo Yeon, aktris cantik yang juga pernah melakoni peran sebagai anak SMA, padahal usianya sudah tak lagi remaja, 27 tahun.
Ketika itu Joo Yeon berperan sebagai Shin Sol-i, gadis ceria dalam drama Korea A Love So Beautiful yang telah dirilis sejak tahun 2020 lalu. Dengan segala pesonanya, Joo Yeon berhasil tampil bak anak sekolah usia belasan, ya?
3. Park Bo Young
Aktris kawakan satu ini memang telah diakui keimutannya oleh para pencinta drama Korea! Miliki pesona dengan wajah imut dan tubuh mungilnya, Park Bo Young, aktris kelahiran 1990 ini kerap diminta membintangi berbagai judul drama sebagai anak SMA, lho!
Dan semua peran anak SMA yang ia lakoni tak ada satu pun yang mengecewakan baik dari segi visual maupun kualitas aktingnya!
4. Park Shin Hye
Terakhir, ada Park Shin Hye, aktris Korea kelahiran tahun 1990 ini telah membintangi banyak judul drama dan film dengan berbagai macam karakter. Dari sekian karakter yang pernah ia lakoni, ada satu peran yang tak pernah gagal ia bawakan, yakni anak SMA.
Contohnya saja dalam drama The Doctors yang dirilis pada tahun 2016, ia berlakon sebagai anak SMA lengkap dengan jiwa bebas yang menguar.
Nah, itulah tadi 4 aktris Korea yang tampil imut sebagai anak SMA walaupun usia sudah tak lagi remaja. Jadi yang mana nih favoritmu?
Baca Juga
-
Ulasan Film Hereditary, Kisah Keluarga Diteror Perjanjian Nenek Moyang
-
Ulasan Film The Monkey, Penuh Adegan Semburan Darah dan Bubur Daging Manusia
-
Ulasan Film 404 Run Run, Atmosfer Horornya Nusuk, Komedinya Pecah
-
5 Rekomendasi Film Korea Bertema Survival, Wajib Tonton!
-
Ulasan Film 4PM, Ketika Premis Sederhana Dieksekusi dengan Membahana
Artikel Terkait
-
Sinopsis Queen's House, Drama Korea Terbaru Ham Eun Jung dan Seo Jun Young
-
Totalitas! Jeong Eun Ji Naikkan Berat Badan Demi 'Pump Up the Healthy Love'
-
3 Rekomendasi Drama Korea Genre Thriller Psikologis, Bikin Merinding!
-
Sinopsis Drama Korea Romcom Terbaru 'Tastefully Yours', Dibintangi Go Min Si
-
Fakta Drama Korea The Haunted Palace, Drama Comebacknya Yook Sungjae
Entertainment
-
Kang Daniel Terjebak dalam Hubungan Cinta yang Menyakitkan di Lagu 'Mess'
-
Ulasan Lagu FIFTY FIFTY 'Perfect Crime': Cinta Gelap yang Memikat
-
Media Asing Turut Soroti Rekor Jumbo Usai Raup 1 Juta Penonton di Bioskop
-
Ulasan Lagu JENNIE 'Like JENNIE': Simfoni Percaya Diri dan Gengsi
-
5 Drama Jepang yang Dibintangi Miori Takimoto, Terbaru Ada Tokyo Holiday
Terkini
-
Masuki Fase Krusial, Bagaimana Aturan Kelolosan Babak Grup Piala Asia U-17?
-
3 Pencapaian Indonesia yang Bisa Bikin Malu Korea Selatan di AFC U-17, Pernah Kepikiran?
-
Masuk Daftar Top Skor AFC U-17, Evandra Florasta Terbantu Kelebihan Mental Reboundnya
-
Zahaby Gholy, Pembuka Keran Gol Timnas U-17 dan Aset Masa Depan Persija
-
5 Rekomendasi Buku untuk Belajar Mindfulness ala Orang Jepang, Wajib Baca!