Selebgram Rachel Vennya tak jarang menjadi perbincangan. Ibu dua anak itu pun pernah bermasalah ketika masa pandemi Covid-19 pada tahun 2021 atas kasus karantina.
Permasalahan itu membuat banyak orang atau brand enggan bekerja sama dengan Rachel Vennya. Kala itu Rachel Vennya merasa mungkin ada brand yang akan kerja sama dengannya, namun menemukannya pun cukup sulit.
"Waktu itu kan emang gak ada yang mau kerja sama sama aku, yang memulai kerjasama sama aku," kata Rachel Vennya dikutip dari kanal YouTube Curhat Bang Denny Sumargo, Kamis (10/08/2023).
"Mungkin kalau setelah ada 10 brand, ya mungkin orang-orang ikut. Cuman kan untuk ada satu ini yang mau punya hubungan sama aku kan pasti nanti kena juga," sambungnya.
Kendati demikian, Rachel Vennya kahirnya bersyukur lantaran ada satu orang yang berbaik hati kepadanya. Usut punya usut, sosok tersebut adalah Nagita Slavina.
Rachel Vennya pun mengungkapkan rasa terima kasihnya kepada Nagita Slavina yang telah menyelamatkan kariernya.
"Itu satu-satunya orang itu kak Nagita. Jadi aku berterima kasih banget. Makasih ya kak Nagita," tutur mantan istri Okin itu.
Sebagai informasi, Rachel Vennya merupakan seorang selebgram dengan jutaan pengikut di akun media sosial Instagramnya. Tak hanya itu, kini Rachel Vennya juga ikut terjun sebagai bintang film.
Baca Juga
-
Spoiler! Hunter X Hunter Chapter 400: Kematian Pangeran Kacho
-
Ulasan Buku Titip Rindu Buat Ibu: Kisah Ibu dan Anak yang Terjerat Adat
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Gong Yoo di Netflix, Terbaru Ada The Trunk
-
3 Rekomendasi Toner Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Kemerahan
-
Erick Thohir Cek Kondisi Rumput GBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang
Artikel Terkait
-
Setelah Jumatan, Raffi Ahmad Temui Wapres Gibran Rakabuming, Ada Apa?
-
Heboh Susnya Lily Pakai Jilbab Branded, Memangnya Berapa Gaji Pengasuh Anak Raffi Ahmad?
-
Latar Belakang Dony Oskaria, Keluarga Sultan Andara yang Masuk Lingkaran Istana
-
Siapa Saja Komisaris Pertamina Sekarang? Paman Nagita Slavina Kebagian Jabatan Jadi Wakil Komut
-
Ikut Kerja Raffi Ahmad, Penampilan Pengasuh Lily Pakai Jilbab Branded Disorot
Entertainment
-
Spoiler! Hunter X Hunter Chapter 400: Kematian Pangeran Kacho
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Gong Yoo di Netflix, Terbaru Ada The Trunk
-
BABYMONSTER Billionaire: Ketika Percaya Diri Mampu Bungkam Komentar Negatif
-
4 Fakta Neo Hou, Pemeran Fangs of Fortune yang Ternyata Mantan Trainee SM
-
4 Alasan yang Bikin Drama China 'Fangs of Fortune' Harus Masuk Watchlist
Terkini
-
Ulasan Buku Titip Rindu Buat Ibu: Kisah Ibu dan Anak yang Terjerat Adat
-
3 Rekomendasi Toner Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Kemerahan
-
Erick Thohir Cek Kondisi Rumput GBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang
-
Tampil Modis dengan 4 Gaya Simpel ala Kang Mi-na yang Wajib Kamu Coba!
-
Ulasan Novel Little White Lies: Kehidupan Debutante yang Penuh Rahasia