Rumah tangga Putri Anne dan Arya Saloka masih jadi sorotan publik. Rumor tentang keretakan rumah tangga hingga keduanya cerai hingga kini belum surut.
Apalagi Putri Anne dan Arya Saloka memilih untuk bungkam membiarkan rumor tersebut bergulir panas. Namun, sikap Anne di media sosial seringkali dinilai sedikit-sedikit membongkar bagaimana keadaan rumah tangganya.
BACA JUGA: Doddy Sudrajat Bayar Janji Rp500 Juta Pakai Dolar ke Dokter Richard Lee: Kawal Sampai Masuk Rekening
Baru-baru ini Putri Anne mengunggah hasil filter alasan masih betah sendiri dalam story TikToknya. Hasil filter tersebut menunjukkan tiga penyebab ia masih sendiri.
"Alasan masih betah sendiri: Perceraian mahal, ini zona nyamanmu, kamu tidak, kamu belum menemukannya," tulisan dalam filter Putri Anne.
Ibu satu anak itu menyambut sumringah hasil filter alasannya masih betah sendiri. Bahkan ia sampai joget heboh usai membaca hasilnya.
Seperti biasa kolom komentar unggahan pemain sinetron ini diserbu warganet. Ada satu komentar yang menyinggung soal mantan dibalas langsung oleh Putri Anne.
"Padahal mantan udah bahagia sama yang baru," komentar warganet.
BACA JUGA: Melaney Ricardo Spill Souvenir Pernikahan Anak Hotman Paris Auto Bikin Salfok: Kocak Foto Bapaknya
"(Emoji tertawa) Kata siapa? Tar juga bosen," balas Putri Anne beberapa jam kemudian.
Balasan wanita kelahiran tahun 1990 ini memancing berbagai tanggapan netizen. Ada yang balik mencibir Putri Anne tetapi ada pula yang memberikan dukungan.
Selain itu, warganet menduga jika balasan Anne ini merupakan kode.
"Mungkin bosennya sama kamu kali mbak bukan sama yang lain," cibir warganet.
"Waw....sabar mbak biarkan dia bahagia dan kamu pun harus bahagia. Kalau bisa mending live jualan biar nambah cuan," ujar yang lain.
"Wih pelan-pelan pak sopir nge-spillnya," sahut lainnya dengan emoji tertawa.
Mengenai rumor keretakan rumah tangga Putri Anne dan Arya Saloka sendiri diduga karena orang ketiga. Arya Saloka dituding telah berselingkuh dari sang istri.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Teka-teki Eliano Reijnders Dicoret STY dari Skuad, Ini Kata Erick Thohir
-
Pilihan Hidup Sendiri: Ketika Anak Muda Memutuskan Tidak Menikah, Salahkah?
-
Kesbangpol dan PD IPARI Karanganyar Gelar Pembinaan Kerukunan Umat Beragama untuk Meningkatkan Toleransi dan Harmoni
-
3 Rekomendasi Film Kolaborasi Memukau Ryan Gosling dan Emma Stone
-
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Garuda Belum Pernah Menang?
Artikel Terkait
-
Jalan Dadakan Artis Ronal Surapradja Menuju Pilkada Jawa Barat
-
Istri Piet Pagau Meninggal Dunia, Keluarga Raffi Ahmad Berduka
-
Potret Richelle Skornicki, Artis di Bawah Umur yang Pacari Aliando Syarief
-
Reaksi Gisel Soal Hubungan Gading Marten dan Medina Dina: Aduh! Yang Penting..
-
6 Artis yang Punya Chef Pribadi di Rumah, Nggak Cuma Nikita Willy
Entertainment
-
3 Rekomendasi Film Kolaborasi Memukau Ryan Gosling dan Emma Stone
-
3 Drama Thailand yang Dibintangi Hana Lewis, Terbaru Ada Love and Scandal
-
SHINee Love Like Oxygen: Sakitnya Kehabisan Napas Karena Cinta
-
3 Rekomendasi Film Angelina Jolie Bergenre Fantasi
-
4 Film yang Dibintangi Vikrant Massey di Tahun 2024, Terbaru Ada The Sabarmati Report
Terkini
-
Teka-teki Eliano Reijnders Dicoret STY dari Skuad, Ini Kata Erick Thohir
-
Pilihan Hidup Sendiri: Ketika Anak Muda Memutuskan Tidak Menikah, Salahkah?
-
Kesbangpol dan PD IPARI Karanganyar Gelar Pembinaan Kerukunan Umat Beragama untuk Meningkatkan Toleransi dan Harmoni
-
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Garuda Belum Pernah Menang?
-
Hikayat Sarjana di Mana-mana