Anak Nikita Mirzani, Laura Meizani alias Lolly, saat ini memutuskan untuk hidup mandiri usai keluar dari rumah mami Eda.
Namun siapa sangka, Lolly rupanya memiliki tabiat yang membuat seorang perempuan yang mengaku kakak dari Eda kesal bukan main saat tinggal di rumahnya.
Perempuan itu bernama Agnes yang sempat membongkar aib Lolly saat berada di rumah Mami Eda.
Agnes secara blak-blakan mengaku kesal dengan anak sulung Nikita Mirzani itu. Bahkan, Agnes meminta Nikita Mirzani untuk segera mengambil Lolly dari rumahnya.
Seolah sangat muak menampung Lolly, Anges membongkar aib anak Nikita Mirzani selama tinggal di rumahnya.
Melalui video di akun TikTok @victorialimlim, Agnes membeberkan jika Lolly tidak bisa apa-apa, termasuk mencuci piring.
"Anakmu tinggal lama-lama di sini pengeluarannya banyak tahu. Mencuci piring juga nggak tahu," ujar Agnes dikutip Kamis (05/10/2023).
Agnes menyebut jika tindakan sederhana itu bahkan dilakukan oleh ibunya, "Makan minum mama ku yang cuci piring, kamu kira enak ya".
Ia mengaku jika Mami Eda memiliki kesabaran yang tinggi, oleh sebab itu ibunya memilih diam dan tak berkomentar apapun.
"Mama ku orangnya udah tua, cuma kesabarannya terlalu banyak, terlalu murah hati," kata Agnes.
Pada saat itu, Agnes merasa sudah jengah dan enggan memendam hal tersebut sendirian.
"Kalau terinjak-injak terus, kami tidak bisa tinggal diam. Mama ku yang diam tapi kalau aku nggak diam," pungkasnya.
Seperti diketahui, Lolly mengaku kini tinggal di sebuah kos-kosan seorang diri.
Dia tidak lagi tinggal bersama Mami Eda dan mengaku melakukan segalanya sendiri untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.
Bahkan, belum lama ini dia mengklaim telah memiliki pekerjaan dengan gaji puluhan juta.
Baca Juga
-
Lee Jae Wook Bakal Main di 'Honeycomb Project', Drama Horor Fantasi Netflix
-
Kalahkan Korea Selatan, Hal Ini Masih Perlu Dievaluasi dari Timnas Indonesia U-17
-
Jejak Politika Ki Hajar Dewantara dalam Menyongsong Kemerdekaan Bangsa
-
Review Novel 'TwinWar': Pertarungan Harga Diri di Balik Wajah yang Sama
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia Kembali Gendong Marwah Persepakbolaan Asia Tenggara
Artikel Terkait
-
Razman Buka Suara Soal Dicopot Jadi Pengacara Vadel, Ada Pembicaraan Selama 3 Malam
-
Makmurnya ART Kala Nikita Mirzani Lebaran di Dalam Penjara Curi Atensi
-
Bintang Rindukan Vadel Badjideh, Berjanji Bakal Bikin Konten Dance Lagi Usai Bebas
-
Pengacara yang Baru Ingin Vadel Badjideh dan Nikita Mirzani Damai: Segala Kami Upayakan
-
Nikita Mirzani Sampaikan Permintaan Maaf ke Masyarakat dari Penjara
Entertainment
-
Lee Jae Wook Bakal Main di 'Honeycomb Project', Drama Horor Fantasi Netflix
-
Lee Jung-eun Siap Jadi Bibi Kim Ji-won dalam Drama Baru 'Doctor X'
-
Jadi Couple di 'The Haunted Palace', Chemistry Yook Sungjae dan Bona Dipuji
-
NCT Wish Ekspresikan Gaya Y2K di Comeback Album Terbaru 'Poppop'
-
Jackie Chan Kembali! Ini Sinopsis dan Pemain Film 'Karate Kid: Legends'
Terkini
-
Kalahkan Korea Selatan, Hal Ini Masih Perlu Dievaluasi dari Timnas Indonesia U-17
-
Jejak Politika Ki Hajar Dewantara dalam Menyongsong Kemerdekaan Bangsa
-
Review Novel 'TwinWar': Pertarungan Harga Diri di Balik Wajah yang Sama
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia Kembali Gendong Marwah Persepakbolaan Asia Tenggara
-
Ulasan Webtoon Our Secret Alliance: Perjanjian Palsu Ubah Teman Jadi Cinta