Seluk beluk Tiko Aryawardhana, suami baru Bunga Citra Lestari alias BCL terus dikulik. Termasuk mengenai pekerjaan hingga gaji yang diperoleh Tiko setiap bulan.
Melansir dari Suara.com, terkuak Tiko Aryawardhana merupakan seorang Wealth Management di sebuah bank internasional yang berbasis di Inggris. Hal ini juga Tiko cantumkan dalam akun Linkedin-nya.
Selain itu, Tiko juga sebagai pendiri Bombshell Records, media rekaman khusus vinyl berbasis di Jakarta.
Ditaksir penghasilan Tiko Aryawardhana bisa mencapai dua digit. Jika dilihat dari Standard Chatered Bank, pria tersebut digaji Rp10 hingga Rp80 juta rupiah.
Belum dengan gajinya sebagai pemilik perusahaan rekaman. Kendati memiliki pekerjaan yang bagus, jumlah penghasilan ayah tiga anak itu masih menjadi perdebatan warganet. Pasalnya mereka membandingkan gaji tersebut dengan penghasilan BCL sebagai penyanyi.
Di sisi lain, BCL pernah mengungkapkan soal prinsipnya dalam memilih pasangan. Ia mengaku tidak harus memiliki suami yang mapan.
Pelantun lagu Cinta Sejati ini ingin mempunyai suami yang bisa menjadi teman hidupnya.
"Menikah itu kan ada kayak orang pengen nikah, pengen suami yang mapan, pengen suami yang bisa ngasih tahu dia ini, ngasih tahu dia itu, gini gitu, jagain," kata BCL dalam kanal YouTubenya 2021 lalu dilansir pada Rabu (6/12/2023).
BACA JUGA: BCL Diam-Diam Sudah Ingin Nikah dengan Tiko Aryawardhana Sejak Awal Tahun 2023
"Gue tuh enggak. Gue tuh benar-benar, 'Im looking for a partner, partner for life'. Gue nyarinya itu," sambungnya.
Tak terbesit dalam pikiran wanita yang akrab disapa Unge ini apabila ia setelah menikah akan hidup lebih enak. Sebab ia akan tetap bekerja keras sama seperti saat belum punya suami.
"Jadi gue nggak pernah berpikir kalau punya suami terus hidup kita jadi lebih enak gitu, nggak pernah," katanya.
"Gue akan bekerja sekeras gue bekerja sebelum gue punya suami, dan apapun itu gue harus bisa sendiri. I have to be independent, jadi emang gue menemukan orang yang tepat yang bisa 'appreciate'. Pemikiran gue itu," tandas BCL.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Asnawi Mangkualam Perkuat ASEAN All Stars, Erick Thohir Singgung Kluivert
-
Cinta dalam Balutan Hanbok, 4 Upcoming Drama Historical-Romance Tahun 2025
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Stray Kids Raih Sertifikasi Gold Keempat di Prancis Lewat Album HOP
-
Ulasan Novel 1984: Distopia yang Semakin Relevan di Dunia Modern
Artikel Terkait
-
Siapa Artis Berinisial TB di Bali yang Pernah Dijual Mantan Muncikari Robby Abbas?
-
Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
-
Meriam Bellina Sindir Artis yang Tampil Hedon Demi Pencitraan: Di Rumahnya Makan Ikan Asin
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
-
Dicap Sebagai Istri Durhaka, Ini 8 Fakta Putusan Cerai Baim Wong dan Paula Verhoeven
Entertainment
-
Cinta dalam Balutan Hanbok, 4 Upcoming Drama Historical-Romance Tahun 2025
-
Stray Kids Raih Sertifikasi Gold Keempat di Prancis Lewat Album HOP
-
ASTRO & Friends 'Moon' Ungkapan Cinta dan Kerinduan untuk Mendiang Moonbin
-
Baru Tayang Raih Rating Tinggi, 5 Alasan The Haunted Palace Wajib Ditonton!
-
Lingling Jadi Idol K-Pop Malaysia Pertama, Siap Debut Akhir Mei 2025
Terkini
-
Asnawi Mangkualam Perkuat ASEAN All Stars, Erick Thohir Singgung Kluivert
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Ulasan Novel 1984: Distopia yang Semakin Relevan di Dunia Modern
-
Ulasan Novel Harga Teman: Ketika Hasil Kerja Tidak di Hargai oleh Klien
-
Review Film Warfare: Tunjukkan Perang dan Kekacauan dengan Utuh serta Jujur