Suami baru Bunga Citra Lestari alias BCL, Tiko Aryawardhana bertambah usia atau berulang tahun hari ini pada Jumat (08/12/2023).
Melalui story Instagram miliknya, BCL mengumumkan kabar Tiko Aryawardhana ulang tahun dengan mengunggah foto sang suami.
Foto itu memperlihatkan Tiko Aryawardhana memakai kemeja pendek dan celana putih. Tiko Aryawardhana tampak menengokkan wajahnya ke samping dan berjalan sambil memasukkan kedua tangannya di tepi pantai.
Tak hanya mengunggah foto tersebut, BCL ikut menyertakan pesan singkat namun begitu mendalam untuk suaminya yang dinikahinya pada 2 Desember 2023.
BCL memberikan dukungan penuh untuk suami dengan meminta Tiko Aryawardhana tak perlu memperdulikan ucapan orang lain.
"Biarkan mereka menghakimimu, biarkan mereka salah memahamimu, biarkan mereka menggosipimu. Opini mereka bukan masalahmu," tulis BCL dikutip pada Jumat (08/12/2023).
Ibu satu anak itu ingin Tiko Aryawardhana untuk tetap menjadi diri sendiri, sebagai orang yang baik hati dan penuh cinta.
"Tetaplah menjadi orang baik, berkomitmen pada cinta, dan bebas dalam keaslian dirimu," lanjutnya.
Selain itu, BCL meminta Tiko Aryawardhana untuk tak merendahkan dirinya sendiri dan tetap bersinar sebagaimana dirinya selama ini.
"Apapun yang mereka lakukan atau katakan, jangan berani-berani kamu meragukan nilaimu atau keindahan dari kebenaranmu. Tetap lah bersinar seperti dirimu sekarang," beber BCL.
Tak lupa, BCL pun memberikan ucapan ulang tahun ke Tiko Aryawardhana.
"Selamat ulang tahun @tikoaryawardhana," tandasnya.
Baca Juga
-
Ironi Sandy Walsh: Kian Terpinggirkan di Klub, Peluang di Timnas Indonesia Kecil?
-
Akun Resmi AC Milan Berikan 3 Kode, Bakal Tikung Jay Idzes dari Inter Milan?
-
Di Balik Teriakan Aksi: Apa yang Masih Diperjuangkan Kaum Buruh?
-
Menyambut Hari Buruh dengan Refleksi dan Harapan untuk Perubahan
-
Katseye 'Gnarly' Ekspresikan Rasa Percaya Diri Lewat Satu Kata yang Kuat
Artikel Terkait
-
Belajar dari Dilan Janiyar, 5 Cara Menyikapi Ketika Pendapatan Istri Lebih Besar dari Suami
-
Cara Ampuh Menyimpan Kue Ulang Tahun agar Awet dan Tetap Enak
-
Rahasia Buttonscarves Bertahan 9 Tahun: Bukan Sekadar Jualan, Tapi Bangun Komunitas!
-
Shah Rei Sukardi Tak Pernah Hadir ke Sidang, Gugatan Cerai Qory Sandioriva Diputus Verstek
-
9 Potret Perayaan Ulang Tahun Baim Wong ke-44, Sederhana Bersama Keluarga
Entertainment
-
Katseye 'Gnarly' Ekspresikan Rasa Percaya Diri Lewat Satu Kata yang Kuat
-
Jadi Dokter Spesialis, Gong Myeong Ungkap Perannya di Second Shot At Love
-
3 Kematian Karakter Anime yang Buat Penggemar Kecewa dan Marah, Siapa Saja?
-
Rilis Foto Pembacaan Naskah, Drakor Garapan MBC Umumkan Jajaran Pemain
-
Sinopsis Costao, Film India Terbaru Nawazuddin Siddiqui dan Priya Bapat
Terkini
-
Ironi Sandy Walsh: Kian Terpinggirkan di Klub, Peluang di Timnas Indonesia Kecil?
-
Akun Resmi AC Milan Berikan 3 Kode, Bakal Tikung Jay Idzes dari Inter Milan?
-
Di Balik Teriakan Aksi: Apa yang Masih Diperjuangkan Kaum Buruh?
-
Menyambut Hari Buruh dengan Refleksi dan Harapan untuk Perubahan
-
Ulasan Drama Study Group vs Weak Hero Class 2: Mana yang Lebih Keren?