Proses perceraian Okie Agustina dan Gunawan Dwi Cahyo masih terus berjalan. Gunawan sempat ingin melaporkan sang istri karena telah menuduhnya berselingkuh tanpa bukti.
Hal itu rupanya diketahui oleh Miro putra semata wayang Okie Agustina dengan Gunawan Dwi Cahyo. Miro langsung menanyakan kebenaran tersebut pada Okie.
BACA JUGA: Denny Sumargo Ucapkan 2 Kalimat Syahadat Dibimbing Dery Eks Vierra, Mualaf?
"Miro ini sebenarnya sudah besar, sudah mau 10 tahun, sudah main media sosial. Sudah buka Insagram, sudah buka YouTube, buka TikTok," ungkap Okie Agustina dalam tayangan kanal YouTube Intens Investigasi dilihat pada Rabu (20/12/2023).
"Kemarin dia sempat bertanya sama aku, 'Ma, aku lihat di TikTok mama mau dilaporin ya sama papa'," sambungnya.
Okie Agustina mendengar pertanyaan sang putra langsung merasa nyesek.
Itu aku langsung nyes gitu, kan dia harus baca seperti itu, mental anak ya," ungkapnya.
Lebih lanjut, ibu empat anak ini menyayangkan sikap pihak Gunawan Dwi Cahyo yang melontarkan pertanyaan demikian di depan umum. Padahal ia ingin berpisah secara baik-baik.
BACA JUGA: Wirang Birawa Terawang Ada Artis Terkenal Diselingkuhi Suaminya di Awal Tahun 2024 Mendatang
"Aku sangat disayangkan itu ada statement. Namanya jejak digital kan ada ya gitu sampai sekarang itu. Aku sempat, 'Aduh kenapa sih yang awalnya mau baik-baik, kenapa harus ada statement seperti itu'," ujar Okie.
Okie Agustina juga sedih permasalahannya dan Gunawan Dwi Cahyo bisa diketahui anak.
"Akhirnya dilihat sama anak itu benar-benar sedih ya," pungkasnya.
Gunawan Dwi Cahyo sendiri sudah memutuskan untuk membatalkan niat melaporkan Okie atas tuduhan perselingkuhannya.
"Nggak ada laporan-laporan apapun dan aku nggak bakal melaporkan apapun ke siapapun. Jadi ya hubungan baik-baik aja dan ke depan juga pengennya baik-baik aja semua," ucap Gunawan Dwi Cahyo.
"Komunikasi juga baik-baik sampai sekarang dan setelah ini juga saya ke rumah nganterin anak juga. Langsung sama Okie sendiri dan nggak lewat orang," sambungnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Pengepungan di Bukit Duri: Potret Luka Sosial di Balik Layar Sinema
-
Nilai Tukar Rupiah Anjlok, Laba Menyusut: Suara Hati Pengusaha Indonesia
-
Ondrej Kudela Antar Persija Jakarta Teguk Kemenangan, Persik Kediri Makin Terpuruk
-
Review Anime Bofuri, Main Game VRMMORPG yang Jauh dari Kata Serius
-
Jawaban Ryan Coogler Soal Peluang Sekuel Film Sinners
Artikel Terkait
-
Pekerjaan Prestisius Ditho Sitompul, Anak Kandung Mendiang Hotma Sitompul
-
Putusan Cerai Dokter Terduga Pelecehan Pasien Bocor, Apa Isinya?
-
Profil-Kekayaan 3 Hakim yang Vonis Paula Verhoeven Selingkuh: Kini Dilaporkan ke KY
-
Hotman Paris Kuliti Kejanggalan Paula Verhoeven yang Terbukti Selingkuh: 38 Tahun Jadi Pengacara...
-
Siapa Artis Berinisial TB di Bali yang Pernah Dijual Mantan Muncikari Robby Abbas?
Entertainment
-
Jawaban Ryan Coogler Soal Peluang Sekuel Film Sinners
-
Rayakan Ulang Tahun ke-36, Ini 4 Rekomendasi Drama China Jing Boran
-
Spring of Youth: Kisah Mahasiswa, Musik, dan Mimpi yang Tayang Mei Ini!
-
Terus Melesat, Jumbo Masuk 10 Besar Film Indonesia Terlaris Sepanjang Masa
-
Cinta dalam Balutan Hanbok, 4 Upcoming Drama Historical-Romance Tahun 2025
Terkini
-
Pengepungan di Bukit Duri: Potret Luka Sosial di Balik Layar Sinema
-
Nilai Tukar Rupiah Anjlok, Laba Menyusut: Suara Hati Pengusaha Indonesia
-
Ondrej Kudela Antar Persija Jakarta Teguk Kemenangan, Persik Kediri Makin Terpuruk
-
Review Anime Bofuri, Main Game VRMMORPG yang Jauh dari Kata Serius
-
Mengulik Pacaran dalam Kacamata Sains dan Ilmu Budaya