Kabar tak mengenakkan dari dunia K-Pop, tepatnya MIRAE yang merupakan salah satu boyband asal Korea Selatan karena diumumkan bubar. Pernyataan pembubaran tersebut disampaikan langsung oleh DSP Media, agensi yang menaungi MIRAE melalui Weverse pada 9 Juli 2024.
Dilansir dari Soompi, DSP Media menyampaikan rasa terima kasih atas segala dukungan penuh yang diberikan oleh fans. Diketahui bahwa MIRAE digawangi oleh tujuh anggota, yakni Lee Jun Hyuk, hingga Song Dong Pyo.
"Halo, ini DSP Media. Pertama-tama, kami dengan tulus mengucapkan terima kasih kepada semua penggemar yang telah mencintai dan mendukung MIRAE. Setelah banyak pertimbangan dan diskusi, DSP Media dan anggota MIRAE Lee Jun Hyuk, Lien, Yoo Dohyun, Khael, Son Dong Pyo, Park Si Young, dan Jang Yu Bun telah memutuskan untuk mengakhiri aktivitas grup mereka,” ungkap DSP Media dalam pernyataan resmi.
Kendati demikian, agensi membocorkan nasib Son Dong Pyo yang dipastikan akan tetap berkarier sebagai solois di bawah naungan mereka.
Son Dong Pyo dapat dikatakan juga memiliki karier yang cukup cemerlang. Akhir 2023 lalu ia tampil bersama Lee Sang Yeon, Kwanghee, dan Kim Min Kyu di variety show bertajuk “I Am Ground.” Acara tersebut tayang perdana pada 23 Januari 2024 lalu di ENA dan Channel A.
DSP Media juga kembali mengucapkan terima kasih dan berpesan agar tetap memberikan dukungan kepada member.
“Sementara aktivitas grup akan segera berakhir, Son Dong Pyo akan melanjutkan aktivitas individu di bawah DSP Media. Sekali lagi, kami dengan tulis berterima kasih atas dukungan Anda yang luar biasa untuk MIRAE. Tolong terus tunjukkan kasih sayang yang tak tergoyahkan dan dorongan hangat untuk para anggota dalam usaha mereka di masa depan. Terima kasih,” sambungnya.
Lee Jun Hyuk dkk diketahui memulai debut pada tahun 2021 lalu di bawah naunga DSP Media. Boyband ini sebelumnya telah merilis album “KILLA,” Splash,” “Marvelous,” “Ourturn,” dan “Boys will be Boys.” Awal tahun ini, mereka merilis lagu debut Jepang mereka “RUNNING UP” sebelum mengalihkan fokus ke aktivitas individu.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Meski Akui Kualitas Persija, Paul Munster Tak Beri Motivasi untuk Persebaya
-
Jawab Keraguan, Shin Tae-yong Kembali Dapat Angin Positif dari Suporter?
-
Tampil Brilian saat Kalahkan Arab Saudi, Calvin Verdonk Layak Disanjung
-
Gaya Selebrasi Marselino Ferdinan Viral, Media Asing Soroti Rekam Jejaknya
-
Marselino Ferdinan Jadi Man of the Match, Ragnar Oratmangoen Beri Pujian
Artikel Terkait
-
IHSG Berpotensi Terbang ke 7.915 Pada Akhir Tahun
-
Mantan Amir Jamaah Islamiyah Akui Organisasinya Sudah Salah Langkah, Zarkasih: Kami Minta Maaf
-
15 Tahun Bubar, Oasis Siap Reuni Lewat Tur Konser Mulai 2025 Mendatang
-
Weki Meki Resmi Bubar, 5 Member Putuskan Hengkang dari Agensi
-
Pasar Bergejolak, Investor Diminta 'Main' Pendek Pada Saham Berfundamental Kuat
Entertainment
-
Dokumenter 'Madaniya': Cara Mohamed Subahi Suarakan Revolusi tanpa Senjata
-
Nantikan! Ji Seung Hyun dan Jung Hye Sung Siap Menghibur di Film Aksi Komedi Baru
-
Serial A Good Girl's Guide to Murder Lanjut ke Season 2, Intip Spoilernya
-
Resmi, Serial Alice in Borderland Season 3 Bakal Tayang Tahun Depan
-
Makna Perjuangan yang Tak Kenal Lelah di Lagu Baru Jin BTS 'Running Wild', Sudah Dengarkan?
Terkini
-
Misteri Kerajaan Bawah Laut dalam Novel Pearlspire Kingdom
-
Ulasan Buku Tahu Gak Tahu, Bahas Fenomena Sosial Lewat Ilustrasi yang Unik
-
Piknik Bersama Maut: Film Pendek yang Ajarkan Pentingnya Menikmati Hidup
-
3 Varian Serum dari Bio Beauty Lab, Ampuh Atasi Kulit Kusam hingga Penuaan
-
Wapres Minta Sistem Zonasi Dihapuskan, Apa Tanggapan Masyarakat?